Strutur Organisasi Perusahaan Tugas Pokok, Rincian Tugas Unit Dan Tata Kerja

6. Melakukan berbagai kerjasama kemitraan dengan berbagai instansi pemerintah swasta seperti : Perguruan tinggi, Lembaga Pemerintah non Departemen, BUMN BUMD, Perusahaan Swasta dan Lembaga swadaya Masyarakat yan memiliki kompetensi untuk memajukan dunia keolahragaan dan kepemudaan. 7. Menginventarisir, memelihara, merancang, mengembangkan, dan melaksanakan pembangunan sarana dan prasarana keolahragaan dan kepemudaan, baik berupa fasilitas ruang publiklapangan olahraga multi fungsi, lapangan olahraga kepentingan training centre, maupun kawasan olahraga demi kepentingan penyelenggaraan pertandingan dan gedung kreasi anak muda.

3.1.3 Strutur Organisasi Perusahaan

Struktur organisasi Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Jawa Barat Pada Gambar 3.1 dibawah ini : Gambar 3.1 Struktur Organisasi Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Jawa Barat Sumber : SUBAG KEPEGAWAIAN UMUM, Februari 2011

3.1.4 Tugas Pokok, Rincian Tugas Unit Dan Tata Kerja

1. Dinas : Dinas Mempunyai tugas pokok melaksanakan urusan

pemerintahan Daerah di bidang olahraga dan pemuda berdasarkan asas otonomi, dekonsentrasi dan tugas pembantuan.

2. Kepala Dinas : Kepala Dinas mempunyai tugas pokok merumuskan,

menetapkan meimpin, menkoordinasikan dan mengendalikan pelaksanaan kegiatan tugas pokok Dinas mengkoordinasikan dan membina UPTD.

3. Sekretariat : Sekretariat mempunyai tugas pokok menyelenggarakan

koordinasi perencanaan dan program Dinas, pengkajian perencanaan dan program, pengelolaan keuangan, kepegawaian, dan umum. Sekretariat ini membawahkan : NIP. 19531115 198503 2 001 KASI KEPALA DINAS OLAHRAGA DAN PEMUDA Drs. DAUD ACHMAD NIP. 19600506 198703 1 008 KABID KEPEMUDAAN Drs. H. WAHYU ISKANDAR I KETUT WIRIADA, S.Sos., M. Si NIP. 19660520 1989031 1 009 KEUANGAN KASUBAG EUIS B ZARKASIH,SE. MM 19620628 198203 2 004 KELEMBAGAAN DAN KEMITRAAN Drs.H. KASMIRI NIP. 19570504 198503 1 007 KASI KEPEMIMPINAN, KEPELOPORAN DAN KEJUANGAN PEMUDA NIP. 19631004 199203 1 006 KASI BINA KEWIRAUSAHAAN PEMUDA Ir. ADE ROMADJA A.H. SEKRETARIS Drs. ASEP SUKMANA 19690612 198803 1 002 KEPEGAWAIAN DAN UMUM 19611228 199603 1 002 KASI PRASARAN DAN SARANA SAHILI,ST. NIP. 19570717 198603 1 014 KASUBAG PERENCANAAN DAN PROGRAM Drs. UKUN KUNDARSYAH, Msi. 19640816 198504 1 001 KABID KEMITRAAN SARANA DAN PRASARANA KASUBAG KABID KEOLAHRAGAAN TRIESYE SULASTRI,S.,MSI. NIP. 1950611 198203 2 004 Drs. H. M. A. WELID M. MPd 19600525 198603 1 008 PEMBIANAAN Plt. KASI KEMITRAAN Dra. ETI KUSMIATI 19641020 199403 2 004 NIP. 19600410 198111 2 001 NANAN KOMARUZZAMAN, SE. JABATAN FUNGSIONAL Drs. ASEP PURWANTORO, M. Pd. DAN PENGEMBANGAN BAKAT Drs. NANDANG ROEHANDA,M.PD. 19610818 199003 1 005 KASI FASILITAS KESEJAHTERAAN Dra. Hj. DIAN MARDIANAWATI, M. M. Pd. KASI PENGEMBANGAN OLAHRAGA DI MASYARAKAT NIP. 19650802 198903 1 009 KASI

a. Subbagian Perencanaan dan Program yang memiliki tugas pokok

melaksanakan koordinasi perencanaan dan penyusunan program.

b. Subbagian Keuangan yang memiliki tugas pokok melaksanakan

pengelolaan administrasi keuangan di lingkungan Dinas.

c. Subbagian Kepegawaian dan Umum yang memiliki tugas pokok

melaksanakan pengelolaan administrasi kepegawaian, ketatalaksanaan, umum dan perlangkapan.

4. Bidang Keolahragaan : Bidang Keolahragaan mempunyai tugas pokok

menyelenggarakan pengkajian bahan kebijakan teknis dan fasilitasi pembinaan, pengembangan dan kesejahteraan keolahragaan. Bidang Keolahragaan ini membawahkan :

a. Seksi Pengembangan Olah Raga di Masyarakat yang memiliki tugas

pokok melaksanakan penyusunan bahan kebijakan teknis pengembangan olahraga di masyarkat.

b. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Bakat yang memiliki tugas pokok

melaksanakan penyusunan bahan kebijakan teknis serta pembinaan dan pengembangan bakat.

c. Seksi Pengembangan Tenaga Keolahragaan yang memiliki tugas pokok

melaksanakan penyusunan bahan kebijakan teknis pengembangan tenaga keolahragaan.