Aziz Alimul Hidayat, S.Kp & Musrifatul, S.Kp

A. Aziz Alimul Hidayat, S.Kp & Musrifatul, S.Kp

Buku ini disusun praktis untuk dapat dibawa mahasiswa dalam praktik di klinik atau laboratorium untuk mata ajar Kebutuhan Dasar Manusia.

2005; xii, 297 hlm; 10 × 15,5 cm; ISBN: 979­448­690­6

Daftar Isi

Keamanan & Keselamatan Higiene Posisi & Mobilisasi Pengkajian Tanda­Tanda Vital Termoregulasi Pemeriksaan Fisik Oksigenasi Cairan & Elektrolit Nutrisi Eliminasi Manajemen Nyeri Perawatan Perioperatif Pemberian Obat Imunisasi Teknik Pengumpulan Sampel Laboratorium Teknik Pembalutan Psikososial & Spiritual

Keterampilan & Prosedur Laboratorium Keperawatan Dasar Edisi 2

Ns. Eny Kusyati, S.Kep., dkk. Perawat, sebagai tenaga kesehat­

an profesional, memiliki tanggung jawab besar untuk memastikan bahwa seluruh kebutuhan pasien terpenuhi. Oleh sebab itu, perawat harus menguasai proses keperawatan mulai dari pengkajian ke­ perawat an hingga akhirnya implementasi dan evaluasi tindakan keperawatan. Keterampilan dan prosedur keperawatan dasar harus dikuasai oleh perawat agar tindakan keperawatan dapat dilakukan dengan benar. Untuk itu, mahasiswa keperawatan memerlukan buku sumber yang tepat.

2013; x, 382 hlm; 14 × 21 cm; ISBN: 978­979­044­245­0

Apakah Anda perlu memperoleh atau memperbarui keterampilan kebidanan Anda? Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, Anda dianjurkan untuk menggunakan panduan secara bertahap yang memberikan fisiologi yang relevan, menyediakan bukti dan rasional untuk setiap keterampilan klinik. Dalam format yang amat ramah pembaca, Keterampilan Dasar Praktik Klinik Kebidanan menawarkan latihan soal dan ringkasan singkat, serta instruksi mendetail untuk mencapai rentang keterampilan klinik.

Daftar Isi

Prinsip pemeriksaan abdomen: selama kehamilan dan

persalinan Prinsip pemeriksaan abdomen: selama periode pascanatal Pengkajian tanda­tanda vital maternal dan neonatus:

pengukuran suhu Pengkajian tanda­tanda vital pada maternal dan neonatus:

pengukuran denyut nadi Pengkajian tanda­tanda vital pada maternal dan neonatus:

pengukuran tekanan darah Pengkajian tanda­tanda vital pada maternal dan neonatus:

pengkajian respirasi Pengkajian tanda­tanda vital pada maternal dan neonatus:

pengkajian neurologis Prinsip pengendalian infeksi: tindakan kewaspadaan

standar Prinsip pengendalian infeksi: higiene tangan Prinsip pengendalian infeksi: prinsip asepsis Prinsip pengendalian infeksi: prosedur swab Prinsip kebutuhan higiene: untuk ibu Prinsip kebutuhan higiene: untuk bayi Prinsip manajemen eliminasi: mikturisi dan kateterisasi Prinsip manajemen eliminasi: urinalisis

Keterampilan Dasar Praktik Klinik Kebidanan Edisi 3

Ruth Johnson & Wendy Taylor

2013; ix, 519 hlm; 15,5 × 24 cm; ISBN: 978­979­044­265­8

Modul Keterampilan Dasar Praktik Klinik Kebidanan: Modul Kebidanan disusun sebagai salah satu media pembelajaran bagi mahasiswa program pendidikan Diploma III Kebidanan yang memaparkan materi, metode, batasan­batasan, dan pelaksanaan evaluasi keterampilan dasar praktik klinik, yang dirancang secara sistematis untuk mencapai kompetensi yang diharapkan sesuai dengan tingkat kompleksitasnya berdasarkan tuntutan kurikulum. Penyajian materi dalam modul ini telah mengacu pada pengembangan terakhir garis­garis besar pokok­pokok program pembelajaran mata kuliah Keterampilan Dasar Praktik Klinik Kebidanan, yang tercantum dalam kurikulum Program Pendidikan Diploma III Kebidanan di Politeknik Kementerian Kesehatan.

Daftar Isi

Prinsip Pemenuhan Kebutuhan Dasar Manusia Kebutuhan Fisik Manusia Kebutuhan Psikologis Manusia Pemeriksaan Fisik Pencegahan Infeksi

Keterampilan Dasar Praktik Klinik Modul Kebidanan

Drs. I Ketut Darma, M.Pd, dkk

2013; viii, 343 hlm; 15,5 × 24 cm; ISBN: 978­979­044­392­1

Apakah Anda perlu mengembang­ kan keterampilan klinis Anda untuk memenuhi perubahan kebutuhan pada pelayanan maternitas modern? Apakah Anda tertarik mengenai tanggung jawab profesional dalam mengembangkan peran dan meningkatkan keterampilan klinis Anda?

Daftar Isi

Pendahuluan Tanggung jawab profesional bidan dalam mengembangkan

kompetensi di bidang keterampilan baru Terapi komplementer dalam kebidanan: fokus pada moksibusi untuk presentasi bokong Ultrasonografi dalam praktik kebidanan Pengurangan seksio sesarea yang tidak perlu dengan versi

sefalik eksternal Kanulasi intravena perifer Bidan yang membantu kelahiran dengan ekstraksi vakum Kelahiran dengan bantuan forseps Memfasilitasi kelahiran sungsang per vaginam pada usia

cukup bulan Penatalaksanaan dan jahitan perineum Pengkajian dan pemantauan hemodinamik dalam asuhan Pemeriksaan fisiologis pada neonatus maternitas

Masase bayi Pemeriksaan fisiologis pascanatal pada ibu Bekerja dalam cara baru untuk memajukan keterampilan

kebidanan di dalam praktik

Keterampilan Lanjut Praktik Klinik Kebidanan

Jayne E Marshall & Maureen D Raynor

2013; xi, 260 hlm; 15,5 × 24 cm; ISBN: 978­979­044­317­4

Buku ini dibuat berdasarkan artikel “Midwifery Basics” yang popular dan diterbitkan dalam jurnal “The Practising Midwife”, memuat informasi dan topik tambahan dan memberikan dasar praktik kebidanan bagi mahasiswa dengan format yang mudah dimengerti. Menjadi sumber rujukan bagi mahasiswa kebidanan. Mencakup semua informasi penting yang dibutuhkan untuk praktik terbaik pada semua tahap kehamilan dan kelahiran.