TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN METODE PEMBELAJARAN MEDIA DAN ALAT

Satuan Pendidikan : SD Kelas Semester : II 2 Tema : 8. Keselamatan di Rumah dan Perjalanan SubtemaPembelajaran : 3. Aturan Keselamatan di Perjalanan 6 Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan 5 x 35 Menit

A. Kompetensi Inti

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya 2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru. 3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah 4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Bahasa Indonesia

1.2 Menerima keagungan Tuhan Yang Maha Esa atas keberadaan keluarga serta penciptaan hewan dan tumbuhan. 2.3 Memiliki rasa percaya diri dan tanggung jawab terhadap keberadaan anggota keluarga dan dokumen milik keluarga melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan atau bahasa daerah. 3.5 Mengenal teks permintaan maaf tentang sikap hidup rukun dalam kemajemukan keluarga dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dantulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman. 4.5 Menggunakan teks permintaan maaf tentang sikap hidup rukun dalam kemajemukan keluarga dan teman secara mandiri bahasa Indonesia lisan dantulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantupenyajian.. Indikator 3.5.12 Menjawab pertanyaan berdasarkan isi teks permintaan maaf tentang sikap hidup rukun dalamkemajemukan teman. 4.5.6 Menerapkan isi tekspermintaan maaf dalammenjaga kerukunanhidup dalam teman. PPKn 1.2 Menerima kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugrah Tuhan yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah. 2.3 Menunjukkan perilaku toleran terhadap keberagaman karakteristik individu, dalam kehidupan beragama, suku, fisik, dan psikis di rumah dan sekolah. 3.2 Memahami tata tertibdan aturan yang berlakudalam kehidupansehari-hari di rumah dansekolah. 4.2 Melaksanakan tata tertibdan aturan di lingkungankeluarga dan sekolah. Indikator 3.2.2 Menyebutkan aturanyang berlaku dilingkungan sekolah. 4.2.4 Membiasakan dirimelaksanakan aturan dilingkungan sekolah. Matematika 1.1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya. 2.2 Memiliki rasa ingin tahu dan ketertarikan pada matematika, yang terbentuk melalui pengalaman belajar 3.6 Mengetahui satuanpanjang dan beratbenda, jarak suatutempat baik tidak baku maupun yang baku danmenggunakannya dalamkehidupan sehari-hari dilingkungan sekitar. 4.5 Memecahkan masalahnyata secara efektifyang berkaitandengan penjumlahan,pengurangan, perkalian,pembagian, waktu,panjang, berat benda,dan uang selanjutnyamemeriksa kebenaranjawabannya. Indikator 3.6.10 Menyebutkan jarak duatempat dengan satuantidak baku. 4.5.6 Memcahkan masalahyang berkaitan denganpanjangjarak.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan tanya jawab, siswa dapat menyebutkan aturanyang berlaku di lingkungan sekolah dengan bahasa yang santun. sekolah dengantanggung jawab. 3. Dengan tanya jawab, siswa dapat mengidentifikasi polairama rata dengan alat musik ritmis dengan teliti. 4. Dengan teks lagu, siswa dapat menyanyikan lagu anakanaksederhana dengan kata-kata sendiri yang bermaknadengan santun. 5. Dengan mengamati gambar, siswa dapat membaca teks Bertamasya dengan Becak yang berkaitan dengan bentukpermintaan maaf tentang sikap hidup rukun dalam kemajemukkan teman dengan santun. 6. Dengan membaca teks Bertamasya dengan Becak,siswa dapat menjawab pertanyaan berdasarkan isi tekspermintaan maaf tentang sikap hidup rukun dalamkemajemukkan teman dengan teliti. 7. Dengan penugasan guru, siswa dapat mendemostrasikan isi teks permintaan maaf dalam menjaga kerukunan hidupdalam kemajemukkan teman dengan santun. 8. Dengan mengamati gambar, siswa dapat menyebutkanjarak dua tempat dengan satuan tidak baku dengan teliti. 9. Dengan bimbingan guru, siswa dapat memecahkan masalah yang berkaitan dengan panjangjarak denganteliti.

D. MATERI PEMBELAJARAN

1. Keberagaman karakteristik individu di sekolah. 2. Pola irama rata dengan alat musik ritmis. 3. Lagu anak sederhana. 4. Teks permintaan maaf dalam kemajemukkan teman. 5. Pengukuran jarak beberapa tempat dari terkecil ke terbesar. 6. Grafik konkret.

E. METODE PEMBELAJARAN

- Pendekatan : Saintifik - Metode : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi - Model : -

F. MEDIA DAN ALAT

1. Media Gambar Udin dan teman-teman bertamasya keliling kotadengan becak. Gambar Udin menceritakan kegiatan yang dilakukandengan keberagaman teman. Gambar Udin dan teman sedang bernyanyi dalam becak.Teks lagu Naik Becak. Gambar Edo dan Dayu saling bermaafan.Teks “Bertamasya dengan Becak”. Gambar jarak beberapa tempat di kota. 2. Alat : 3. Sumber Belajar : Buku Siswa, Buku Guru, Lingkungan Sekitar

G. LANGKAH LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan