Lingkup Pekerjaan Sumber Dana Pemberian Penjelasan Dokumen Pengadaan dan Peninjauan Lapangan Dokumen Penawaran

Dokumen Pengadaan Rehab BangunanTower Lampung 31

BAB IV LEMBAR DATA PEMILIHAN LDP

A. Lingkup Pekerjaan

1 Panitia PBJ : Panitia Pengadaan Barang Jasa Stasiun Meteorologi Radin Inten II Bandar Lampung 2 Alamat Panitia PBJ : Jl. Alamsyah Ratu Prawira Negara Km. 28 Branti 35364 Telp. 0721 7697093, Fax. 0721 7697242 6. Website : http:lpse.bmkg.go.id 7. Nama paket pekerjaan : Rehab Bangunan Tower Lampung 8. Lokasi : Ds. Banjar Negeri Kec. Natar – Kab. Lampung Selatan 9. Uraian singkat pekerjaan : Pekerjaan Rehab Bangunan Tower, 7 tujuh lantai. 10. Jangka waktu penyelesaian : 90 sembilan puluh hari kalender pekerjaan

B. Sumber Dana

Pekerjaan ini dibiayai dari sumber dana APBN Tahun Anggaran 2016. C. Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri Preferensi harga tidak diberikan terhadap penawaran peserta.

D. Pemberian Penjelasan Dokumen Pengadaan dan Peninjauan Lapangan

lihat jadwal pengadaan dalam aplikasi SPSE

E. Dokumen Penawaran

1. Daftar Personil Inti yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan : 1. Site Engineer, 1 orang pendidilan minimal Sarjana S1 Teknik Sipil, SKA Konstruksi Bangunan Gedung dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun. 2. Pelaksana, 1 orang pendidikan minimal STMSMK SipilBangunan , SKT Pelaksana Bangunan Gedung dengan pengalaman kerja minimal 3 tahun. 3. Logistik, 1 org pendidikan Min. SLTA, Pengalaman kerja minimal 3 tahun. 4. Administrasi, 1 orang pendidikan Min. SLTA, Peng. kerja minimal 3 tahun. 2. Daftar Peralatan Utama minimal yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan : 1. Beton Molen 0.25 M3 sebanyak 1 satu unit 2. Truck 3-4 ton sebanyak 1 satu unit 3. Scafolding sebanyak 150 seratus lima puluh set 4. Pick-Up sebanyak 1 satu unit 3. Bagian Pekerjaan yang Disubkontrakkan Tidak ada 4. Uji mututeknisfungsi diperlukan untuk: a. Bahan tidak diperlukan b. Alat tidak diperlukan F. Mata Uang Penawaran dan Cara Pembayaran 1. Mata uang yang digunakan Mata Uang Rupiah 2. Pembayaran dilakukan dengan cara AngsuranTermijn

G. Masa Berlakunya Penawaran Masa berlaku penawaran selama 60