Alur Penelitian Analisa Data

Puskesmas Gedong Tengen, dan Puskesmas Umbul Harjo I. Data yang dikumpulkan adalah data kunjungan pasien, diagnosa pasien, dan tindakan perawatan yang dilakukan mulai tanggal 2 Januari – 31 Desember 2014. 3. Tahap akhir penelitian Tahap akhir penelitian ini adalah melakukan analisis data, kemudian dilanjutkan dengan penyusunan laporan yang berisi hasil penelitian, interpretasi hasil penelitian, menarik kesimpulan, serta memberikan saran berdasarkan hasil penelitian.

J. Analisa Data

Analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif. Analisis deskriptif adalah suatu prosedur pengolahan data dengan menggambarkan dan meringkas data secara ilmiah dalam bentuk tabel atau grafik Nursalam, 2008. 34

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Hasil

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui utilization rate pelayanan kesehatan gigi dan mulut era JKN di Puskesmas Danurejan II, Puskesmas Gedong Tengen, dan Puskesmas Umbul Harjo I dengan mengambil data dari rekap rekam medis di poli gigi puskesmas-puskesmas tersebut dari bulan Januari-Desember 2014, data yang diambil antara lain nomor rekam medis, tanggal kunjungan, jenis kelamin, usia, diagnosa penyakit, dan tindakan perawatan. Terdapat beberapa data yang tidak diambil oleh peneliti karena tulisan rekap rekam medis yang kurang jelas sehingga tidak dapat dipahami atau dibaca peneliti. 1. Responden Penelitian a. Karakteristik Responden Karakteristik responden penelitian berdasarkan jenis kelamin dan usia dapat dilihat pada tabel 7 berikut : Tabel 7. Karakteristik Responden Penelitian berdasarkan Jenis Kelamin dan Usia di Poli Gigi Puskesmas Danurejan II, Puskesmas Gedong Tengen, dan Puskesmas Umbul Harjo I Tahun 2014 Karakteristik responden Frekuensi kunjungan Danurejan II n Gedong Tengen n Umbul Harjo I n Jenis Kelamin Perempuan 255 59,58 79268,69 789 62,62 Laki-laki 17340,42 361 31,31 471 37,38 Jumlah 428 100,00 1153 100,00 1260 100,00 Usia Balita 5 tahun 0 0 26 2,25 20 1,59 Anak-anak 5-11 tahun 38 8,88 180 15,61 193 15,32 Remaja 12-25 tahun 69 16,12 184 15,96 203 16,11 Dewasa 26-45 tahun 123 28,74 306 26,54 276 21,90 Lansia 46-65 tahun 151 35,28 367 31,83 435 34,52 Manula 65 tahun 47 10,98 90 7,81 133 10,56 Jumlah 428 100,00 1153 100,00 1260 100,00 Berdasarkan tabel 7, sebagian besar responden yang berkunjung di poli gigi Puskesmas Danurejan II adalah perempuan 59,58 dan lansia 35,28, poli gigi Puskesmas Gedong Tengen adalah perempuan 68,69 dan lansia 31,83, poli gigi Puskesmas Umbul Harjo I adalah perempuan 62,62 dan lansia 34,52. b. Distribusi Diagnosa Penyakit Distribusi diagnosa penyakit di poli gigi Puskesmas Danurejan II, Puskesmas Gedong Tengen, dan Puskesmas Umbul Harjo I dapat dilihat pada tabel 8 berikut :

Dokumen yang terkait

Perilaku Ibu dalam Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut pada Anak Usia Sekolah di SDN 054936 Wonorejo Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat Tahun 2013

2 102 90

Implementasi Jaminan Kesehatan Nasional (Jkn) Di Puskesmas Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara Tahun 2014

11 123 86

Determinan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Oleh Peserta Jamkesmas Di Puskesmas Medan Helvetia Tahun 2013

9 106 138

Determinan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan Oleh Peserta Jamkesmas di Puskesmas Medan Helvetia Tahun 2013

7 93 146

Kurikulum Pelatihan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut di Puskesmas (2014)

2 13 37

GAMBARAN HAMBATAN DOKTER GIGI SEBAGAI PROVIDER DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT ERA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DI PUSKESMAS KABUPATEN BANTUL

2 7 119

GAMBARAN HAMBATAN DOKTER GIGI SEBAGAI PROVIDER DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT ERA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DI PUSKESMAS KABUPATEN KULON PROGO

0 16 127

GAMBARAN HAMBATAN DOKTER GIGI SEBAGAI PROVIDER DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT ERA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DI PUSKESMAS KOTA YOGYAKARTA

1 5 124

GAMBARAN HAMBATAN DOKTER GIGI SEBAGAI PROVIDER DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT ERA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) DI PUSKESMAS KOTA YOGYAKARTA

10 36 124

GAMBARAN UTILIZATION RATE PELAYANAN KESEHATAN GIGI DAN MULUT ERA JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DI PUSKESMAS PIYUNGAN, BANGUNTAPAN II DAN BANGUNTAPAN III KABUPATEN BANTUL TAHUN 2014

1 17 127