4 Contoh pembentukan senyawa ionik

Tabel 11.4 Contoh pembentukan senyawa ionik

Ion positif

(SO 2- 4 )

(NO 3 -)

Ion negatif

Na 2 SO 4 NaNO 3

Natrium

Natrium sulfat

Natrium nitrat

(Ca 2+ )

CaSO 4 Ca(NO 3 ) 2

Kalsium

Kalsium sulfat

Kalsium nitrat

(Al 3+ )

Al 2 (SO 4 ) 3 Al(NO 3 ) 3

Aluminium

Aluminium sulfat

Aluminium nitrat

Kerja Mandiri

Kerjakan dengan baik di buku tugasmu!

1. Apa yang dimaksud dengan ion dan bagaimana terbentuknya?

2. Apa yang membedakan antara:

a. molekul unsur dengan molekul senyawa;

b. molekul monoatomik dengan molekul poliatomik.

3. Lengkapilah tabel di bawah ini!

Ion positif - (SO 2-

(NO 3 )

(ClO 4 )

Ion negatif

K 2 SO 4 ............

Kalium

Kalium sulfat

Rangkuman

1. Menurut Demokritus, suatu materi bersifat diskontinu. Artinya, jika suatu materi dibelah terus-menerus akan diperoleh materi terkecil yang tidak mungkin dibelah lagi. Bagian terkecil yang sudah tidak dapat dibelah lagi tersebut dinamakan atom.

2. Teori atom Dalton meliputi empat hal sebagai berikut.

a. Seluruh materi tersusun oleh partikel terkecil yang disebut atom.

b. Atom tidak dapat dibuat, dipecah, atau dibagi menjadi bagian kecil lainnya.

c. Atom unsur yang sama memiliki sifat dan massa yang sama.

d. Atom unsur yang berbeda memiliki sifat dan massa yang berbeda.

3. Molekul adalah partikel (spesi) netral yang terdiri atas dua atau lebih atom, baik atom sejenis (disebut molekul unsur) maupun atom yang berbeda (disebut molekul senyawa).

4. Ion adalah atom atau gugus atom yang bermuatan listrik. Ion terdiri atas kation dan anion.

118 Ilmu Pengetahuan Alam VIII Atom, Molekul, dan Ion

Soal-soal Uji Kompetensi

A. Ayo, berilah tanda silang pada jawaban yang paling tepat!

1. Molekul tetraatomik adalah molekul yang

6. Berikut ini merupakan ion poliatomik, tersusun atas empat unsur yang sama.

kecuali . . . .

Molekul berikut ini yang merupakan

a. PO 3- 4

molekul tetraatomik adalah molekul . . . .

7. Pada peristiwa kimia, suatu atom dalam

d. P 4 suatu unsur dapat menangkap atau

2. Unsur-unsur berikut yang bukan melepaskan elektron sehingga terbentuk merupakan molekul monoatomik yang

berasal dari unsur logam adalah . . . .

a. ion

a. seng

b. molekul monoatomik

b. besi

c. molekul diatomik

c. nikel

d. senyawa

d. boron

8. Molekul H 2 SO 4 terdiri atas dua atom H

3. Filsuf asal Yunani pada abad IV SM yang dan satu molekul SO 4 . Dua atom H dapat mencetuskan gagasan tentang atom

melepaskan dua elektron menjadi dua pertama kali . . . .

ion H + dan molekul SO

4 menangkap dua

a. Democritus elektron menjadi ion SO 2- 4 . Pada

b. Dermosius peristiwa tersebut yang merupakan kation adalah . . . .

c. Leucipus

a. ion SO 2-

d. Nicolas Copernicus

b. atom H

4. Jika atom Na melepaskan 1 elektron akan menjadi . . . .

c. atom

a. ion Na +

d. ion H +

b. anion

4 3 O , Cu , Fe 3+ + , dan K berturut-turut adalah . . . .

9. Nama ion-ion ini NH + ,H +

c. ion Na -

a. amonia, hidronium besi (III),

d. elektron tembaga (II), amonium,

5. Pernyataan di bawah ini yang tidak benar

b. amonium, hidronium, tembaga (II), adalah . . . . besi (III), kalium

a. molekul terdiri atas atom-atom

c. amonium, besi (III), tembaga (II),

b. setiap materi tersusun dari molekul- hidronium, kalium, molekul

d. amonium, hidronium, tembaga (II),

c. setiap molekul unsur tersusun dari besi (III), kalium (I) empat atom unsur

d. molekul senyawa tersusun dari atom-atom yang berbeda

Atom, Molekul, dan Ion Ilmu Pengetahuan Alam VIII

10. Jika diketahui beberapa kation dan anion

3. Apa yang dimaksud dengan kation dan

anion dan bagaimana terbentuknya maka sekelompok senyawa dari peng-

berikut K + , Ba 2+ , Fe 3+ , Cl - , SO 2- 4 , PO4 3-

senyawa ionik?

gabungan kation dan anion tersebut

4. Kelompokkan materi berikut ke dalam adalah . . . .

molekul unsur atau molekul senyawa!

a. KCI, Ba 2 (PO 4 ) 3 , FeSO 4 a. Garam dapur

b. K 3 PO 4 , BaSO 4 , FePO 4 b. Alkohol

c. KSO 4 , BaCI 2 , FeCl 3 c. Kaca

d. BaSO 4 , KPO 4 , FeCl 3 d. Bensin

B. Jawablah pertanyaan berikut dengan

e. Oksigen

benar!

f. Ozon

1. Jelaskan definisi dari atom, molekul, dan

5. Mengapa larutan garam dapur (NaCI) ion!

dapat menghantarkan arus listrik?

