Alat dan Bahan .1 Pendugaan emisi

IV. HASIL DAN PE

4.1 Gambaran Umum Da

Tempat pembuangan s Galuga terletak di Desa Cibungbulang Kabupaten Gambar 4. TPA Galuga 18 km dari sebelah Bar secara geografis berad 6°3358LS dan 106°3834 Wilayah TPA Galuga Ha. Namun lahan yang pembuangan aktif baru m Ha. Sampah yang masu berasal dari Kabupaten da rata kuantitas produksi sam TPA ini sebesar 2.600 Kabupaten dan Kota Bogo BPLHD – Jawa B laporan tahunannya An Environment Report, A pengelolaan sampah menggunakan sistem Sampah yang masuk ke dipadatkan menggunakan daerahnya telah ditutu mengurangi aspek k pengolahan air lindi ju Namun, kumpulan massa berada di daerah pe seringkali terjadi long menutupi lahan warga d terjadi curah hujan yang tin PEMBAHASAN Daerah Penelitian n sampah akhir TPA sa Galuga Kecamatan ten Bogor Jawa Barat luga berada pada jarak arat kota Bogor dan rada pada koordinat 34BT. ga memiliki luas 22,6 ang digunakan untuk u mencapai sekitar 13 asuk ke TPA Galuga dan Kota Bogor. Rata- sampah yang masuk ke 00 m 3 hari baik dari gor Ulyani 2010. Barat 2007 dalam Annual State of The ASER menyebutkan di TPA Galuga controlled landfill. ke TPA diratakan dan an alat berat. Sebagian tutupi tanah untuk kebauan. Instalasi juga telah dibangun. ssa sampah di TPA ini perbukitan sehingga ngsor sampah yang di bawahnya apabila g tinggi terus menerus. 4.2 Kuantifikasi Emisi Me 4.2.1 Hasil pendugaan em LandGEM-v302 Pendugaan emisi metan dihasilkan dengan mengg lunak LandGEM-v302. T diresmikan untuk beroperas namun sebelumnya sejak digunakan, sehinggga merupakan tahun pembuk Data sampah tahunan sejak TPA diperlukan sebag LandGEM-v302. Data volume sampa dimiliki Kantor Lingkung UPTD TPA Galuga Kota B tahun 2006-2016 Lampira adalah hasil perhitungan kajian TPA Galuga KLH Data lapangan berupa data yang terangkut ke TPA Galu tahun 2009 yaitu sebesar dilihat pula pada Lampira Bogor yang menangan merencanakan untuk me tahun 2012, sehingga tahun menjadi input pada LandGE Jumlah sampah yang tid tahun pembukaan TPA dip membuat persamaan ek tahun dengan total produ tersedia. Persamaan ek diperoleh kemudian ditarik 1992 sehingga perkiraan 8 Metana emisi metana dengan tana dari TPA Galuga ggunakan perangkat TPA Galuga telah rasi pada tahun 2002, ak tahun 1992 telah tahun tersebut ukaan TPA Galuga. jak tahun pembukaan bagai input pada pah tahunan yang ngan Hidup KLH ta Bogor tersedia dari iran 2. Data tersebut an konsultan untuk H Kota Bogor 2007. data volume sampah Galuga hanya tersedia ar 583.611 m 3 dapat piran 2. KLH Kota ani TPA Galuga menutup TPA pada un penutupan ini juga GEM-v302. tidak diketahui sejak diperkirakan dengan eksponensial antara duksi sampah yang eksponensial yang rik mundur ke tahun an jumlah produksi sampah dari tahun 1992 dapat diketahui Gambar 5 estimasi data sampah ta pembukaan TPA Galuga h penutupan dapat digunaka pendugaan emisi gas yan dengan LandGEM-v302. Ada dua paramete LandGEM-v302 yang menduga emisi metana d CAA defaults dan invento parameter CAA defau perkiraan emisi yang se setelan