Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

NHT Dalam Meningkatkan Aktivitas Belajar dan Penguasaan Materi Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Baradatu”.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas, masalah umum dalam penelitian ini adalah “ Apakah model NHT efektif digunakan dalam materi pokok Pertumbuhan dan Perkembangan Pada Manusia di SMP N 1 Baradatu ?” Rincian masalah dalam penelitian ini dapat dirumuskan yaitu: 1. Apakah penggunaan model NHT efektif dalam meningkatkan penguasaan materi siswa di SMP N 1 Baradatu? 2. Apakah penggunaan model NHT efektif dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa pada materi pokok Pertumbuhan dan Perkembangan Pada manusia di SMP N 1 Baradatu?

C. Tujuan Penelitian

Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah di atas, maka tujuan umum dari penelitian ini a dalah untuk mengetahui “Efektivitas penggunaan model NHT pada materi pokok Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia”. Rincian tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1. Efektivitas penggunaan model NHT dalam meningkatkan penguasaan materi oleh siswa pada materi pokok Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia di SMP N 1 Baradatu. 2. Efektivitas penggunaan model NHT dalam meningkatkan aktivitas belajar oleh siswa pada materi pokok Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia di SMP N 1 Baradatu.

D. Manfaat Penelitian

Hasil penelitian yang diperoleh diharapkan dapat bermanfaat : 1. Bagi peneliti Memberikan pengalaman sebagai calon guru dalam merencanakan dan menggunakan model pembelajaran Numbered Head Together NHT di kelas terhadap penguasaan materi dan aktivitas belajar siswa. 2. Bagi guru Mendapat wawasan yang lebih banyak untuk mengenal lebih jauh penerapan model pembelajaran Numbered Head Together NHT dalam pembelajaran biologi, sehingga dapat meningkatkan penguasaan materi dan aktivitas belajar siswa. 3. Bagi siswa Model pembelajaran Numbered Head Together NHT ini diharapkan dapat membantu meningkatkan penguasaan materi dan aktivitas belajar siswa. 3. Bagi Sekolah Sebagai masukan untuk mengoptimalkan penggunaan model pembelajaran NHT dalam upaya peningkatan penguasaan materi dan aktivitas belajar siswa.

E. Ruang Lingkup Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK KANCING GEMERINCING TERHADAP AKTIVITAS SISWA DAN PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Padangcermin Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2011/20

0 4 61

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK KANCING GEMERINCING TERHADAP AKTIVITAS SISWA DAN PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Padangcermin Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2011/20

0 6 48

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE (TGT) TERHADAP AKTIVITAS DAN PENGUASAAN MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN PADA MAKHLUK HIDUP KELASVIIISMP NEGERI 7 BANDAR LAMPUNG (Studi Eksperimen Pada Siswa Kelas VIII Semester Ganjil SMP Neg

0 8 53

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN PADA MANUSIA (Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Merbau mataram Tahun Pelajaran 2012/2013

0 8 59

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN PADA MANUSIA (Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Merbau mataram Tahun Pelajaran 2012/2013

0 6 59

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE NHT DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN MATERI DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN PADA MANUSIA (Kuasi Eksperimen Pada Siswa Kelas VIII Semester Ganjil SMP Negeri 1 BaradatuTa

0 3 53

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE NHT DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN MATERI DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN PADA MANUSIA (Kuasi Eksperimen Pada Siswa Kelas VIII Semester Ganjil SMP Negeri 1 Baradatu T

1 12 53

PENGARUH BAHAN AJAR LEAFLET TERHADAP PENGUASAAN MATERI DAN AKTIVITAS SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM PERNAPASAN MANUSIA (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas VIII Semester Ganjil SMP Negeri 28 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 7 50

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA ANIMASI TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR DAN PENGUASAAN MATERI OLEH SISWA PADA MATERI POKOK ORGAN PERNAPASAN (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas V Semester Ganjil SD Negeri 1 Gumukrejo Kabupaten Pringsewu Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 4 57

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DALAM MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP

0 4 54