Perilaku ibu Perilaku Kesehatan

Perilaku kesehatan yang berupa pengetahuan dan sikap masih bersifat tertutup covert behavior, sedangkan perilaku kesehatan yang berupa tindakan, bersifat terbuka over behavior.

2.2.2. Perilaku ibu

Penyebab seseorang berperilaku kesehatan atau tidak berperilaku kesehatan antar lain: 1. Pemikiran dan perasaan Thoughts and feeling, hasil pemikiran dan perasaan seseorang, atau lebih tepat diartikan pertimbangan-pertimbangan pribadi terhadap objek atau stimulus. 2. Adanya orang lain yang menjadi acuan Personal references merupakan faktorpenguat sikap untuk melakukan tindakan akan tetapi tetap mengacu pada pertimbangan-pertimbangan individu. 3. Sumber daya Resources yang tersedia merupakan pendukung untuk bersikappositif atau negatif terhadap objek atau stimulus tertentu dengan pertimbangan kebutuhan dari pada individu tersebut. 4. Sosial budaya Culture berperan besar dalam memengaruhi pola pikir seseorang untuk bersikap terhadap objekstimulus tertentu Notoatmodjo, 2007. Rumusan Badan Kesehatan Dunia WHO adalah : B = f TF, PR, R, C B = perilaku behavior f = fungsi function TF = pikiran dan perasaan thought and feeling Universitas Sumatera Utara PR = kesukaan pribadi personal reference R = sumber daya resources C = budaya culture Perilaku kesehatan terbentuk dari tiga faktor utama yaitu : 1. Faktor predisposisi yang terdiri atas pengetahuan, sikap, kepercayaan, keyakinan, nilai-nilai, umur, pendidikan, pekerjaan, dan status ekonomi keluarga 2. Faktor pendukung yang terdiri dari lingkungan fisik yakni tersedianya sarana dan prasarana kesehatan serta program kesehatan 3. Faktor pendorong terdiri atas sikap dan perbuatan petugas kesehatan atau orang lain yang menjadi panutan Menurut Davies 1984, perilaku anak sangat dipengaruhi oleh perilaku ibunya. Ibu berperan dalam menentukan perilaku anak. Para ahli menyatakan tingginya penyakit gigi pada anak SD sangat dipengaruhi oleh orang tua, khususnya ibu. Hal ini disebabkan karena ketergantungan anak yang sangat tinggi terhadap ibu. Apabila perilaku ibu mengenai kesehatan gigi baik, maka status kesehatan gigi dan mulut anaknya juga akan baik Ambarwati, 2010 Ibu adalah tokoh panutan anak, maka ibu diharapkan mampu menjadi teladan sehingga anak mau dan mampu berperilaku baik dalam kesehatan gigi dan mulutnya melalui ibu sebagai model yang ditirunya Maulani, 2005 Universitas Sumatera Utara

2.3. Perilaku Kesehatan Gigi

Dokumen yang terkait

Perilaku Ibu dalam Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Anak Usia Sekolah di SDN 054936 Wonorejo Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat Tahun 2013

2 102 90

Determinan Pemanfaatan Buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA) pada Ibu Bayi di Wilayah Kerja Puskesmas Balige Kabupaten Toba Samosir Tahun 2013

6 74 84

Gambaran Perilaku Ibu Terhadap Pemeliharaan Kesehatan Gigi Pada Anak di SD Negeri 064023 Kemenangan Tani Medan Tahun 2015

3 91 96

Hubungan Perilaku Ibu Mengenai Kesehatan Gigi Anak Dengan Lactobacillus sp. Anak Usia 2-5 Tahun di Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Ar Raudhatul Hasanah, Medan

0 32 56

Penyuluhan Kesehatan Gigi pada Anak Sekolah Dasar

36 407 38

Perilaku Ibu dalam Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Anak Usia Sekolah di SDN 054936 Wonorejo Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 1 13

Perilaku Ibu dalam Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Anak Usia Sekolah di SDN 054936 Wonorejo Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 2

Perilaku Ibu dalam Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Anak Usia Sekolah di SDN 054936 Wonorejo Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 9

Perilaku Ibu dalam Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Anak Usia Sekolah di SDN 054936 Wonorejo Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 2

Perilaku Ibu dalam Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Anak Usia Sekolah di SDN 054936 Wonorejo Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat Tahun 2013

0 0 5