Penggunaan Konsep Fuzzy METODE FUZZY ANP DAN TOPSIS
Puji Astuti, 2014 Penerapan M etode Fuzzy ANP dan Topsis dalam Penentuan Strategi Pemasaran
Universitas Pendidikan Indonesia |
repository.upi.edu |
perpustakaan.upi.edu
c. Perkalian bilanga n fuzzy
...3.4 d.
Pembagian bilanga n fuzzy ...3.5
e. Invers bilanga n fuzzy
...3.6 Variabel linguistik digunakan untuk menilai rating alternatif dan kriteria
yang diberikan oleh pengambil keputusan dalam perbandingan berpasangan. Dalam penyusunan skala kepentingan, digunakan patokan skala Saaty yang
ditransformasikan menjadi triangular fuzzy number. Berikut ini adalah skala yang digunakan:
Tabel 3.1 Variabel Linguistik Skala Fuzzy
Fuzzy number Penyesuaian
terhadap skala Saaty TFN
Skala linguistik untuk bobot relatif
dari kriteria Skala linguistik untuk
nilai performance dari alternatif
7,9,9 Mutlak lebih penting
Sangat baik 5,7,9
Sangat lebih penting Baik
3,5,7 lebih penting
Sedang 1,3,5
Sedikit penting Buruk
1,1,3 Sama penting
Sangat buruk
Sumber: Tesis Tek nik Industri ITS Yayin, 2011
Kurva fungsi keanggotaan untuk skala di atas dapat digambarkan sebagai berikut:
1
Puji Astuti, 2014 Penerapan M etode Fuzzy ANP dan Topsis dalam Penentuan Strategi Pemasaran
Universitas Pendidikan Indonesia |
repository.upi.edu |
perpustakaan.upi.edu
Gambar 3.1 Kurva Fungsi Keanggotaan untuk Skala Penilaian
Pada proses awal data yang diolah dalam bentuk bilangan fuzzy dan outputnya pun dalam bentuk bilangan fuzzy, sedangkan input untuk proses
selanjutnya menggunakan bilangan real. Oleh karena itu dilakukan proses pemetaan bilangan fuzzy ke dalam bentuk bilangan real menggunakan metode
rata-rata geometri yang dapat didefinisikan sebagai berikut: ...3.7