2. Apakah perbedaan antara molekul unsur dan molekul senyawa? Coba gambarkan untuk memperjelas jawabanmu!

120 Ilmu Pengetahuan Alam VIII Atom, Molekul, dan Ion

BAB

12 BAHAN KIMIA DI RUMAH

Wah bajumu putih sekali! Baunya harum. Pakai apa

Ibuku mencucinya

sih?

dengan detergen khusus

yang mengandung pemutih dan ketika menyeterika diberi

pewangi.

Oh ya? Bukankah pembersih, pemutih,

Betul. Kita akan pewangi, dan pembasmi mempelajari pengaruh

serangga merupakan penggunaan bahan kimia

topik mata pelajaran yang digunakan sebagai

kita kali ini? pembersih, pemutih,

pewangi, dan pembasmi serangga.

Kita juga akan mendapat penjelasan tentang efek samping bahan-bahan

kimia tersebut.

Wah bakalan seru nih! Nanti kita akan memahami kegunaan dan efek samping bahan kimia dalam kehidupan sehari-hari.

Gerbang

it b er

Dok. CAP en o k. P D

Gambar 12.1 Produk pembersih kita gunakan untuk menjaga kesehatan dan kenyamanan

B erbagai macam produk di atas kita gunakan setiap hari. Mulai dari pembersih, pewangi, hingga

anti-nyamuk. Produk-produk tersebut sangat kita butuhkan bagi kesehatan dan kenyamanan kita. Coba bayangkan seandainya kamu mandi tanpa menggunakan sabun mandi atau menggosok gigi tanpa menggunakan pasta gigi! Tentu tidak nyaman, bukan? Sebenarnya, bahan-bahan apa yang terkandung dalam produk di atas? Bagaimana cara kerjanya? Apa efek samping penggunaan bahan- bahan tersebut? Pertanyaan-pertanyaan tersebut akan terjawab melalui pembahasan berikut ini.

Kata Kunci: bahan kimia rumah tangga – pembersih – pewangi –pembasmi serangga – efek samping

A. Bahan Kimia dalam Kehidupan Sehari-hari

Coba kamu ingat-ingat aktivitasmu pagi ini! Pagi hari setelah bangun tidur kamu mandi menggunakan sabun mandi, lalu menggosok gigi dengan pasta gigi. Setelah itu kamu mengenakan pakaian seragam sekolah. Pakaian seragammu bersih dan harum karena sebelumnya telah dicuci dengan detergen dan diberi pengharum. Peralatan makan yang kamu gunakan untuk makan pagi juga bersih karena dicuci dengan cairan pencuci piring. Sabun, pasta gigi, deterjen pencuci, maupun pengharum pakaian yang kita gunakan sehari-hari menggunakan bahan kimia tertentu.

Dari gambaran tersebut jelas bahwa hidup kita tidak bisa lepas dari bahan- bahan kimia. Bahan-bahan kimia tersebut meliputi bahan untuk menjaga kebersihan dan memberikan kenyamanan.

Berikut ini adalah uraian tentang pengelompokan bahan-bahan kimia rumah tangga ke dalam kategori pembersih, pemutih, pewangi, dan pestisida, serta pengaruh penggunaan dan efek sampingnya.

1. Bahan Pembersih

Seperti sudah disebutkan sebelumnya bahwa terdapat banyak sekali bahan kimia yang dapat kita temui dalam kehidupan sehari-hari. Satu di

122 Ilmu Pengetahuan Alam VIII Bahan Kimia di Rumah 122 Ilmu Pengetahuan Alam VIII Bahan Kimia di Rumah

Pembersih adalah bahan yang berfungsi untuk membantu mengangkat dan melarutkan kotoran yang melekat pada suatu benda. Kita dapat mengelompokkan bahan kimia sebagai

erbit

pembersih berdasarkan kemasannya masing-masing. Setiap produk biasanya dibungkus dalam kemasan yang berbeda- Dok. Pen

beda. Dari kemasan inilah kita dapat mengetahui komposisi Gambar 12.2 Berbagai produk pembersih yang kandungan bahan-bahan kimianya. Masing-masing pabrik sering digunakan

akan memberikan kemasan yang semenarik mungkin sehingga konsumen tertarik untuk menggunakannya. Misalnya saja, sabun mandi produk pabrik A dengan sabun mandi produk pabrik B, atau sampo produk pabrik P dengan sampo produk pabrik Q samakah kemasan dari kedua produk ini? Tentu tidak, bukan?

Bagaimana dengan bahan kimia yang terkandung di dalam masing- masing jenis pembersih itu? Samakah antara satu dengan lainnya? Pada dasarnya setiap jenis produk pembersih mempunyai bahan kimia utama yang sama satu dengan yang lain. Namun demikian, umumnya produsen menam- bahkan bahan-bahan tertentu yang berbeda antara satu dengan yang lain. Tujuannya adalah untuk memberi kelebihan atau keistimewaan pada jenis produk pembersih yang dihasilkannya.

Berikut ini adalah daftar pembersih dan kandungan utama bahan kimia di dalamnya.