Instrumen Penelitian Prosedur Kegiatan Penelitian

iv iv Sumber Data Data Yg Dikumpulkan Informan Metode Alat Administra si Ruang VIP Cenderaw asih - Pembelian dan perbaikan alat listrik - Sewa tanaman - Rumah Tangga - Alat tulis kantor - Telpon nurse Kepala Ruang VIP Cenderawasih Wawancara, Observasi data sekunder, cross check Formulir isian Pedoman Wawancara Mendalam Ka Subid PRM Catatan Medik Kepala Subid Perencanaan dan Rekam Medis Wawancara, Observasi data sekunder, cross check Formulir isian Pedoman Wawancara Mendalam Instalasi Laundry dan CSSD - Laundry - Sterilisasi Kepala Instalasi Laundry dan CSSD Wawancara, Observasi data sekunder, cross check Formulir isian Pedoman Wawancara Mendalam Bagian Keuangan - Rekening Listrik - Rekening Air - Gaji Pegawai Kepala Subid Keuangan Wawancara, Observasi data sekunder, cross check Formulir isian Pedoman Wawancara Mendalam Kepala Bidang dan Kepala Sub Bidang Faktor pertimbangan penentuan tarif pelayanan rawat inap - Kasubbag Keuangan - Kasubbid Yan Medis - Kabid Keperawatan - Kepala Instalasi Rawat Inap Wawancara Mendalam Pedoman Wawancara Mendalam Pemda Kabupaten Tegal dan DPRD Kebijakan Pemerintah Daerah dan DPRD - Sekda - KabidSosbud Ba Bappeda - Ang. Komisi D Wawancara Mendalam Pedoman Wawancara Mendalam

D. Instrumen Penelitian

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah : 1. Formulir isian yang digunakan untuk mengumpulkan data kuantitatif yang dikumpulkan dengan cara wawancara, observasi, penelusuran data sekunder dan cross check dokumen yang berkaitan dengan analisis biaya. v v 2. Pedoman wawancara mendalam untuk pengumpulan data kualitatif dalam rangka mengetahui faktor-faktor yang perlu diperhatikan untuk penentuan tarif.

E. Prosedur Kegiatan Penelitian

4. Menentuan satuan waktu analisis yaitu biaya tahun anggaran 2006 5. Melakukan identifikasi dan pengumpulan komponen biaya rawat inap di ruang VIP Cenderawasih, dan komponen biaya tersebut mencakup biaya langsung dan tidak langsung yang diambil dari masing-masing unit atau bagian yaitu : a. Biaya langsung dan tak langsung dari Administrasi dan Keuangan Ruang VIP b. Biaya langsung dan tak langsung dari Sub Bagian Umum c. Biaya langsung dan tak langsung dari Instalasi Farmasi d. Biaya langsung dan tak langsung dari Instalasi Gizi e. Biaya langsung dan tak langsung dari Instalasi Pemeliharaan RS f. Biaya langsung dan tak langsung dari Instalasi Sanitasi g. Biaya langsung dan tak langsung dari Instalsi Laundry dan CSSD h. Biaya langsung dan tak langsung dari Instalasi Rekam Medik Informasi biaya–biaya tersebut dikumpulkan melalui data yang terdapat pada sub bagian keuangan yang mencatat pengeluaran masing – masing pasal anggaran. Untuk mengetahui penggunaan anggaran tersebut dilakukan penelusuran pada tiap – tiap pemakai pasal yaitu bidang bagian sub bagian instalasi. Informasi yang diperlukan adalah penggunaan anggaran untuk ruang VIP Cenderawasih dan bila data secara terperinci tersebut belum tersedia, berdasarkan informasi tersebut vi vi dilakukan penelusuran lebih lanjut untuk dapat memilahkan dana yang digunakan untuk ruang VIP Cenderawasih. Pemilahan ini berdasarkan Bed Occupation Rate BOR, kapasitas tempat tidur, luas lantai dan hari rawat inap atau jumlah pasien. 6. Berdasarkan perhitungan di atas akan dapat diketahui unit cost dan total cost pelayanan rawat inap di ruang VIP Cenderawasih. 7. Biaya langsung tersebut mencakup : a. Makan Pasien b. Bahan Medis Habis Pakai c. Alat Rumah Tangga dan Bahan Kebersihan d. Alat Tulis Kantor e. Penyusutan Alat Medis f. Penyusutan Alat Non Medis g. Penyusutan Gedung h. Insentif Jasa Medis dan Jasa Perawatan i. Laundry j. Listrik dan air k. Pemeliharaan Gedung dan Alat Rumah Tangga l. Makan Pegawai m. Gaji Petugas Ruang VIP 8. Biaya langsung tersebut mencakup : a. Gaji Direksi Staf RSUD b. Kebersihan c. Listrik, Air dan Telpon d. Pengembangan SDM e. Insentif Direksi Staf vii vii 9. Untuk mengetahui faktor yang perlu diperhatikan dalam penentuan tarif berdasarkan unit cost yang ditemukan, dilakukan wawancara mendalam terhadap Kepala Sub Bagian Keuangan, Kepala Sub Bidang Pelayanan Medis, Kepala Bidang Keperawatan, dan Kepala Instalasi Rawat Inap VIP. 10. Melakukan perhitungan rekomendasi tarif biaya rawat inap di Ruang VIP berdasarkan unit cost yang telah dihitung, hasil wawancara, teori analisis biaya, tarif pesaing dan peraturan pemerintah yang berlaku.

F. Definisi Operasional