Analisis Sistem Yang Berjalan

47 Distribusi : Guru Atribut : No Kode, Nama Guru. 5. Nama dokumen : Data Kelas Fungsi : sebagai daftar kelas bagi para siswa Sumber : Bagian Kurikulum Distribusi : Siswa Atribut : Kelas , jurusan, jumlah siswa. 6. Nama dokumen : Nilai Siswa Fungsi : Untuk mengetahui nilai akhir mata pelajaran siswa Sumber : Guru Distribusi : Bagian kurikulum, wali kelas Atribut : kode matpel, nama matpel, nama guru, kelas, nis, nama siswa, ulangan, uts, uas, na, semester. 7. Nama dokumen : Raport Fungsi : Untuk mengetahui seluruh nilai mata pelajaran siswa. Sumber : wali kelas Atribut : NIS, nama siswa, nama guru, semester, nama matpel, nilai KKM, nilai.

4.1.2. Analisis Prosedur yang sedang berjalan

Analisis prosedur merupakan langkah awal yang dilakukan dari perancangan sistem informasi akademik sebagai gambaran perubahan data 48 menjadi sebuah informasi yang memiliki kegunaan. Adapun prosedur yang dilakukan dari sistem yang sedang berjalan adalah sebagai berikut :

4.1.2.1. Flow Map

Flow map adalah penggambaran secara grafik dari langkah-langkah dan urut-urutan prosedur dari suatu program. Flow map menolong analis dan programmer untuk memecahkan masalah ke dalam segmen-segmen yang lebih kecil dan menolong dalam menganalisis alternatif-alternatif lain dalam pengoperasian. Prosedur Pembagian Kelas yang Sedang Berjalan 1. Bagian Kurikulum akan membuat laporan sebanyak 2 rangkap, rangkap 1 diserahkan pada kepala sekolah dan rangkap 2 akan diarsipkan. 2. Bagian kurikulum akan membuat laporan data guru sebanyak 2 rangkap, rangkap 1 diserahkan kepada kepala sekolah, rangkap 2 akan diarsipkan. 3. Bagian Kurikulum akan membagi kelas dan wali kelas, berdasarkan arsip data siswa dan arsip data guru tersebut sebanyak 3 rangkap, rangkap 1 diserahkan pada wali kelas, rangkap 2 diserahkan pada siswa, rangkap 3 akan diarsipkan. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dari flowmap berikut ini: 49 Flowmap Pembagian Kelas yang sedang Berjalan Kurikulum Wali Kelas Kepala Sekolah Siswa S Data Siswa Pembagian Kelas dan wali kelas 3 2 Data Kelas wali kls 1 Data Kelas wali kls Data Guru Membuat Laporan Data Guru 2 Laporan Data Guru 1 G Laporan Data Guru KWK Data Siswa Membuat Laporan Data Siswa 2 Lap. Data Siswa 1 Lap. Data Siswa Data Guru Data Kelas wali kls Gambar 4.1 Flow Map Sistem Pembagian kelas yang sedang Berjalan Ket : S = Data Siswa G = Data Guru KWK = Data Kelas Wali Kelas 50 Prosedur Penjadwalan yang Sedang Berjalan 1. Bagian Kurikulum akan membuat jadwal pelajaran yang di lihat dari arsip mata kuliah, arsip kelas dan arsip guru. Sehingga menghasilkan data jadwal pelajaran, lalu data jadwal pelajaran tersebut akan diarsipkan. 2. Kemudian Bagian Kurikulum akan membuat laporan data jadwal pelajaran sebanyak 3 rangkap, rangkap 1 diserahkan pada kepala sekolah, rangkap 2 diserahkan pada guru, rangkap 3 diserahkan pada siswa. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dari flowmap berikut ini: 51 Flowmap pembagian jadwal yg berjalan Kepala sekolah guru kurikulum Siswa Data Kelas Lap. Jadwal Pelajaran Membuat Laporan Jadwal Pelajaran MP JP Membuat Jadwal Pelajaran Lap. Jadwal Pelajaran Data Guru G K Data Mata Pelajaran Data jadwal pelajaran Lap. Jadwal Pelajaran Data Mata Pelajaran Data Guru Data kelas Data Jadwal Pelajaran 3 2 Lap, jadwal pelajaran 1 Data Jadwal Pelajaran Gambar 4.2 Flow Map Sistem Penjadwalan yang sedang Berjalan Ket : G = Data Guru MP = Mata Pelajaran K = Data Kelas JP = Jadwal Pelajaran 52 Prosedur Penilaian Siswa yang Sedang Berjalan 1. Guru akan menyerahkan nilai akhir siswa kepada bagian Kurikulum dan wali kelas. 2. Wali kelas akan mencatat nilai akhir ke raport, raport yang telah diisi akan ditanda tangan oleh wali kelas, raport yang telah ditanda tangani oleh wali kelas diserahkan pada kepala sekolah untuk ditanda tangani, setelah ditanda tangan maka raport tersebut diserahkan kembali pada wali kelas, lalu wali kelas menyerahkan raport tersebut pada siswa. 3. Bagian Kurikulum akan membuat rekap data nilai siswa sebanyak 2 rangkap kemudian akan diarsipkan oleh bagian kurikulum. 4. Lalu Bagian Kurikulum akan membuat laporan nilai siswa sebanyak 1 rangkap yang akan diserahkan kepada kepala sekolah. 53 Flowmap Penilaian yang sedang Berjalan Guru Wali Kelas Kurikulum Kepala Sekolah Siswa NA Mencatat Nilai Ke Raport Nilai Akhir Siswa Nilai Akhir Siswa Nilai Akhir Siswa Menandatangani Raport Raport yg ditandatangani wali kls Raport yg ditandatangani wali kls Menandatangani Raport Membuat rekap Nilai Siswa Nilai Akhir Siswa Rekap Nilai Akhir Siswa Raport yg ditandatangani wali kls kpla Skolah Raport yg ditandatangani wali kls kpla Skolah Raport yg ditandatangani wali kls kpla Skolah S Data Siswa Data Siswa Raport Nilai Akhir Siswa Membuat Lap Nilai Siswa Nilai Akhir Siswa Lap. Nilai Akhir Siswa Lap. Nilai Akhir Siswa Gambar 4.3 Flow Map Sistem Penilaian Siswa yang sedang Berjalan Ket : S = Data Siswa NA = Nilai Akhir 54

