Faktor sekolah. Sekolah pertama-tama bukan dipandang sebagai Faktor lingkungan. Lingkungan di antara rumah dan sekolah yang

3. Faktor sekolah. Sekolah pertama-tama bukan dipandang sebagai

lembaga yang harus mendidik siswanya menjadi sesuatu. Tetapi sekolah terlebih dahulu harus dinilai dari kualitas pengajarannya. Karena itu, lingkungan sekolah yang tidak merangsang siswanya untuk belajar misalnya suasana kelas yang monoton, peraturan yang tidak relevan dengan pengajaran, tidak adanya fasilitas praktikum, dsb. akan menyebabkan siswa lebih senang melakukan kegiatan di luar sekolah bersama teman-temannya. Baru setelah itu masalah pendidikan, di mana guru jelas memainkan peranan paling penting. Sayangnya guru lebih berperan sebagai penghukum dan pelaksana aturan, serta sebagai tokoh otoriter yang sebenarnya juga menggunakan cara kekerasan walau dalam bentuk berbeda dalam “mendidik” siswanya.

4. Faktor lingkungan. Lingkungan di antara rumah dan sekolah yang

sehari-hari remaja alami, juga membawa dampak terhadap munculnya kenakalan remaja. Misalnya lingkungan rumah yang sempit dan kumuh, dan anggota lingkungan yang berperilaku buruk misalnya narkoba. Begitu pula sarana transportasi umum yang sering menomor-sekiankan pelajar. Juga lingkungan kota bisa negara yang penuh kekerasan. Semuanya itu dapat merangsang remaja untuk belajar sesuatu dari lingkungannya, dan kemudian reaksi emosional yang berkembang mendukung untuk munculnya perilaku berkelahi. Apalagi suguhan hiburan di televise yang tidak bernuansa edukatif, bahkan cenderung konsumtif dan hura-hura, sehingga remaja cenderung untuk meniru dan menerapkannya dalam kehidupan kesehariannya. Berbagai fakta mengungkapkan bahwa semakin banyak remaja merokok maka semakin besar kemungkinan teman-temannya adalah perokok juga dan demikian sebaliknya. Dari fakta tersebut ada dua kemungkinan yang terjadi, pertama remaja tadi terpengaruh oleh teman-temannya atau bahkan teman-teman remaja tersebut dipengaruhi oleh diri remaja tersebut yang akhirnya mereka semua menjadi perokok. Diantara remaja perokok terdapat 87 mempunyai sekurang-kurangnya satu atau lebih 23 sahabat yang perokok begitu pula dengan remaja non perokok Al Bachri, 1991

E. Implikasi Program Bimbingan dan Konseling 1.