Elektrolit Yang di Gunakan Pada Elektrolisa Aluminium. Pentingnya Analisa Kadar free AlF

Widhi Pratama : Analisa Kadar Free-Alf 3 Dan Caf 2 Dalam Larutan Na 3 alf 6 Pada Tungku Reduksi Secara X-Ray Difraksi Di PT INALUM Kuala Tanjung, 2008. USU Repository © 2009 BAB I PENDAHULUAN

1.2 Latar Belakang.

1.2.1 Elektrolit Yang di Gunakan Pada Elektrolisa Aluminium.

Alumina Al 2 O 3 yang diperoleh dari proses Bayer diproses kembali untuk memperoleh aluminium murni dalam bentuk batangan, proses yang digunakan adalah Hall-Heroult, prinsip dasarnya adalah reduksi alumina melalui proses elektrolisa, karena aluminium sangat sulit dilarutkan dalam pelarut biasa maka Kriolit Na 3 AlF 6 digunakan sebagai elektrolitnya. Kriolit digunakan sebagai media pelarut alumina pada suhu sekitar 960 o C, yaitu dengan mengalirkan arus melalui kedua elektroda yaitu anoda dan katoda, dimana sebagai kutub positif dipakai blok anoda karbon yang dipasang dibagian atas tungku dan sebagai kutub negatif digunakan blok katoda karbon yang dipasang didasar tungku, arus searah dialirkan melalui busbar anoda dan menuju katoda sehingga terjadi proses elektrolisa dengan kuat arus 180 KA dan tegangan 4,25 – 4,50 Volt . Widhi Pratama : Analisa Kadar Free-Alf 3 Dan Caf 2 Dalam Larutan Na 3 alf 6 Pada Tungku Reduksi Secara X-Ray Difraksi Di PT INALUM Kuala Tanjung, 2008. USU Repository © 2009

1.1.2 Pentingnya Analisa Kadar free AlF

3 dan CaF 2 dalam Elektrolit Pada Proses Elektrolisa Analisa kadar f-AlF 3 dan CaF 2 dalam proses elektrolisa pada tungku reduksi sangat penting dilakukan, hal ini dikarenakan jumlah kadar f-AlF 3 dan CaF 2 sangat mempengaruhi penggunaan arus listrik yang digunakan dan juga berpengaruh sekali terhadap temperatur pada tungku reduksi. Standart kadar free-AlF 3 dalam tungku reduksi normal pada saat ini adalah 8 – 11 , dan kadar untuk CaF 2 ± 5 . Standart dari kadar f-AlF 3 yang digunakan dalam tungku reduksi pada saat ini yaitu 8–11 , apabila kadar f-AlF 3 dalam elektrolit berada dibawah 8 temperatur akan naik dan alumina yang direduksi akan menjadi Lumpur blade dan apabila kadar f-AlF 3 berada diatas 11 temperatur akan turun dan akan terjadi Fluktuasi atau alumina yang direduksi tidak akan terjadi secara sempurna. Begitu juga untuk jumlah kadar dari CaF 2 .

1.1.3 Alat Yang Digunakan Dalam Analisa Kadar f-AlF