Tugas Pokok Guru Pembinaan Profesional Guru

 Membuat, mencari dan memilih gagasan barn. f. Kepala Sekolah sebagai innovator  Melakukan pembaruan di bidang  Kegiatan belajar mengajar  Bimbingan Konseling  Ekstrakurikuler  Pengadaan  Melakukan pembaharuan dalam menggali sumber daya di komite sekolah dan masyarakat  Melakukan pembinaan guru dan karyawan g. Kepala Sekolah sebagai Motivator  Proses belajar mengajar  Kegiatan bimbingan konseling  Kegiatan ekstrakurikuler  Sarana dan prasarana  OSIS  Kegiatan 6 K  Kegiatan kerjasama dengan masyarakat dan instansi lain yang terkait

2.3.6 Tugas Pokok Guru

Guru bertanggung jawab terhadap kepalasekolah dan mempunyai tugas melaksanakan kegiatan belajar mengajar secara efektif dan efisien. Tugas dan Tanggung jawab guru meliputi: a. Membuat perangkat pelajaran.  AMP Analisi Materi Pelajaran  Program Tahunan  Lembar Kerja Siswa  Program Semester  Silabus  Program Mingguan  Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP b. Melaksanakan pembelajaran kegiatan c. Melaksanakan kegiatan penilaian proses belajar d. Melaksanakan analisis hasil ulangan harian e. Menyusun dan melaksanakan program perbaikan dan pengayaan f. Mengisi daftar nilai siswa g. Melaksanakan kegiatan bimbingan kepada guru lain dalam proses belajar mengajar h. Membuat alat peraga i. Menumbuhkembangkan sikap menghargai karya seni j. Mengikuti kegaiatan pengembangan pemasyarakatan kurikulum k. Melaksanakan tugas tertentu di sekolah l. Mengadakan pengembangan program pengajaran yang menjadi tanggung jawab m. Membuat catatan tentang kemajuan hasil belajar siswa n. Mengisi dan meneliti daftar hadir siswa sebelum kegiatan belajar mengajar o. Mengatur kebersihan ruangan kelas dan ruang praktikum p. Menghitung angka kredit untuk kenaikan pengkatnya.

2.3.7 Pembinaan Profesional Guru

Guru merupakan ujung tombak dalam proses belajar mengajar. Oleh karena itu, guru perlu diberikan pelatiha-pelatihan agar kualitas, mereka semakin memngkat. Dalam hal ini, guru-guru dianjurkan untuk mengikuti penataran-penataran yang dilaksanakan oleh Departemen Pendidikan Nasional, mengikuti seminar- seminar pendidikan, Musyawarah Guru Mata Pelajaran MGMP dan penelitian yang berhubungan dengan pembinaan profesionalisme guru. Adapun bentuk pembinaan kemampuan professional guru nu ada yang dari dings maupun dari pihak sekolah yang dilakukan lansung oleh kepala sekolah. Jenis-jenis pembinaan tersebut antara lain  Metode Pengajaran  Media pembelajaran  Pendidikan keterampilan proses  Lembaran kerja  Keterampilan guru mengajar  Ketuntasan belajar  Penilaian  Analisis dan kisi-kisi tes  Penyusunan program tahunan dan semester  MGMP Musyawarah Guru Mata Pelajaran  Pembinaan ujian nasional  Penataran Training Of Trainor TOT Pembinaan kemampuan professional guru ini memerlukan keunggulan kesungguhan dan keseriusan guru-guru dan seluruh elemen sekolah agar terbentuk guru-guru yang berkualitas. Dalam pengembangan aspek ini guru-guru, kepala sekolah dan staf-staf lainnya sering mengadakan rapat yang bertujuan untuk mengemukakan dan mendiskusikan pemecahan masalah yang dihadapi oleh guru, baik yang berkenan dengan masalah Proses Belajar Mengajar PBM maupun berhubungan timbal balik antara guru dan siswa.

2.3.8 Kurikulum Bidang Studi