Bagian Pendahuluan, terdiri atas:

BAB IV SUBSTANSI BUKU AJAR

Buku ajar peningkatan kompetensi pendidik PAUD dapat disusun berdasarkan tema-tema di bawah ini dan dapat dikembangkan menjadi sebuah buku ajar yang sesuai dengan tugas masing-masing pendidik PAUD guru TKRA, guru pendamping dan pengasuh dan sesuai dengan kompetensi. Substansi Buku Ajar Pendidik PAUD NO . TEMA SUBSTANSI 1 Pendidik dan Kode Etik PAUD Mencakup: kriteria pendidik PAUD, yang terkait dengan Permendiknas nomor 16 tahun 2007 dan Permendiknas nomor 58 tahun 2009, guru dan pembelajaran AUD, guru sebagai model pengembangan karakter dan agen perubahan masyarakat, perilaku dan kode etik serta etika profesi 2 Karakteristik dan Cara Belajar AUD Mencakup: tahapan dan karakteristik perkembangan belajar AUD, pengembangan diri anak berdasarkan kecerdasan jamak, belajar dan bermain, belajar yang mendidik dan menyenangkan, belajar dan pengembangan kreativitas AUD 3 Pencapaian Perkembangan Nilai Mencakup: Teori perkembangan nilai agama 18 NO . TEMA SUBSTANSI Agama dan Moral AUD dan moral AUD; nilai agama dan moral sebagai dasar pembentukan disiplin serta pengembangan karakter; model, pendekatan, strategi, metode dan media pembelajaran AUD 4 Pencapaian Perkembangan Sosial Emosional dan Kemandirian AUD Mencakup: Teori perkembangan sosial emosional AUD, perkembangan sosial emosional dan kemandirian anak, faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan sosial dan emosional serta kemandirian anak; model, pendekatan, strategi, metode dan media pembelajaran sosial 5 Pencapaian Perkembangan Kognitif AUD Mencakup: Teori perkembangan dan belajar kognitif AUD, pengembangan kognitif dan rasa ingin tahu anak, pengembangan kognitif dan pembelajaran sains AUD, pengembangan kemampuan memecahkan masalah melalui kegiatan permainan angka di PAUD, model, pendekatan, strategi, metode dan media 6 Pencapaian Perkembangan Bahasa AUD Mencakup: Teori perkembangan bahasa AUD, pengembangan bahasa dan kemampuan mengeskpresi diri melalui bahasa, pengembangan kemampuan memecahkan masalah 19