Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penyesuaian Diri

16 b Mampu menerima kenyataan c Mampu mengontrol diri sendiri d Mampu mengarahkan diri sendiri 2 Penyesuaian sosial Penyesuaian sosial merupakan kemampuan indivdu untuk mematuhi noma dn peraturan sosia yang ada, sehigga ia mampu menjalin relasi sosial dengan baik dan mampu menyesuaikan diri dengan lingkungannya.

2.1.3 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penyesuaian Diri

Penyesuaian diri dipengaruhi oleh banyak faktor, secara garis besar faktor-faktor yang mempengaruhi penyesuaian diri remaja menurut Haryadi 1995 dikelompokkan menjadi dua bagian yaitu faktor internal dan faktor eksternal. a. Faktor Internal 1 Faktor motif, yaitu motif-motif sosial seperti motif berafiliasi, motif berprestasi dan motif mendominasi. 2 Faktor konsep diri remaja, yaitu bagaimana remaja memandang dirinya sendiri, baik dari aspek fisik, psikologis, sosial maupun aspek akademik. Remaja dengan konsep diri tinggi akan memiliki kemampuan untuk melakukan penyesuaian diri yang menyenangkan dibanding remaja dengan konsep diri rendah, pesimis ataupun kurang yakin terhadap dirinya. 17 3 Faktor persepsi remaja, yaitu pengamatan dan penilaian remaja terhadap objek, peristiwa dan kehidupan, baik melalui proses kognisi maupun afeksi untuk membentuk konsep tentang objek tersebut. 4 Faktor sikap remaja, yaitu kecerendungan remaja berperilaku positif atau negatif. Remaja yang bersikap positif terhadap segala sesuatu yang dihadapiakan leih memiliki peluang untuk melakukan penyesuaian diri yang baik dari pada remaja yang sering bersikap negatif. 5 Faktor intelegensi dan minat. Intelegensi merupakan modal untuk menalar. Menganalisis, sehingga dapat menjadi dasar dalam melakukan penyesuian diri. Ditambah faktor minat, pengaruhnya akan lebh nyata bila remaja telah memiliki minat terhadap sesuatu, maka proses penyesuaian diri akan lebih cepat. 6 Faktor kepribadian, pada prinsipnya tipe kepribadian ekstrovert akan lebih lentur dan dinamis, sehingga lebih mudah melakukan penyesuaian diri dibanding tipe kepribadian introvert yang cenderung kaku dan statis. b. Faktor Eksternal 1 Faktor keluarga terutama pola asuh orang tua. Pada dasarnya pola asuh demokratis dengan suasana keterbukaan akan lebih memberikan peluang bagi remaja untuk melakukan proses penyesuaian diri secara efektif. 18 2 Faktor kondisi sekolah. Kondisi sekolah yng sehat akan memberikan landasan kepada remaja untuk dapat bertindak dalam penyesuian diri secara harmonis. 3 Faktor kelompok sebaya. Hampir setiap remaja memiliki teman- teman sebay dalam bentuk kelompok. Kelompok teman sebaya ini ada yang menguntungkan pengembangan proses penyesuaian diri tetapi ada pula yang justru menghambat proses penyesuaian diri remaja. 4 Faktor prasangka sosial. Adanya kecenderungan sebagian masyaraat yang menaruh prasangka terhadap para remaja, misalnya memberi label remaj negatif, nakal, sukar diatur, suka menentang orang taua dan lain-lain, prasangka semaca itu jelas akan menjadi kendala dalam proses penyesuian diri remaja. 5 Faktor hukum dan norma sosil. Bila suatu masyarakat benar-benar konsekuen menegakkan hukum dan norma-norma yang berlaku maka kan mengembngkan remaja-remaja yang baik penyesuaian dirinya. Sunarto dan Hartono 1994 mengemukakan faktor-faktor yang mempengruhi penyesuaian diri yaitu: a. Kondisi fisik Kondisi fisik termasuk di dalamnya keturunan, kontitusi fisik, susunan syaraf, klenjar dan sistem otot, kesehatan, penyakit dan sebagainya. 19 Kualitas penyesuian diri yang bik hanya dapat diperoleh dan dipelihara dalam kondisi kesehatan fisik yang baik. Perkembangan dan kematangan, khususnya kematangan intelektual, sosial, moral dan emosional. Penyesuaian diri pada tiap-tiap individu akan bervariasi sesuai dengan tingkat perkembangan dan kematangan yang dicapainya. b. Penentu psikologis Banyak sekali faktor psikologis yang mempengaruhi proses penyesuaian diri, diantaranya yaitu pengalaman, belajar, kebutuhan- kebutuhan, determinasi diri, frustasi dan konflik. c. Kondisi lingkungan Keadaan lingkungan yang damai, tentram, penuh penerimaan, pengertian dan mampu memberi perlindungan kepada anggota- anggotanya merupakan lingkungan yang akan memperlancar proses penyesuaian diri. d. Penentu kultural Lingkungan kultural dimana individu berada dan berinteraksi akan menentukan pola penyesuaian dirinya. Pendapat mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi penyesuaian diri yang dikemukakan diatas dapat disimpulkan bahwa penyesuian diri dipengaruhi oleh faktor internal dan faktor eksternal. 20 a. Faktor internal Faktor yang berasal dari dalam diri inividu yang meliputi motif, konsep diri, persepsi, sikap, intelegensi, minat, kepribadian, kondisi fisik, psikologis diantaranya yaitu pengalaman, belajar, kebutuhan- kebutuhan, determinasi diri, frustasi dan konflik, perkembangan dn kematangan intelektual, moral, sosial dan emosional b. Faktor eksternal Faktor yang berasal dari lingkungan atau dari luar individu, seperti lingkungan keluarga, sekolah, teman sebaya, dan masyarakat. 2.2 Dukungan Sosial 2.2.1 Pengertian Dukungan Sosial

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN TEMAN SEBAYA DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA SISWA KELAS X Hubungan Antara Dukungan Teman Sebaya Dengan Penyesuaian Diri Pada Siswa Kelas X SMA Negeri I Toroh Purwodadi.

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Harga Diri Remaja yang Tinggal di Panti Asuhan

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Konformitas Teman Sebaya dengan Perilaku Bullying Remaja Siswa Kelas VIII di Sekolah SMP Negeri 08 Salatiga T1 132008604 BAB II

0 0 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Penyesuaian Diri pada Remaja Kelas VIII di SMP N 1 Karanggede T1 132009004 BAB I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Penyesuaian Diri pada Remaja Kelas VIII di SMP N 1 Karanggede T1 132009004 BAB IV

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Penyesuaian Diri pada Remaja Kelas VIII di SMP N 1 Karanggede T1 132009004 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Penyesuaian Diri pada Remaja Kelas VIII di SMP N 1 Karanggede

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Penyesuaian Diri pada Remaja Kelas VIII di SMP N 1 Karanggede

0 0 28

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dan Prestasi Belajar Pada Siswa SMA Kristen Satya Wacana Salatiga T1 802008015 BAB II

0 0 20

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Dukungan Sosial Teman Sebaya dengan Penyesuaian Diri Siswa-Siswi SMA Santo Agustinus Purbalingga

0 0 2