Pengertian Novel Nilai-nilai Pendidikan Karakter dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata dan Pemilihannya sebagai Bahan Ajar di SMA

Berdasarkan pendapat-pendapat tersebut yang menjelaskan tentang sastra, penulis mengacu pada pendapat Abrams yang menyatakan bahwa karya sastra dipandang sebagai ekspresi sastrawan, sebagai curahan perasaan, luapan perasaan, dan pikiran sastrawan yang bekerja dengan persepsi-persepsi, pikiran-pikiran atau perasaan-perasaannya. Hal ini sesuai dengan pemikiran anak diusia remaja khususnya dijenjang Sekolah Menengah Atas.

B. Pengertian Novel

Novel merupakan pengungkapan dari fragmen kehidupan manusia dalam jangka yang lebih panjang dimana terjadi konflik-konflik yang akhirnya menyebabkan terjadinya perubahan jalan hidup antara para pelakunya Esten, 1978:12. Latar belakang sejarah, zaman, dan latar belakang kemasyarakatan punya pengaruh yang besar dalam proses penciptaan, juga dalam penulisan novel Esten, 1978:40. Dilanjutkan lagi novel adalah semua karya sastra Indonesia asli, bukan saduran yang berbentuk novel, ukuran untuk menentukan novel Indonesia selain keaslian bukan terjemahan atau saduran adalah pemakaian bahasa Indonesia sebagai mediannya Esten, 1978:46. Istilah novel berasal dari kata Latin novellus yang diturunkan pula dari kata novies yang berarti “baru” cerita yang baru muncul kemudian sesudah drama, puisi, dan lain-lain Tarigan, 1991:164. Pengertian novel adalah karangan prosa yang panjang mengandung rangkaian cerita kehidupan seseorang dengan orang-orang dengan menonjolkan watak dan sifat setiap pelaku KBBI 2007:788. Mendefinisikan novel sebagai suatu cerita dengan suatu alur yang cukup panjang mengisi satu buku atau lebih, yang menggarap kehidupan pria atau wanita yang bersifat imajinatif Tarigan, 1991:164. Sementara itu, menyatakan novel adalah penggambaran lingkungan kemasyarakatan serta jiwa tokoh yang hidup di suatu masa pada suatu tempat Rampan, 1984:17. Berdasarkan uraian di atas, dapat dikatakan bahwa novel adalah salah satu bentuk karya sastra dalam bentuk cerita yang panjang dan isinya menggambarkan, melukiskan, atau menceritakan berbagai kejadian atau peristiwa dalam kehidupan dengan menampilkan tokoh-tokoh; bersifat realistis atau diadaptasi dari kenyataan; memiliki unsur-unsur yang lengkap, seperti tokoh dan penokohanperwatakan, tema, amanat, latar atau setting, alur atau plot, sudut pandang point of view, dan gaya bahasa atau majas; serta mengandung nilai-nilai kehidupan. Sebagai sebuah karya sastra novel memiliki unsur-unsur yang membangun, baik dari luar maupun dari dalam.

C. Unsur Novel

Dokumen yang terkait

NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA NOVEL SEBELAS PATRIOT KARYA ANDREA HIRATA DAN PEMILIHANNYA SEBAGAI BAHAN AJAR DI SMA

0 17 69

Nilai-nilai Pendidikan Karakter dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata dan Pemilihannya sebagai Bahan Ajar di SMA

0 11 64

NOVEL SANG PEMIMPI KARYA ANDREA HIRATA BERMUATAN NILAI NILAI PENDIDIKAN KARAKTER SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN AJAR SASTRA DI SMA

18 208 180

FRASA EKSOSENTRIS DALAM NOVEL SEBELAS PATRIOT KARYA ANDREA HIRATA Frasa Eksosentris dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata.

0 3 14

NILAI-NILAI NASIONALISME DALAM NOVEL SEBELAS PATRIOT KARYA ANDREA HIRATA DAN NOVEL MENERJANG BATAS KARYA Nilai-Nilai Nasionalisme Dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata Dan Novel Menerjang Batas Karya Estu Ernesto: Kajian Interteks Dan Implement

2 5 14

NILAI-NILAI NASIONALISME DALAM NOVEL SEBELAS PATRIOT KARYA ANDREA HIRATA DAN NOVEL MENERJANG BATAS KARYA Nilai-Nilai Nasionalisme Dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata Dan Novel Menerjang Batas Karya Estu Ernesto: Kajian Interteks Dan Implement

0 3 14

ASPEK EDUKATIF DALAM NOVEL SEBELAS PATRIOT KARYA ANDREA HIRATA: TINJAUAN SEMIOTIK DAN Aspek Edukatif Dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata: Tinjauan Semiotik Dan Implementasinya Sebagai Bahan Ajar Sastra Di SMA.

0 0 13

NILAI-NILAI NASIONALISME DALAM NOVEL Nilai-Nilai Nasionalisme Dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata: Tinjauan Semiotik.

0 3 13

PENDAHULUAN Nilai-Nilai Nasionalisme Dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata: Tinjauan Semiotik.

0 15 29

NILAI-NILAI NASIONALISME DALAM NOVEL Nilai-Nilai Nasionalisme Dalam Novel Sebelas Patriot Karya Andrea Hirata: Tinjauan Semiotik.

0 1 16