Subjek Penelitian Rencana Penelitian 1. Lokasi Penelitian

32 Ada beberapa hal yang dijadikan alasan siswa kelas II SD Negeri Budiasih Kecamatan Tanjungkerta Kabupaten Sumedang dipilih dalam penelitian ini di antaranya sebagai berikut. 1 Peneliti mengajar di SD Negeri Budiasih Kecamatan Tanjungkerta Kabupaten Sumedang, sehingga permasalahannya tahu persis. 2 Ada dorongan dan dukungan dari pihak sekolah untuk menerima inovasi pembelajaran.

3. Waktu Penelitian

Dalam melaksanakan penelitian, penulis memerlukan waktu selama enam bulan, yaitu sejak bulan Februari sampai dengan bulan Juli. Dalam pembagian waktu ini terbagi dalam lima kegiatan yang dimulai dengan: 1 pembahasan masalah dan pembuatan proposal dilaksanakan pada bulan Februari; 2 pemecahan masalah dan seminar proposal dilaksanakan pada bulan Februari; 3 perencanaan penelitian dengan cara membagikan angket, wawancara, dan teknik observasi dilaksanakan pada bulan Maret dan April; 4 pelaksanaan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam tiga siklus, yaitu pada bulan Mei dan Juni; 5 pembuatan laporan penelitian yang dilaksanakan pada bulan Juli. Selengkapnya rincian jadwal kegiatan sebagai berikut. 33 No Kegiatan Feb. Mar. Apr Mei Juni Juli 1. Pembuatan Proposal 2. Seminar Proposal 3. Perencanaa 4. Pelaksanaan Siklus I Siklus II Siklus III 5. Remedial 6. Pembuatan Laporan dan Revisi 7. Sidang Skripsi B. Metode dan Desain Penelitian

1. Metode Penelitian

Penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Sejalan dengan penelitian kualitatif, Kirk dan Milker Moleong, 2004:3 menyatakan sebagai berikut. Penelitian kualitatif adalah tradisi tertentu dalam ilmu pengetahuan sosial yang secara fundamental bergantung pada pengamatan pada manusia dalam kawasannya sendiri dan berhubungan dengan orang-orang tertentu dalam bahasanya dan dalam peristilahannya. Sedangkan dasar pemikiran menggunakan metode kualitatif adalah mengacu kepada pendapat Moleong 2004:5 yang mengatakan sebagai berikut. Pertama, menyesuaikan metode kualitatif lebih mudah apabila berhadapan dengan kenyataaan ganda; kedua, metode ini menyajikan secara langsung hakikat hubungan antara peneliti dan responden; dan ketiga, metode ini lebih peka dan lebih dapat menyesuaikan diri dengan banyak penajaman pengaruh bersama dan terhadap pola-pola nilai yang dihadapi. Metode kualitatif yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas clasroom action research bertujuan untuk mencari data secara menyeluruh dari peserta didik secara komperhenshif tentang

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MENDENGARKAN DONGENG MELALUI PENGGUNAAN MEDIA WAYANG KARTUN PADA SISWA KELAS II SD NEGERI 01 PENAKIR PEMALANG

2 28 227

Keefektifan Penggunaan Media Ulead dan Media Wayang Dongeng dengan Metode Resitasi untuk Meningkatkan Keterampilan Menyimak Dongeng pada Siswa Kelas VII SMP

2 38 212

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA ANAK MELALUI DONGENG DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS I UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA ANAK MELALUI DONGENG DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS I SD NEGERI 2 KARANGDUREN KECAM

0 0 15

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR DALAM UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENGARANG SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 Penggunaan Media Gambar Dalam Upaya Meningkatkan Keterampilan Mengarang Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Gergunung Kecamatan Klaten Utara Kabupaten Klaten Tahun

0 4 13

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR DALAM UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENGARANG SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 Penggunaan Media Gambar Dalam Upaya Meningkatkan Keterampilan Mengarang Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Gergunung Kecamatan Klaten Utara Kabupaten Klaten Tahun

0 8 19

UPAYA MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BERBICARA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS I SD NEGERI CIGOBANG KECAMATAN GANEAS KABUPATEN SUMEDANG.

0 0 55

Keefektifan Penggunaan Media Audio Dalam Pembelajaran Keterampilan Menyimak Dongeng Pada Siswa Kelas II SD Negeri 03 Kaligelang Taman Pemalang.

0 1 151

PENGGUNAAN MEDIA WAYANG KARTUN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENYIMAK DONGENG.

1 4 5

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA BONEKA TANGAN TERHADAP KEMAMPUAN MENYIMAK DONGENG SISWA KELAS II SD NEGERI KOTAGEDE 3 YOGYAKARTA.

0 6 230

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENYIMAK CERITA MENGGUNAKAN MEDIA WAYANG KARTUN BINATANG PADA SISWA KELAS V SD NEGERI CIDADAP 01 TAHUN PELAJARAN 2013 2014

0 2 16