4.1.2.2. Diagram Kontek

Diagram konteks berfungsi untuk menggambarkan suatu sistem yang sedang berjalan secara keseluruhan, termasuk menggambarkan aliran-aliran data yang masuk dan keluar pada sistem tersebut. Diagram konteks juga digunakan untuk mempersentasikan keseluruhan dari sistem. Adapun Diagram konteks yang sedang berjalan sebagai berikut: Siswa Kepala Sekolah Guru Sistem Akademik SMKN 3 Cimahi Nilai akhir siswa Data jadwal peljaran, data wali kelas Lap.data siswa, lap data gurulap jadwal peljrn, Lap. nilai akhir siswa, raport yg di TTD wali kelas Data kelas dan wali kelas, data jdwal peljrn, raport yg di TTD wali kls kepala sekolah Gambar 4.4 Diagram Kontek Sistem yang sedang Berjalan 55

4.1.2.3. Data Flow Diagram

Data Flow Diagram merupakan pengembangan lebih lanjut tentang Diagram Konteks seperti pada gambar berikut ini : Siswa Guru Kepala Sekolah 1.0 Pembagian kelas wali kelas 2.0 Penjadwalan 3.0 Penilaian Data kelas Data Guru Data kelas dan wali kelas Data kelas dan wali kelas Data kelas dan wali kelas Data guru Data guru Data kelas Data Mata Pelajaran Data jadwal pelajaran Data jadwal Data matpel Data jadwal pelajaran Data matpel Lap. Jadwal pelajaran Data siswa Data nilai siswa Data nilai Data matpel Data siswa Nilai akhir siswa Lap nilai akhir siswa, raport yg akan ditanda tngan Data siswa Data siswa Data guru Data kelas Lap. Jadwal pelajaran Data siswa Gambar 4.5 Data Flow Diagram Level 1 yang sedang Berjalan 56 a. DFD Level 2 Proses 1.0 Dibawah ini merupakan data flow diagram level 2 proses 1 yang sedang berjalan: Guru Kepala Sekolah 1.2 Pembagian kelas dan wali kelas 1.3 Membuat Lap data guru Data Siswa Lap.Data Guru Data Kelas Siswa Data siswa Data kelas wali kls Data guru Lap.data guru Data kelas Data kelas wali kelas 1.1 Membuat Lap data siswa Data siswa Data siswa Data guru Data guru Lap. Data siswa Gambar 4.6 Data Flow Diagram Level 2 Proses 1 yang sedang Berjalan 57 b. DFD Level 2 Proses 2.0 Dibawah ini merupakan data flow diagram level 2 proses 2 yang sedang berjalan: Guru Kepala sekolah 2.1 Membuat jadwal pelajaran 2.2 Membuat lap. Jadwal pelajaran Data mata pelajaran Data kelas Data guru Data jadwal pelajaran Data mata pelajaran Data kelas Data guru Data jadwal pelajaran Lap.jadwal plajaran Lap.jadwal plajaran Siswa Lap.jadwal plajaran Data mata pelajaran Data kelas Data guru Data jadwal pelajaran Data jadwal pelajaran Gambar 4.7 Data Flow Diagram Level 2 Proses 2 yang sedang Berjalan 58 c. DFD Level 2 Proses 3.0 Dibawah ini merupakan data flow diagram level 2 proses 3 yang sedang berjalan: Guru Kepala Sekolah Data siswa Data nilai akhir 3.1 Mencatat nilai ke Raport 3.2 Menandatangani Raport 3.3 Membuat Rekap nilai siswa Data siswa Data nilai akhir Data nilai raport Nilai raport yg d TTD wali kelas Data nilai akhir Data nilai akhir Lap Nilai akhir siswa Data siswa 3.4 Membuat Lap nilai siswa Data nilai akhir Data nilai akhir Gambar 4.8 Data Flow Diagram Level 2 Proses 3 yang sedang Berjalan 59