inventory defaults rata-rata dan dapat memperoleh perkiraan terdapat data uji spesifik parameter tersebut memili yang berbeda dalam estim Nilai default pembentu kapasitas pembentukan LandGEM-v302 pada dasa untuk TPA-TPA yang be tetapi nilai konstanta te diterapkan di Indonesia Galuga karena relatif ses kelembaban, temperatur, yang tinggi di kawasan Gambar 5 Estmasi prod masuk ke TPA – Tota Gambar 6 Emisi gas d parameter C 92 sampai tahun 2005 ar 5. Dengan demikian tahunan sejak tahun a hingga tahun rencana kan sebagai input pada ang berasal dari TPA 2. eter defaults pada g digunakan untuk di TPA Galuga yaitu ntory defaults. Setelan efaults menghasilkan sederhana, sedangkan lts menghasilkan emisi t digunakan untuk n emisi yang tidak ik di lapangan. Kedua miliki nilai konstanta imasi emisi metana. ntukan metana k dan n metana L pada asarnya dikembangkan berada di U.S. Akan tersebut juga dapat esia khususnya TPA sesuai dengan kondisi ur, dan curah hujan n Bogor. Default tipe landfill yang digunakan dala TPA konvensional dimana ada tambahan air lindi atau Pendugaan emisi meta dengan perangkat lunak menghasilkan emisi total ga dari metana, karbon dioks organik non-metana dari ta 2062 Gambar 6. Model metana dengan paramete menghasilkan emisi total g pada tahun 2013 sebesa dengan emisi metana yang 12,03 Ggtahun. Rincian dapat dilihat pada Lam pendugaan emisi metana inventory defaults mengha gas TPA maksimum pada ta 22,76 Ggtahun dengan e dihasilkan sebesar 6,08 Gg Rincian emisi gas lainnya pada Lampiran 3. Kedua parameter model data volume sampah tah emisi tiap tahun. Emisi me dengan jumlah massa samp TPA Galuga. Emisi men setelah satu tahun penutup tahun 2013 kemudian men ada lagi sampah yang mas dengan simulasi rencana p konstanta peluruhan meta masing parameter defaults. Nilai kapasitas pem potensial L dari kedua memiliki selisih yang cuku 170 m 3 Mg untuk CAA m 3 Mg untuk inventory d nilai tersebut didasarkan komposisi sampah terh selulosa dalam sampah kapasitas pembentukan tercantum dalam CAA dan AP-42. roduksi sampah yang PA Galuga. otal landfill gas – Methane – Carbon dioxide – NMOC s dari TPA Galuga Mgtahun menggunakan LandGE r CAA defaults kiri dan parameter inventory defaults k 9 dalam simulasi adalah na diasumsikan tidak tau cairan. etana TPA Galuga nak LandGEM-v302 l gas TPA yang terdiri ioksida, dan senyawa i tahun 1992 sampai del pendugaan emisi eter CAA defaults l gas TPA maksimum sar 45,02 Ggtahun ng dihasilkan sebesar n emisi gas lainnya ampiran 3. Model a dengan parameter ghasilkan emisi total a tahun 2013 sebesar emisi metana yang Ggtahun Gambar 6. ya juga dapat dilihat del defaults dan input tahunan menentukan meningkat sebanding mpah yang masuk ke encapai maksimum upan TPA yaitu pada enurun karena tidak asuk ke TPA sesuai penutupan TPA dan etana k masing- lts. embentukan metana ua parameter di atas kup signifikan, yaitu A defaults dan 100 defaults. Perbedaan an pada jenis dan terhadap kandungan ah di TPA untuk an metana yang an faktor emisi EPA C GEM-v302 dengan lts kanan. 10

