Literatur Sejenis Aplikasi mobille ilmu tajwid berbasis multimedia

2.10. Literatur Sejenis

Judul : Aplikasi Al-Qur’an Tajwid Berbasis Multimedia Untuk Membedakan 5 Hukum Nun Mati Dan Tanwin Jenis Literatur : Skripsi Penulis : Indra Mastutik Tahun : 2007 No . Hal-hal yang diperbandingkan Penulis Sebelumnya Penulis Sekarang 1. Tools Menggunakan Macromedia Director MX, Macromedia Flash MX, Macromedia Fireworks MX, Adobe Photoshop 7.0 Menggunakan Adobe Flash CS4, Adobe Device Central CS4, Adobe Photoshop CS4, Adobe Audition 3.0 Nonosoft KHOT 3 2. Penerapan Aplikasi CD interaktif pada komputer Perangkat handphone dengan Flash Lite v. 2.0 3. Hukum Tajwid Hukum nun mati dan tanwin Hukum nun mati dan tanwin Hukum mim mati 4. Hasil User dapat membedakan hukum nun mati dan tanwin dengan kode warna dengan media CD yang harus menggunakan CD player untuk menjalankannya User dapat membedakan hukum nun mati dan tanwin ditambah mim mati dengan contoh suara dari qari’ dan juga contoh ayat yang diberi tanda warna pada bagian yang terdapat hukum tajwidnya dengan media handphone yang praktis dan bisa dibawa kemana - mana Judul : Aplikasi Pembelajaran Tajwid Jenis Literatur : Skripsi Penulis : Tri Ismiyani Tahun : 2009 No . Hal-hal yang diperbandingkan Penulis Sebelumnya Penulis Sekarang 1. Tools Menggunakan, Macromedia Flash MX, Adobe Photoshop CS Menggunakan Adobe Flash CS4, Adobe Device Central CS4, Adobe Photoshop CS4, Adobe Audition 3.0 Nonosoft KHOT 3 2. Penerapan Aplikasi CD interaktif pada komputer Perangkat handphone dengan Flash Lite v. 2.0 3. Hukum Tajwid Hukum Nun mati dan tanwin Hukum nun mati dan tanwin Hukum mim mati 4. Hasil User dapat mempelajari hukum tajwid dengan media CD yang harus menggunakan CD player untuk menjalankannya User dapat mempelajari hukum tajwid dengan media handphone yang praktis dan bisa dibawa kemana - mana Judul : Belajar Mudah Membaca al-Qur’an Jenis Literatur : Free Stand Alone Aplication Penulis : Anonym Tahun : 2008 No . Hal-hal yang diperbandingkan Penulis Sebelumnya Penulis Sekarang 1. Tools Menggunakan Macromedia Flash Menggunakan Adobe Flash CS4, Adobe Device Central CS4, Adobe Photoshop CS4, Adobe Audition 3.0 Nonosoft KHOT 3 2. Penerapan Aplikasi Aplikasi stand alone pada komputer Perangkat handphone dengan Flash Lite v. 2.0 3. Hukum Tajwid Hukum Nun Sakinah dan Tanwin Hukum nun mati dan tanwin Hukum mim mati 4. Hasil User dapat mempelajari hukum tajwid untuk membaca al-Qur’an dengan aplikasi stand alone yang harus menggunakan flash player pada komputer untuk menjalankannya User dapat mempelajari hukum tajwid untuk membaca al-Qur’an dengan media handphone yang praktis dan bisa dibawa kemana - mana

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Pada bab ini akan diuraikan tentang tentang metode yang digunakan penulis dalam penyusunan skripsi.

3.1. Metode Pengumpulan Data