Teknik Pengumpulan Data dan Instrumen Penelitian

Julius, 2009 Pengaruh Kesiapan Belajar dan Kedisiplinan .... Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu tugas terhadap prestasi belajar akan dilakukan terhadap mahasiswa tingkat 2 sebanyak 35 orang dan mahasiswa tingkat 3 sebanyak 30 orang.

3.4. Teknik Pengumpulan Data dan Instrumen Penelitian

Teknik pengumpulan data yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 3.4.1. Pengamatan langsung observasi, yaitu dengan cara mengamati langsung obyek penelitian yang telah ditentukan, untuk memperoleh gambaran yang jelas mengenai masalah yang diteliti. 3.4.2. Studi dokumentasi, yaitu studi yang digunakan untuk mencari dan memperoleh data sekunder berupa peraturan perundang-undangan, laporan- laporan, catatan serta dokumen-dokumen yang relevan dengan masalah yang diteliti. 3.4.3. Studi literatur, yaitu studi atau teknik pengumpulan data dengan cara memperoleh atau mengumpulkan data dari berbagai referensi yang relevan dengan masalah yang diteliti. 3.4.4. Penyebaran angket kuesioner kepada responden, di mana kuesioner menggunakan Closed QuestionMultiple Choice Question. 3.4.5. Penyusunan angket dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut: 3.4.6. Menentukan variabel yang akan diteliti, serta mendefinisikannya yang kemudian dijabarkan dlam bentuk indikator-indikator. 3.4.7. Menyusun kisi-kisi angket yang menggambarkan indikator setiap variabel Julius, 2009 Pengaruh Kesiapan Belajar dan Kedisiplinan .... Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 3.4.8. Merumuskan item pertanyaan dan alternatif jawabannya 3.4.9. Menetapkan kriteria skor yaitu skor 1 untuk sangat tidak setuju, skor 2 untuk tidak setuju skor 3 untuk ragu-ragu, skor 4 untuk setuju dan skor 5 untuk sangat setuju. Tabel 3.2 Kisi-Kisi Instrumen Penelitian Variabel Penelitian Indikator Banyak Item Butir Item Kesiapan belajarX 1 Motivasi 10 1,2,3,4,5,6,7,8,9,10 Sesuai dengan kenyataan 6 11,12,13,14,15,16 Analisis Pengalaman 8 17,18,19,20,21,22,23,24 Kebutuhan untuk mengarahkan diri sendiri 6 25,26,27,28,29,30 Pilihan 11 31,32,33,34,35,36,37,38,39,40,41 Pembinaan disiplin X 2 Sopan santun dalam pergaulan di institusi pendidikan. 8 6,7,8,9,10, 11,12,13 Kerapian dalam berpakaian 7 14,15,16,17,18,19,20 Kejujuran dalam bertindak 6 21,22,23,24,25,26 Penggunaan waktu dengan efisien 6 27,28,29,30,31,32 Pemanfaatan dan pemeliharan sarana pembelajaran. 5 33,34,35,36,37, Hubungan dengan masyarakat 3 Prestasi Belajar Y Tingkat Nilai Ujian Julius, 2009 Pengaruh Kesiapan Belajar dan Kedisiplinan .... Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

3.5. Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN ALAT PRAKTIK TERHADAP PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR KELISTRIKAN OTOMOTIF SISWA KELAS II PROGRAM MESIN OTOMOTIF SMK SAKTI GEMOLONG TAHUN AJARAN 2008 2009

1 10 80

PENGARUH PEMBERIAN TUGAS DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN Pengaruh Pemberian Tugas Dan Kedisiplinan Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Sawit Boyolali Tah

1 3 19

PENGARUH PEMBERIAN TUGAS DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN Pengaruh Pemberian Tugas Dan Kedisiplinan Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Sawit Boyolali Tah

0 3 13

PENGARUH KEDISIPLINAN BELAJAR DAN INTERAKSI EDUKATIF DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR TERHADAP PRESTASI PENGARUH KEDISIPLINAN BELAJAR DAN INTERAKSI EDUKATIF DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN PADA SISWA KELAS

0 1 14

PENGARUH KESIAPAN BELAJAR DAN PENGULANGAN MATERI PELAJARAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN PENGARUH KESIAPAN BELAJAR DAN PENGULANGAN MATERI PELAJARAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS VIII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEG

0 3 15

PENGARUH PEMBERIAN REWARD DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X JURUSAN Pengaruh Pemberian Reward Dan Kedisiplinan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas X Jurusan Akuntansi Di Sekolah Menengah Kejuruan Batik 2 Surakarta

0 0 15

PENGARUH PEMBERIAN REWARD DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X JURUSAN AKUNTANSI Pengaruh Pemberian Reward Dan Kedisiplinan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas X Jurusan Akuntansi Di Sekolah Menengah Kejuruan Batik 2

0 1 16

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG PENERAPAN METODE PEMBERIAN TUGAS DAN PEMANFAATAN WAKTU BELAJAR DI Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Penerapan Metode Pemberian Tugas Dan Pemanfaatan Waktu Belajar Di Luar Jam Pelajaran Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Sis

0 1 21

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR BERPENGARUH TERHADAP MOTIVASI BELAJAR MATERI KELISTRIKAN OTOMOTIF Analisis Faktor-Faktor Berpengaruh Terhadap Motivasi Belajar Materi Kelistrikan Otomotif Bagi Siswa Kelas Xi SMK YP Delanggu Klaten.

0 0 16

TAPPDF.COM PDF DOWNLOAD PENERAPAN METODE MNEMONIK UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR ...

0 0 8