Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2010-2013, sedangkan rasio profitabilitas diproksikan dengan Return On Equity ROE, rasio likuiditas diproksikan dengan Current Ratio CR dan rasio aktivitas diproksikan dengan Total Assets Turnover TATO.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan sebelumnya, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Apakah profitabilitas berpengaruh terhadap Price to Book Value PBV pada perusahaan tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2010-2013? 2. Apakah likuiditas berpengaruh terhadap Price to Book Value PBV pada perusahaan tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2010-2013? 3. Apakah aktivitas berpengaruh terhadap Price to Book Value PBV pada perusahaan tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2010-2013?

C. Tujuan Penelitian

1. Menganalisis pengaruh profitabilitas terhadap Price to Book Value PBV pada perusahaan tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2010-2013. 2. Menganalisis pengaruh likuiditas terhadap Price to Book Value PBV pada perusahaan tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2010-2013. 3. Menganalisis pengaruh aktivitas terhadap Price to Book Value PBV pada perusahaan tekstil dan garmen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2010-2013.

D. Manfaat Penelitian

1. Bagi penulis, penelitian ini sebagai aplikasi dari teori-teori yang diperoleh selama perkuliahan ke dalam perusahaan atau lembaga, serta untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar sarjana dalam bidang manajemen ekonomi. 2. Bagi perusahaan, hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan sebagai bahan informasi untuk manajemen dalam meningkatkan nilai perusahaan. 3. Bagi investor, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi mengenai pengaruh rasio keuangan terhadap nilai perusahaan, sehingga dapat membantu investor dalam mengambil keputusan investasi di pasar modal. 4. Bagi pihak lain dan peneliti selanjutnya, penelitian ini dapat digunakan sebagai landasan teori untuk melakukan penelitian lanjutan.

E. Sistematika Penulisan

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Profitability, Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Market to Book Value Ratio, Corporate Tax, Sales Growth, dan Cash Flow Terhadap Dividend Payout Ratio Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013

3 68 128

Analisis Pengaruh Rasio Profitabilitas, Likuiditas, Leverage, Price To Book Value Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Return SahamPada Perusahaan Tekstil Yang Terdaftar Di Bei

2 85 88

Pengaruh Likuiditas, Leverage,Perputaran Aset, dan Price Book Value terhadap Earnings Per Share pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 77 105

Pengaruh Debt to Equity Ratio, Price to Book Value, Price Earning Ratio, Return On Investment, dan Total Assets Turn Over Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di BEI

2 60 97

Pengaruh Price Book Value (PBV), Price To Earning Ratio (PER), Debt To Earning Ratio (DER) Dan Beta Terhadap Stock Return Pada Perusahaan Industri Rokok Di Bei

14 110 103

Pengaruh Price Earning Ratio (PER), Price to Book Value (PBV), dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 105 93

ANALISIS PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA),LIKUIDITAS,DANSOLVABILITAS TERHADAP PRICE TO BOOK VALUE (PBV) PADA Analisis Pengaruh Return On Asset (ROA), Likuiditas, dan Solvabilitas Terhadap Price to Book Value (PBV) pada Perusahaan Tekstil dan Garmen yang Go

0 2 14

ANALISIS PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA),LIKUIDITAS,DANSOLVABILITAS TERHADAP PRICE TO BOOK VALUE (PBV) PADA Analisis Pengaruh Return On Asset (ROA), Likuiditas, dan Solvabilitas Terhadap Price to Book Value (PBV) pada Perusahaan Tekstil dan Garmen yang Go

0 3 14

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN AKTIVITAS TERHADAP PRICE TO BOOK VALUE (PBV) Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, dan Aktivitas Terhadap Price To Book Value (PBV) Pada Perusahaan Tekstil dan Garmen Yang Terdaftar Di BEI Periode (2010-2013).

0 6 15

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN AKTIVITAS TERHADAP PRICE TO BOOK VALUE (PBV) Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, dan Aktivitas Terhadap Price To Book Value (PBV) Pada Perusahaan Tekstil dan Garmen Yang Terdaftar Di BEI Periode (2010-2013).

0 4 14