Materi Pembelajaran Permainan Bolabasket Metode Pembelajaran Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran

4  Strategi pelaksanaan dengan menggunakan model tugaspenugasan - guru membagikan bahan ajar, yang berisi deskripsi tugas dan indikator tugas gerak - siswa mempelajari tugas ajar dan indikator keberhasilannya - siswa memperkirakan waktu yang diperlukan untuk mencapai ketuntasan tugas ajar - siswa melaksanakan tugas ajar sesuai dengan target waktu yang telah ditentukan sendiri - bagi siswa yang belum mampu mencapai target belajar sesuai dengan alokasi waktunya, maka mereka diberi kesempatan untuk memperbaiki target waktu. - bagi siswa yang telah berhasil mencapai target sesuai dengan waktu atau lebih cepat, maka mereka diberi kesempatan untuk mencoba permainan bolabasket dengan peraturan yang dimodifikasi.  Bermain bolabasket dengan peraturan yang dimodifikasi dengan menggunakan teknik dasar passing nilai yang ditanamkan: Disiplin dan Kerja keras Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi, guru:  Guru bertanya jawab tentang hal- hal yang belum diketahui siswa 5  Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan Dalam kegiatan konfirmasi, Siswa:  Menyimpulkan tentang hal-hal yang belum diketahui  Menjelaskan tentang hal-hal yang belum diketahui.

C. Penutup

1. Pendinginan colling down 2. Evaluasi  Diskusi dan tanya-jawab proses pembelajaran yang telah dipelajari. 3. Berbaris 4. Berhitung 5. Berdoa 6. Salam formasi sebelum menutup pembelajaran di lapangan 15 menit

E. Alat dan Sumber Belajar

 Bola basket atau sejenisnya  Lapangan permainan bolabasket atau lapangan sejenisnya  Ring basket  Peluit Sumber Pembelajaran:  Buku pegangan guru dan siswa SMA Kelas XII, Muhajir, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan, Jakarta: Erlangga.  Lembar Kerja Siswa LKS, Muhajir, Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan  Buku permainan bolabasket.

A. F. Penilaian

1. Teknik dan Bentuk Penilaian

a. Tes Keterampilan Psikomotor

Lakukan teknik dasar melempar, menangkap, menggiring, menembak dan rebound bola ke ring basket, unsur-unsur yang dinilai adalah kesempurnaan melakukan gerakan