PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MEDIA PREZI DENGAN MEDIA POSTER PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU KELAS VII MTSN 2 BANDA ACEH

ELECTRONIC THESIS AND DISSERTATION UNSYIAH
TITLE
PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MEDIA PREZI DENGAN MEDIA POSTER PADA MATA
PELAJARAN IPS TERPADU KELAS VII MTSN 2 BANDA ACEH

ABSTRACT
ABSTRAK
Kata kunci : Perbandingan, Hasil Belajar, Media Prezi, Media Poster, IPS Terpadu
Media pembelajaran digunakan sebagai alat bantu untuk mempermudah dan
membantu tugas guru dalam menyampaikan berbagai bahan dan materi pelajaran,
Dengan adanya media pembelajaran, anak didik dapat belajar dengan mudah dan
merasa senang dalam mengikuti pelajaran. Adapun beberapa media yang dapat
digunakan dalam proses pembelajaran ialah media prezi dan media poster sehingga
membuat materi yang disampaikan mudah dipahami oleh siswa. Rumusan masalah
dalam penelitian ini adalah apakah hasil belajar siswa yang menggunakan media
Prezi lebih baik dibandingkan hasil belajar siswa yang menggunakan media Poster
dalam mata pelajaran IPS Terpadu kelas VII MTsN 2 Banda Aceh. Tujuan penelitian
ini adalah untuk mengetahui apakah hasil belajar siswa yang menggunakan media
Prezi lebih baik dibandingkan hasil belajar siswa yang menggunakan media Poster
dalam mata pelajaran IPS Terpadu kelas VII MTsN 2 Banda Aceh. Populasi dalam
penelitian ini adalah siswa kelas VII yang berjumlah 263 siswa. Pengambilan sampel

dilakukan dengan teknik Purposive Sampling, diambil hanya dua kelas yakni kelas
VII-1 sebanyak 40 siswa dan kelas VII-2 sebanyak 40 siswa. Teknik pengumpulan
data berupa pemberian test kepada siswa, yakni pre-test dan post-test. Teknik
pengolahan data dilakukan dengan uji t. Hasil pengolahan data penelitian diperoleh
t hitung = 3,63 dan t tabel = 1,67 pada
taraf signifikansi 5% dengan peluang 0,95 dan dk =
78, artinya t hitung > t tabel sehingga Ha diterima. Simpulan yang dapat diambil adalah
hasil belajar siswa yang diajarkan dengan menggunakan media prezi lebih baik
dibandingkan hasil belajar siswa yang diajarkan dengan menggunakan media poster.

Dokumen yang terkait

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN REACT DAN QUANTUM TEACHING DALAM MATA PELAJARAN IPS TERPADU DI SMP NEGERI 8 BANDA ACEH

0 4 1

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE CO-OP CO-OP DENGAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PELAJARAN IPS TERPADU KELAS VII-2 MTSN ANGKUP ACEH TENGAH

0 7 1

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXPLICIT INSTRUCTION BERBANTUAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU KELAS VII SMP NEGERI 7 BANDA ACEH

0 2 1

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL DENGAN MEDIA KOLASE PADA MATA PELAJARAN IPS TERPADU KELAS VIII SMP 18 BANDA ACEH

0 7 1

Hubungan antara sikap siswa terhadap mata pelajaran IPS dengan hasil belajar IPS kelas X SMK Attaqwa 05 Kebalen

1 17 97

Pengaruh penggunaan media audio video terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS terpadu

0 10 161

Hubungan komunikasi guru-siswa dengan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPS di MAN 15 Jakarta

2 46 130

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU MENGGUNAKAN MEDIA HAND OUT DAN MEDIA ICT PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 9 METRO KOTA METRO TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 7 67

Studi Perbandingan Hasil Belajar IPS Terpadu Siswa Dengan Menggunakan Media ICT Dan Media Visual Pada Siswa Kelas IX SMP Kartika II-2 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014

0 8 89

PENINGKATAN MINAT BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA Peningkatan Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Dengan Menggunakan Media Monopoly SDN 01 Giriwarno Tahun Ajaran 2013/2014.

0 2 17