Batasan masalah Rumusan masalah Tujuan penelitian Manfaat penelitian

6 2. Masih banyaknya jumlah pengangguran yang berasal dari lulusan SMK. 3. Masih banyaknya siswa yang mempunyai kompetensi keahlian yang tidak sesuai dengan kompetensi keahlian yang diperlukan oleh dunia kerja. 4. Angka keterserapan kerja lulusan SMK di Yogyakarta masih rendah. 5. Masih kurangnya motivasi siswa

C. Batasan masalah

Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah di atas, batasan masalah pada penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Peneliti hanya meneliti pengaruh kompetensi kerja dan motivasi kerja siswa terhadap kesiapan kerja dalam memasuki dunia kerja. 2. Ruang lingkup penelitian ini yaitu di kelas XII Program Studi Teknik Instalasi Tenaga Listrik SMK N 2 Yogyakarta.

D. Rumusan masalah

Rumusan masalah pada penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Adakah pengaruh kompetensi kerja terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII Program Studi Teknik Instalasi Tenaga Listrik SMK N 2 Yogyakarta dalam memasuki dunia kerja? 2. Adakah pengaruh motivasi kerja terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII Program Studi Teknik Instalasi Tenaga Listrik SMK N 2 Yogyakarta dalam memasuki dunia kerja? 7 3. Adakah pengaruh kompetensi kerja dan motivasi kerja terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII Program Studi Teknik Instalasi Tenaga Listrik SMK N 2 Yogyakarta dalam memasuki dunia kerja?

E. Tujuan penelitian

Berdasarkan rumusan masalah diatas, maka tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Mengetahui pengaruh kompetensi kerja terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII Program Studi Teknik Listrik SMK N 2 Yogyakarta dalam memasuki dunia kerja. 2. Mengetahui pengaruh motivasi kerja terhadap kesiapankerja siswa kelas XII Program Studi Teknik Listrik SMK N 2 Yogyakarta dalam memasuki dunia kerja. 3. Mengetahui pengaruh kompetensi kerja dan motivasi kerja terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII Program Studi Teknik Listrik SMK N 2 Yogyakarta dalam memasuki dunia kerja.

F. Manfaat penelitian

1. Secara teoretis Sebagai wacana tambahan yang diharapkan dapat berguna bagi pengetahuan akademis dalam bidang pendidikan, khususnya dalam hal pengaruh kompetensi kerja dan motivasi kerja terhadap kesiapan kerja siswa SMK dalam memasuki dunia kerja. 8 2. Secara praktis Penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan yang berharga bagi SMK N 2 Yogyakarta secara umum, secara khusus penelitian ini diharapkan mampu memberikan sumbangan pemikiran kepada kepala sekolah dan para guru di SMK N 2 Yogyakarta mengenai pengaruh kompetensi kerja dan motivasi kerja terhadap kesiapan kerja siswa SMK memasuki dunia kerja agar mampu mendukung kelancaran pencapaian visi dan misi SMK N 2 Yogyakarta. 9

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA SIKAP KERJA DAN MOTIVASI KERJA DENGAN KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN DI SMK NEGERI 2 WONOSARI.

0 2 137

KONTRIBUSI KREATIVITAS KERJA DAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PRODUKTIF TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XI KOMPETENSI TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK 1 SEDAYU BANTUL.

0 0 122

PENGARUH WAWASAN TECHNOPRENEURSHIP, BIMBINGAN KARIER, DAN INFORMASI DUNIA KERJA TERHADAP KESIAPAN BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 3 166

PENGARUH ETOS KERJA DAN PRESENTASI BELAJAR SISWA BIDANG KEJURUAN TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KONSTRUKSI KAYU DI SMK N 2 PENGASIH.

0 1 143

KESIAPAN KERJA SISWA SMK N 2 YOGYAKARTA PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK LISTRIK DALAM MENGHADAPI GLOBALISASI DUNIA KERJA.

2 10 109

PENGARUH BIMBINGAN DAN KESIAPAN KERJA TERHADAP PRESTASI PRAKTIK INDUSTRI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SISWA KELAS XI SMK DI KULON PROGO.

0 0 143

PENGARUH MINAT KERJA DAN PRESTASI PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII SMK N 1 SEYEGAN.

0 3 170

PENGARUH PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI DAN KEMAMPUAN AKADEMIS TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK AUDIO VIDEO SMK N 2 BAWANG.

0 0 246

PENGARUH MOTIVASI MEMASUKI DUNIA KERJA DAN PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII KOMPETENSI KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK N 1 PURBALINGGA.

0 1 180

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI KEJURUAN, MOTIVASI MEMASUKI DUNIA KERJA DAN INFORMASI DUNIA KERJA TERHADAP KESIAPAN KERJA SISWA KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI ENDAL

0 1 69