Perancangan Mekanik DESAIN dan PERANCANGAN

commit to user Keterangan : 1. Saat rangkaian dinyalakan, maka mikrokontroler akan meminta input variabel melalui keypad 2. Selanjutnya variabel akan disimpan dalam eerom mikrokontroler 3. Mikrokontroler akan melakukan pengecekkan dengan membandingkan nilai variabel hujan dengan nilai input dari sensor hujan 4. apabila nilai sensor hujan lebih tinggi maka servo akan langsung menutup atap. 5. namun apabila nilai sensor hujan lebih rendah dari nilai variabel hujan maka akan dilanjutkan kedalam pengecekkan sensor suhu dan sensor cahaya 6. apabila nilai sensor cahaya dan sensor suhu kurang dari variabel yang ditentukan maka servo akan bergerak menutup atap 7. apabila nilai dari sensor cahaya dan sensor suhu lebih dari variabel yang ditentukan maka servo akan bergerak membuka atap.

D. Perancangan Sotfware

1. Eagle Software yang digunakan untuk membuat skematik PCB 2. BASCOM AVR Software yang digunakan untuk pembuatan program mikrokontroler khusus digunakan untuk bahasa basic. 3. USB ASP Downloader Software yang digunakan untuk melakukan download file kedalam mikrokontroler

E. Perancangan Mekanik

Bentuk atap rumah ada beberapa jenis yakni: Atap vent, atap sliding, Atap awning dan atap Louvre. Atap Louvre, Atap jenis ini paling commit to user cocok diaplikasikan sebagai atap cerdas, karena dapat membuka dan menutup secara cepat dan efisien. Hal ini disebabkan perputaran poros stripnya yang dapat membuka dan menutup hanya dengan kurang lebih 60 derajat putaran motor. Selain itu konstruksi dari sistem atap jenis ini tidak memerlukan ruang lingkup yang luas, karena atap ini terdiri dari beberapa strip atap yang dapat menjalankan fungsinya sebagai pelindung dari sinar matahari atau membuka, agar sinar matahari dapat masuk hanya dengan memutar poros atap louvre tersebut. Maka dengan pertimbangan diatas perancangan ini menggunakan tipe atap bentuk louvre, berikut gambar awal rancangan atap louvre: Gambar 3.9 Rancangan Bentuk atap Louvre Untuk pergerakan dari atap ini diperlukan tali yang menghubungkan antar strip atap agar atap dapat terbuka dan tertutup. Tentunya tali tersebut dihubungkan dengan motor servo sebagai penggerak utamanya. Mekanik yang dibuat menggunakan bahan dasar almunium dan galvalum. Almunium balok digunakan sebagai rangka utama sedangkan alumunium tabung sebagai jari-jari pengerak. Galvalum yang digunakan adalah lempengan dengan ketebalan 0,3 milimeter. Galvalum ini digunakan sebagai lempengan atap. Untuk mengabungkan antara rangka commit to user utama dengan jari-jari atap adalah dengan menggunakan klem pada bagian samping. Strip pada atap dibuat dengan dimensi panjang 12 cm dan dimensi lebar 50 cm. sedangkan pada jari jari atap dibuat sekitar 60 cm. untuk rangka utama dibuat dengan panjang 70 cm dan lebar 50 cm. Untuk langkah kerjanya adalah sebagai berikut, apabila servo menarik tali maka tali akan menarik tiap strip atap dan atap akan terbuka tetapi apabila servo mengendorkan tali maka tali akan mmelepaskan secara perlahan strip atap dan atap akan tertutup. commit to user 24

BAB IV IMPLEMENTASI dan ANALISA