Pembagian derajat dehidrasi . TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Diare akut

9

2.3 Pembagian derajat dehidrasi

Derajat dehidrasi masih bergantung pada penemuan penemuan dalam pemeriksaan klinis. WHO, AAP, dan publikasi baru baru ini setuju bahwa gabungan tanda-tanda, walaupun relatif tidak akurat, merupakan alat yang terbaik buat para medis yang berpraktek. Tanda yang paling baik dalam memprediksi derajat dehidrasi 5 pada anak-anak adalah masa pengisian kapiler yang memanjang. Akan tetapi tanda ini walaupun relatif spesifik 0.85; interval kepercayaan 95; 0.72 -0.98, namun tidak sensitif 0.65; interval kepercayaan 95; 0.29 – 0.91. 9 Tabel 2.1. Penilaian derajat dehidrasi Variabel Ringan 3-5 Sedang 6-9 Berat ≥10 Tekanan darah Normal Normal Normalrendah Tekanan nadi Normal Normalsedkit rendah Agak rendah Denyut jantung Normal Meningkat Meningkat Turgor kulit Normal Turun Turun Fontanela Normal Cekung Cekung Membrana mukosa Agak kering Kering Kering Mata Normal Cekung Sangat cekung Ekstremitas Hangat CTR lambat Dinginmottled Status mental Normal Normalgelisah Letargi Urine output Sedikit menurun 1 mLkgjam 1mLkgjam Haus sedikit meningkat Agak haus Sangat haus Dikutip dari Duggan dkk. Universitas Sumatera Utara 10 Skema klasifikasi yang lain termasuk panduan-panduan WHO tahun 1995 dan 2001 European Society of Pediatrics Gastroenterology, Hepatology and Nutrition ESPGHAN yang membagi pasien menjadi : Tanpa dehidrasi  3 - 5 Dehidrasi ringan-sedang  5 - 10 Dehidrasi berat  ≥ 10 Tanda dehidrasi mungkin tidak tampak nyata jika dehidrasi belum mencapai 3 sampai 4, tanda-tanda klinis dehidrasi akan tampak jika dehidrasi 5 dan tanda klinis dehidrasi berat tidak jelas jika dehidrasi belum mencapai 9-10. 24,23 Untuk penelitian ini klasifikasi derajat dehidrasi yang digunakan yaitu berdasarkan kriteria WHO tahun 2005 yaitu tanpa dehidrasi, dehidrasi ringan-sedang, dan dehidrasi berat. Tabel 2.2. derajat dehidrasi menurut WHO tahun 2005 Tanpa Dehidrasi Dehidrasi Dehidrasi Ringan – Sedang Berat Keadaan Umum BAIK Sedang Lemas Mata Normal Cekung Cekung Haus Normal Haus Tidak bisa minum Turgor Normal Lambat Sangat lambat NB : - Pembacaan dari kiri ke kanan - Disebut dehidrasi berat atau ringan-sedang bila dijumpai minimal 2 tanda. Universitas Sumatera Utara 11

2.4 Penangan penyakit diare akut.

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN KEJADIAN INFEKSI RESPIRATORIK AKUT (IRA) BAGIAN BAWAH PADA ANAK USIA 1-5 Hubungan Status Gizi Dengan Kejadian Infeksi Respiratorik Akut (IRA) Bagian Bawah ada Anak Usia 1-5 Tahun Di RSUD Sukoharjo.

0 2 15

HUBUNGAN ANTARA FAKTOR USIA DENGAN KEJADIAN INFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKUT (ISPA) BAGIAN BAWAH PADA ANAK USIA 1 BULAN - 5 TAHUN.

0 0 6

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT PADA ANAK YANG MENDERITA DIARE AKUT DI INSTALASI RAWAT INAP EVALUASI PENGGUNAAN OBAT PADA ANAK YANG MENDERITA DIARE AKUT DI INSTALASI RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SUKOHARJO TAHUN 2009.

0 0 15

HUBUNGAN PEMBERIAN ZINC (Zn) PADA ANAK DIARE DENGAN LAMA RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH Hubungan Pemberian Zinc (Zn) Pada Anak Diare Dengan Lama Rawat Inap Di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta.

0 1 14

Daftar Pustaka Hubungan Pemberian Zinc (Zn) Pada Anak Diare Dengan Lama Rawat Inap Di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta.

0 4 6

HUBUNGAN PEMBERIAN ZINC (Zn) PADA ANAK DIARE DENGAN LAMA RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA Hubungan Pemberian Zinc (Zn) Pada Anak Diare Dengan Lama Rawat Inap Di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta.

0 4 15

HUBUNGAN ANTARA PENANGANAN AWAL BALITA DIARE DI RUMAH DENGAN DERAJAT DEHIDRASI BALITA DIARE DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KURANJI PADANG.

0 0 6

HUBUNGAN LAMA RAWAT INAP DENGAN TINGKAT STRES ANAK AKIBAT HOSPITALISASI DI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH I YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Lama Rawat Inap dengan Tingkat Stres Anak Akibat Hospitalisasi di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah I Yogyakarta -

0 0 13

PROFIL TERAPI DIARE AKUT PADA PASIEN ANAK RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT BHAYANGKARA SURABAYA

0 0 19

HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN LAMA RAWAT INAP PADA PASIEN ANAK BALITA DIARE AKUT

0 0 24