Aspek Kependudukan Penduduk Desa Karang Agung Menurut Jenis Kelamin Penduduk KelurahanPekon Karang Agung Berdasarkan Tingkat

Desa Karang Agung yang terletak dalam Kecamatan Way Tenong yang dulu sebelum pemekaran masuk di Kecamatan Sumber Jaya, berjarak lebih kurang 32,5 Km dari ibu kota Kabupaten Liwa.

1. Aspek Kependudukan

DesaKelurahan Karang Agung termasuk dalam wilayah Kecamatan Way Tenong Kabupaten Lampung Barat. Luas Desa Karang Agung Seluruhnya adalah 1.191 hektar. Penggunaan tanah di Desa Karang Agung menurut pemakaian dan kegunaannya dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3. Penggunaan Tanah di Desa Karang Agung Tahun 2012 No Penggunaan Tanah Luas Lahan ha 1 Permukiman 41 2 Perkantoran 52 3 Sekolah 15 4 PertokoanPerdagangan 17 5 Pasar 125 6 Sawah 40 7 LadangTegalan 20 8 Perkebunan Rakyat 42 9 Padang RumputLadang Gembalaan 15 10 Hutan 15 11 Tempat Rekreasi 27 12 Tambak 80 13 Kolam 5 14 Rawa 25 15 Pantai 115 16 Lain – lain 70 Jumlah 1.191 ha Sumber Monografi Desa Karang Agung,2013 Sebagian besar wilayah KelurahanPekon Karang Agung di gunakan sebagai pemukiman penduduk yaitu seluas 475 hektar dari luas daerah DesaKelurahan Karang Agung dan 115 hektar wilayah Desa Karang Agung merupakan daerah perkebunan dan sawah, selebihnya dari itu digunakan untuk puskesmas, perkantoran, sekolah, pertokoanperdagangan, pasar desa, tegalan dan untuk perkebunan rakyat.

2. Penduduk Desa Karang Agung Menurut Jenis Kelamin

Penduduk DesaKelurahan Karang Agung pada tahun 2012 adalah sebesar 8.646 jiwa. Penduduk Desa Karang Agung menurut jenis kelamin dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 4. Penduduk KelurahanPekon Karang Agung Menurut Jenis Kelamin Pada Tahun 2012 No Jenis Kelamin Penduduk jiwa Persentase 1 Laki – laki 4.326 50,04 2 Perempuan 4.320 49,96 Jumlah 8.646 100,00 Sumber: Monografi Desa Karang Agung, 2013

3. Penduduk KelurahanPekon Karang Agung Berdasarkan Tingkat

Pendidikan Penduduk Desa Karang Agung memiliki latar pendidikan yang berbeda – beda. Untuk mengetahui keadaan penduduk Desa Karang Agung menurut tingkat pendidikannya dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 5. Penduduk KelurahanPekon Karang Agung Menurut Tingkat Pendidikan Pada Tahun 2012 No Pendidikan Jumlah Jiwa Persentase 1 TK _ _ 2 SD Sederajat 2.150 38.80 3 SLTP Sederajat 630 5,85 4 SLTA Sederajat 2.831 42,12 5 AkademiD1-D3 1.607 10,85 6 SarjanaS1-S3 257 2,38 Jumlah 7.475 100,00 Sumber: Monografi Desa Karang Agung,2012 Pada Tabel 5 menunjukan tingkat pendidikan penduduk Desa Karang Agung pada tahun 2012, dimana dapat dilihat bahwa sebanyak 2.831 orang atau 42,12 penduduk Desa Karang Agung berpendidikan SLTA, sebanyak 2.150 orang atau 38,80 penduduk Desa Karang Agung berpendidikan SD, 1.607 orang atau 10,85 penduduk Desa Karang Agung berpendidikan AkademiD1-D3, 630 orang atau 5,85 penduduk Desa Karang Agung berpendidikan SLTP, dan sebanyak 257 orang atau sekitar 2,38 penduduk Desa Karang Agung berpendidikan Sarjana.

4. Penduduk DesaKelurahan Karang Agung Berdasarkan Mata Pencaharian

Dokumen yang terkait

UPACARA PANGKU PALIARE SUKU SEMENDE DI DESA MUTAR ALAM KECAMATAN WAY TENONG KABUPATEN LAMPUNG BARAT

3 39 56

DADUWAI DALAM UPACARA PERKAWINAN ULUN LAMPUNG SAIBATIN DI PEKON WAY BELUAH KECAMATAN PESISIR UTARA KABUPATEN LAMPUNG BARAT

0 16 54

DADUWAI DALAM UPACARA PERKAWINAN ULUN LAMPUNG SAIBATIN DI PEKON WAY BELUAH KECAMATAN PESISIR UTARA KABUPATEN LAMPUNG BARAT

1 14 51

GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA PEKON DALAM PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR PERIODE TAHUN 2012-2015 (Studi Kasus di Pekon Sindang Pagar Kecamatan Sumberjaya Kabupaten Lampung Barat)

1 16 77

PELAKSANAAN KEWENANGAN LEMBAGA HIMPUN PEMEKONAN DALAM PEMBENTUKAN PERATURAN PEKON PADA PEKON PURALAKSANA KECAMATAN WAY TENONG KABUPATEN LAMPUNG BARAT

3 33 57

STRATEGI PENGEMBANGAN KOMODITAS SAYURAN (DATARAN TINGGI) UNGGULAN DI KAWASAN AGROPOLITAN WAY TENONG KABUPATEN LAMPUNG BARAT

5 78 91

STUDI POTENSI SUMBER DAYA AIR UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO DI PEKON SUMBER AGUNG KECAMATAN SUOH KABUPATEN LAMPUNG BARAT PROVINSI LAMPUNG

9 47 85

MODERNISASI DAN PERUBAHAN SOSIAL MASYARAKAT (Studi Di Pekon Hujung Kecamatan Belalau Kabupaten Lampung Barat) - Raden Intan Repository

0 0 99

UPAYA PENGURUS MASJID AL-WHUSTHO DALAM PEMBANGUNAN BIDANG AGAMA DI DESA SUKARAJA KECAMATAN WAY TENONG LAMPUNG BARAT - Raden Intan Repository

0 1 98

KEBIJAKAN KEPALA PEKON DALAM PROSES INTEGRASI SOSIAL SETELAH PENYELESAIAN KONFLIK ANTAR MASYARAKAT (Studi di pekon Sukaraja dan pekon Karang Agung Kecamatan Semaka Kabupaten Tanggamus) - Raden Intan Repository

0 0 14