4.1.3. Evaluasi Sistem yang sedang Berjalan

Melihat kenyataan yang ada, proses pengolahan data akademik yang sedang berjalan di SMKN 3 CIMAHI sering megalami kesulitan diantaraya : Tabel 4.1 Evaluasi Sistem Informasi Akademik No. Permasalahan Rencana Pemecahan 1. Dalam proses penilaiannya masih lambat sehingga membutuhkan waktu yang lama untuk siswa dapat melihat nilai yang di dapat selama proses belajar. Membuat program aplikasi pengolahan nilai yang terhubung dengan database akademik yang dapat mengolah dan menyajikan informasi nilai secara cepat. 2. Proses penginputan dan pencarian data siswa, guru, jadwal dan kelas yang membutukan waktu lama. Dibutuhkan sebuah aplikasi yang dapat melakukan pencarian secara otomatis, cepat dan akurat. 3. Dengan proses yang masih kurang efektif maka laporan yang dihasilkan menjadi terhambat dengan waktu yang lama. Membangun sebuah aplikasi yang dapat mengolah laporan dengan cepat dan akurat. 60

4.2. Perancangan Sistem

Perancangan adalah suatu bagian dari metodologi pengembangan pembangunan suatu perangkat lunak yang dilakukan setelah tahapan analisis yang dimaksudkan untuk memberikan gambaran secara terperinci. Sistem adalah tahapan lanjutan dari analisis sistem, dimana pada perancangan sistem digambarkan rancangan sistem yang akan dibangun sebelum dilakukannya pengkodean kedalam suatu bahasa pemograman. Perbedaan dari sistem yang berjalan dengan sistem yang diusulkan, secara garis besar adalah sistem yang lama merupakan sistem yang digambarkan secara manual sedangkan sistem yang diusulkan akan lebih ditekankan pada saat pengolahan data secara terkomputerisasi.

4.2.1. Tujuan Perancangan Sistem

Tujuan dari perancangan sistem adalah untuk menghasilkan perancangan sistem informasi akademik yang terkomputerisasi untuk memudahkan mengolah data kegiatan akademik sehingga tidak terjadi lagi kesalahan dalam pengolahan datanya.

4.2.2. Gambaran Umum Sistem yang Diusulkan

Gambaran umum sistem yang diusulkan tidak mengalami banyak perubahan dari sistem yang berjalan sebelumnya, hanya merubah sistem informasi akademik yang belum terkomputerisasi menjadi sistem informasi yang sudah 61 terkomputerisasi yang memilki sebuah database sehingga dapat mengatasi permasalahan-permasalahan yang sering terjadi.

4.2.3. Perancangan Prosedur yang Diusulkan

Perancangan prosedur yang diusulkan penulis dapat digambarkan pada flow map, diagram kontek dan data flow diagram.

4.2.3.1. Flow Map

Diagram alir dokumen Flowmap merupakan gambaran hubungan antara entitas yang terlihat berupa aliran-aliran dokumen yang ada. Bagan alir dokumen disebut juga bagan alir formulir yang merupakan bagan alir yang menunjukan arus laporan dan formulir. Dibawah ini flowmap yang diusulkan : 62 Flowmap Pembagian Kelas dan Jadwal yang Diusulkan Tata Usaha Kurikulum Guru Wali Kelas Kepala Sekolah Siswa Sistem Informasi Akademik SMKN 3 Cimahi Data Guru Input Data Guru Cetak Laporan Data Guru Pembagian Kelas Pembagian Wali Kelas Cetak Laporan Wali Kelas Membuat Jadwal Pelajaran Cetak Laporan Jadwal Pelajaran Data Kelas Lap. Data Guru Cetak Data Kelas Lap. Data Guru 3 Lap. Data Wali Kelas 2 Lap. Data Wali Kelas 1 Lap. Data Wali Kelas Lap. Data Wali Kelas Data Kelas 3 2 Lap. Jadwal Pelajaran 1 Lap. Jadwal Pelajaran Lap. Jadwal Pelajaran Lap. Jadwal Pelajaran Data Guru Data Siswa Input Data Siswa Lap. Data Siswa Cetak Laporan Data Siswa Lap. Data Siswa Gambar 4.9 Flow Map Sistem Pembagian Kelas dan Penjadwaanl yang Diusulkan