Kerangka Konsep Defenisi Operasional

BAB III KERANGKA KONSEP DAN DEFENISI

OPERASIONAL

A. Kerangka Konsep

Adapun kerangka konsep dari penelitian tentang faktor-faktor yang mempengaruhi ibu dalam pemilihan penolong persalinan di Desa Paluh Manan Kec. Hamparan Perak Tahun 2012, berdasarkan teori yang telah diuraikan sebelumnya maka yang menjadi variabel independen dan dependen dalam penelitian ini adalah: Gambar 3.1 Kerangka konsep Pendidikan Status ekonomi Aksesabilitas Sumber informasi Motivasi Penolong Persalinan Status kesehatan Budaya Universitas Sumatera Utara

B. Defenisi Operasional

NO Variabel Defenisi Alat Ukur Cara ukur Hasil Ukur Skala Ukur 1 Variabel dependen: Penolong Persalinan Penolong persalinan adalah orang yang dipilih ibu untuk menolong persalinannya. Cheklist Wawancara langsung ke responden. 1. Dukun 2. Bidan 3. Dokter Spesialis Obgyn Nominal 2 Variabel independen: 1.Pendidikan ibu 2.Status ekonomi keluarga 3.Aksesabilitas 4.Sumber Informasi Jenjang pendidikan formal terakhir yang ditempuh ibu. Status ekonomi adalah jumlah penghasilan keluarga dalam 1 bulan. Aksesabilitas yaitu keterjangkaua n dari segi jarak ke tenaga kesehatan. Informasi yang di dapatkan ibu melalui suami,keluarg a,orang tua,ataupun dari media massa. Cheklist Cheklist Cheklist Cheklist Wawancara langsung ke responden. Wawancara langsung ke responden Wawancara langsung ke responden. Wawancara langsung ke responden 1. Rendah jika Tidak tamat SD, SD, SMP. 2. Tinggi jika SMA, Perguruan tinggi. 1. Kurang jika penghasilan 1.200.000 perbulan 2. Tinggi jika penghasilan ≥1.200.000 perbulan 1. Jauh menurut persepsi ibu 2. Dekat menurut persepsi ibu 1. Tenaga kesehatan 2. Keluarga 3. Media Massa Ordinal Ordinal Ordinal Nominal Universitas Sumatera Utara 5.Motivasi Dukungan yang didapatkan ibu dari suami,orang tua atau kerabat yang mendukung ibu dalam persalinan. Cheklist Wawancara langsung ke responden 1. Suami 2. Orang tuamertua 3. Kerabat Nominal 6.Budaya 7.Status Kesehatan Norma atau aturan yang berlaku sehingga mempengaruh i ibu dalam memilih penolong persalinannya. Keadaan kesehatan ibu saat bersalin yang mempengaruh i ibu dalam pemilihan penolong persalinannya. Cheklist Cheklist Wawancara langsung ke responden Wawancara langsung ke responden 1. Kebiasaan keluarga 2. Keyakina n Ibu 1. Ada Indikasi 2. Tanpa Indikasi Nominal Nominal Universitas Sumatera Utara

BAB IV METODOLOGI PENELITIAN