Berat Organ HASIL DAN PEMBAHASAN

27 Berdasarkan uji One-Way Anova didapatkan p value 0,007 menunjukkan terdapat perbedaan yang signifikan pada ketiga kelompok. Data ini menunjukkan bahwa pemberian ekstrak Smallanthus sonchifolius dapat menghambat terjadinya disfungsi jantung sehingga didapatkan rasio berat jantung yang lebih kecil jika dibandingkan dengan kelompok DM. Hal ini sesuai dengan penelitian Poornima et al 2006 yang menemukan terjadinya disfungsi diastolik setelah 7 hari DM akibat induksi streptozotocin, dan pada status hiperglikemia terjadi peningkatan protein kinase C sehingga bisa menyebabkan hipertrofi jantung. 23

4.4 Hambatan Penelitian

Beberapa hambatan dalam penelitian, antara lain: 1. Aloksan menyebabkan banyak kematian tikus 28

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan

 Pemberian ekstrak daun yakon Smallanthus sonchifolius dengan dosis 300 mgkgBBhari selama 14 hari dapat menurunkan kadar glukosa darah tikus Sprague dawley yang diinduksi aloksan secara signifikan p value 0,012. Didapatkan penurunan glukosa darah sebesar 29 pada kelompok terapi, meski belum bisa mencapai kadar normal.  Terdapat perbedaan gambaran rasio berat antara kelompok meskipun tidak signifikan denga p value 0,499 setelah pemberian ekstrak daun yakon Smallanthus sonchifolius dengan dosis 300 mgkgBBhari selama 14 hari.  Terdapat perbedaan gambaran rasio berat organ yang signifikan antara kelompok, yaitu rasio berat pankreas dengan p value 0,004, ginjal dengan p value 0,001, dan jantung dengan p value 0,007.

5.2 Saran

Bagi peneliti selanjutnya, 1. Diaharapkan sebelum dilakukan penimbangan berat badan, dilakukan anestesi terlebih dahulu. 2. Diharapkan dapat melakukan penelitian lebih lanjut mengenai pemberian ekstrak daun yakon Smallanthus sonchifolius menggunakan dosis yang beragam, jumlah sampel yang lebih besar, dan waktu penelitian yang lebih lama. 3. Diharapkan untuk memeriksa sampai ke histopatologi jaringan yang terkena komplikasi DM. 29

BAB 6 KERJASAMA RISET

6.1 Kerjasama Riset

Riset ini merupakan bagian dari kerjasama kelompok riset diabetes dan regenerasi pankreas PSPD FKIK UIN Syarif Hidayatullah di bawah bimbingan dr. Flori Ratna Sari, Ph.D dan dr. Hari Hendarto, Sp.PD, Ph.D, FINASIM. 30 DAFTAR PUSTAKA 1. International Diabetes Federation 2011. Diabetes and Millenium Development Goal’s. Diunduh dari http:www.idf.orgdiabetesatlas5ediabetes-and-millenium-development- goals. pada tanggal 13092013 pukul 14:20 2. International Diabetes Federation 2013. IDF Diabetes Atlas 6 th Edition. Diunduh dari http:www.idf.orgsitesdefaultfilesEN_6E_Atlas_Full_0.pdf . pada tanggal 6 September 2014 pukul 08.43 3. Badan Penelitian Dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI 2013. Riset Kesehatan Dasar Riskesdas. Diunduh dari http:www.litbang.depkes.go.idsitesdownloadrkd2013Laporan_Riskesdas2013.PDF . pada tanggal 6 September 2014. Pada pukul 09.35 4. Fauci, Braunwald, Kasper, Hauser, Longo, Jameson, Loscalzo, et al. Harrison’s Principles of Internal Medicine 17th Edition. McGraw Hill; 2008 5. Hofmann, Susanna and Michael Brownlee. Diabetes Mellitus: A Fundamental and Clinical Text 3rd Edition. Lippincott Williams Wilkins; 2004. 6. Rao, M.Upendra, et al. Herbal Medicines for Diabetes Mellitus: A Review. USA: International Journal of PharmTech Research. 2010 7. Baroni, Silmara, et al. Effect of crude extracts of leaves of Smallanthus sonchifolius Yakon on glycemia in diabetic rats: Revista Brasileira de Ciências Farmacêuticas. 2008 8. Lachman. J, et. al. Yakon [Smallanthus sonchifolia Poepp. et Endl. H. Robinson] chemical composition and use – a review. Prague: Czech University of Agriculture. 2003 9. Aybar, Manuel J., Alicia N. Sa´nchez Riera, Alfredo Grau, Sara S. Sa´nchez. Hypoglycemic Effect of The Water Extract of Smallantus Sonchifolius Yacon Leaves in Normal and Diabetic Rats. Argentina: Elsevier. 2001.

Dokumen yang terkait

Efek ekstrak kayu manis “cinnamomum cassia” terhadap kadar glukosa darah, berat badan dan trigliserida pada tikus jantan strain sparague dawley yang diinduksi aloksan

2 13 69

Pengaruh Ekstrak Daun Yakon (Smallanthus sonchifolia) terhadap Berat Badan, Glukosa Darah, serta Kadar Kolesterol Tikus Diabetes strain Sprague dawley yang Diinduksi dengan Aloksan. 2014

0 7 63

Efek Ekstrak Daun Insulin (Smallanthus sonchifolia) Terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan, dan Kadar Trigliserida pada Tikus Diabetes strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014.

0 15 61

Efek Ekstrak Daun Yakon “Smallanthus Sonchifolius” terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan dan Berat Organ Pankreas, Ginjal, dan Jantung pada Tikus Jantan Strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014.

0 9 51

Efek ekstrak kayu manis (cinnamomun cassia) terhadap kadar glukosa darah, berat badan, berat organ pankreas, ginjal dan jantung tikus diabetes mellitus strain sprague dawley yang diinduksi aloksan

0 6 64

Efek Ekstrak Daun Yacon (Smallanthus sonchifolius) Terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan, dan Kolesterol Tikus yang Diinduksi Streptozotosin. 2015

1 21 76

Efek Ekstrak Kayu Manis (Cinnamomum Cassia) terhadap Glukosa Darah, Berat Badan, dan Trigliserida Tikus strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014

0 5 69

Efek Ekstrak Daun Insulin (Smallanthus sonchifolius) Terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan, dan Low Density Lipoprotein pada Tikus yang Diinduksi Streptozotosin. 2015

1 18 71

Efek Ekstrak Daun Insulin (Smallanthus sonchifolius) Terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan, dan Low Density Lipoprotein pada Tikus yang Diinduksi Streptozotosin. 2015

0 17 71

Efek Ekstrak Daun Insulin (Smallanthus sonchifolia) Terhadap Kadar Glukosa Darah, Berat Badan, dan Kadar Trigliserida pada Tikus Diabetes strain Sprague dawley yang Diinduksi Aloksan. 2014

0 3 61