Pengelolaan Sumber Daya Manusia

LAPORAN TAHUNAN 2013 20

BAB V PENGELOLAAN

A. Pengelolaan Sumber Daya Manusia

1. Sumber Daya Manusia Teknis Yudisial -

Tenaga teknis Pengadilan Negeri Banda Aceh keadaan 31 Desember 2013 berjumlah 33tiga puluh tiga orang yang terdiri dari : 1. Ketua : 1 satu orang 2. Wakil Ketua : 1 satu orang 3. Hakim : 7 tujuh orang 4. PaniteraSekretaris : 1 satu orang 5. Wakil Panitera : 1 satu orang 6. Panitera Muda Pidana, Perdata, Hukum : 3 tiga orang 7. Panitera Pengganti : 9 sembilan orang 8. J urusita : 1satu orang 9. Jurusita Pengganti : 9 sembilan orang 10. Calon Hakim : tidak ada

2. Sumber Daya Manusia Non Teknis Yudisial

- Tenaga Non Teknis Pengadilan Negeri Banda Aceh keadaan 31 Desember 2013 berjumlah 29 dua puluh sembilan orang termasuk tenaga honorerkontrak, yang terdiri dari : 1. Wakil Sekretaris : 1 satu orang 2. Kepala Sub Bagian Umum : 1 satu orang 3. Kepala Sub Bagian Kepegawaian : 1 satu orang 4. Kepala Sub Bagian Keuangan : Lowong 5. Tenaga Fungsional Pranata Komputer : 1 satu orang 6. Staf Ka.Sub Bag. Umum : 2 dua orang 7. Staf Ka.Sub Bag. Kepagawaian : 1 satu orang 8. Staf Ka.Sub Bag. Keuangan : 4 empat orang 9. Staf Panmud Pidana : 2 dua orang 10. Staf Panmud Perdata : 2 dua orang 11. Staf Panmud Hukum : 2 dua orang 12. Tenaga HonorerKontrak : 12 dua belas orang LAPORAN TAHUNAN 2013 21

3. Promosi dan Mutasi -

Pada Pengadilan Negeri Banda Aceh tenaga teknis dan non teknis dalam tahun 2013 diantaranya telah diangkat dan dilantik untuk menduduki jabatan adalah sebagai berikut: 1. Penambahan tenaga teknis dan non teknis: a. Penambahan CPNS : tidak ada; b. Penambahan SPNS Calon PP : tidak ada; c. Penambahan CPNS Tenaga Administrasi : tidak ada. 2. Pindah Tugas dan Pensiun: a. Pindah Tugas: 1. Hakim : 1 satu orang; 2. Calon Hakim : tidak ada b. Pensiun: 1. Hakim : tidak ada; 2. Tenaga Administrasi : tidak ada. 3. Pelantikan Pejabat baru; a. Pelantikan Wakil Ketua pada tanggal 04 Januari 2013 - Pengisian Jabatan Struktural Jabatan Struktural di Pengadilan Negeri Banda Aceh saat ini yang masih lowong kosong yaitu Kepala Sub Bagian Keuangan.

4. Personil Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri Banda Aceh:

- Selain Hakim Ad.Hoc, Personil Pengadilan Negeri Banda Aceh yang diperbantukan pada pengadilan Hubungan Industrial dengan jumlah personil sebanyak 13 tiga belas orang : 1. Ketua : 1 satu orang 2. PaniteraSekretaris : 1 satu orang 3. Hakim Karir : 1 satu orang 4. Hakim Ad.Hoc : 4 empat orang 5. Panitera Muda : 1satu orang 6. Panitera Pengganti : 3 tiga orang 7. J urusita Pengganti : 2dua orang 8. Kepala Urusan Administrasi : Lowong LAPORAN TAHUNAN 2013 22 9. Tenaga HonorerKontrak : tidak ada

5. Personil Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Banda Aceh:

- Personil Pengadilan Tindak Pidana Korupsi berjumlah 13 tiga belas orang, terdiri dari : 1. Ketua : 1 satu orang 2. Wakil Ketua : 1 satu orang 3. PaniteraSekretaris : 1 satu orang 4. Wakil Panitera : 1 satu orang 5. Hakim Karir : 1 satu orang 6. Hakim Ad.Hoc : 3 tiga orang 7. Panitera Muda Pidana Khusus : 1 satu orang 8. Panitera Muda Hukum : 1 satu orang 9. Panitera Pengganti : Belum ditunjuk secara khusus 10. Staf Administrasi : 3 tiga orang diperbantukan dari PN

B. Pengelolaan Sarana dan Prasarana