4.2.2 Hasil pengukuran emisi CH

4 di lapangan Pengukuran emisi CH 4 menggunakan metode flux chamber untuk menentukan fluks di permukaan TPA. Sampel gas yang mengandung CH 4 diperoleh dengan boks sungkup yang ditempatkan di atas permukaan TPA. Sampel yang dianalisis pada Gas Chromatograph GC menghasilkan nilai peak dan area CH 4 yang beragam untuk kelima daerah pengambilan sampel. Perhitungan luas spesifik TPA Galuga dibuat menggunakan grid secara manual pada peta. Tahapan pengukuran dan perhitungan secara lengkap tercantum dalam Lampiran 4 – 7. Waktu pengambilan sampel lebih dominan dilakukan pada pagi hari Tabel 3. Hal ini karena lokasi C, D, dan E merupakan daerah alat-alat berat beroperasi di TPA Galuga pada pukul 09:00 – 15:00 WIB sehingga akan mempersulit pengukuran jika dilakukan pada rentang waktu tersebut. Pada Tabel 4, fluktuasi rata-rata suhu dalam boks selama tiga hari ulangan pengambilan sampel berkisar antara 29,6 – 39,3 C. Hal ini tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap perhitungan fluks CH 4 . Rata-rata suhu tersebut menjadi komponen perhitungan rasio suhu dalam persamaan 5. Analisis sampel gas pada GC menghasilkan peak dan area yang menggambarkan konsentrasi CH 4 . Sebagian besar konsentrasi CH 4 menurun dalam interval waktu pengambilan sampel pada ulangan hari kedua, sehingga tanda negatif pada laju perubahan konsentrasi CH 4 menunjukkan penurunan konsentrasi terhadap perubahan waktu Tabel 5. Laju perubahan konsentrasi menjadi faktor penting pada perhitungan fluks yang terjadi di atas permukaan TPA. Nilai fluks CH 4 seperti yang ditunjukkan dalam Tabel 6 diperoleh dari perhitungan dengan persamaan 5. Emisi CH 4 diperoleh berdasarkan nilai rata-rata fluks yang dikalikan dengan luas setiap lokasi pengukuran yang mewakilinya Tabel 7. Total emisi CH 4 yang dihasilkan setelah digeneralisasi sebesar 368,9 Mgtahun. Emisi tertinggi berasal dari lokasi D sebagai lokasi pembuangan aktif sebesar 328,9 Mgtahun yang menjadi sumber emisi CH 4 dominan di TPA Galuga. Nilai rata-rata fluks CH 4 yang bertanda negatif yakni lokasi B tidak diperhitungkan sebagai emisi. Hal ini karena emisi merupakan besaran skalar dengan satuan Megagram per tahun yang hanya memiliki nilai dan tidak menunjukkan arah dari dinamika CH 4 tersebut. Tabel 3 Waktu pengambilan sampel WIB Lokasi Mei 2010 7 8 9 10 A 15:55 09:52 10:01 B 15:00 09:05 09:21 C 07:11 07:14 07:18 D 07:46 07:52 07:53 E 08:22 08:30 08:32 Tabel 4 Rata-rata suhu C dalam boks Lokasi Pengukuran hari ke- 1 2 3 A 33,1 37,7 39,3 B 37,4 33,6 31,6 C 33,6 32,1 29,9 D 35,9 33,3 29,6 E 37,7 35,2 37,7 Rata-rata 35,5 34,4 33,6 Tabel 5 Laju perubahan konsentrasi CH 4 δcδt ppmmenit Lokasi Pengukuran hari ke- 1 2 3 A 0,1575 -0,0455 0,8192 B 0,0782 -0,0711 -0,1173 C 26,7900 -26,3900 23,8210 D 94,1380 -2,5255 1,4091 E 1,0942 1,4219 5,5374 Tabel 6 Fluks CH 4 mgm 2 menit Lokasi Pengukuran hari ke- Rata-rata 1 2 3 A 0,101 -0,029 0,515 0,196 B 0,049 -0,046 -0,076 -0,024 C 17,164 -16,996 15,451 5,206 D 59,869 -1,620 0,915 19,721 E 0,692 0,906 3,502 1,700 Tabel 7 Emisi CH 4 TPA Galuga Lokasi mgmenit mg tahun Mg tahun A 1.886,820 9,92x10 8 0,992 B C 22.647,211 1,19x10 10 11,903 D 625.760,149 3,29x10 11 328,899 E 51.613,140 2,71x10 10 27,128 Total 368,922 Mgtahun ≈ 368,9 Mgtahun