Mata Pelajaran Muatan lokal Akidah akhlak Fikih Sejarah Kebudayaan Islam

Berdasarkan ketentuan di atas, struktur kurikulum Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan MA Ar-Raihan Pacitan adalah sebagai berikut : No Komponen Alokasi Waktu Kelas X Kelas XI Kelas XII Sm t1 Sm t2 Sm t1 Sm t2 Sm t1 Sm t2

A. Mata Pelajaran

1. Pendidikan Agama Islam a. Alqur’an-hadits 2 2 2 2 2 2 b. Akidah akhlak 2 2 2 2 - - c. Fikih 2 2 2 2 2 2 d. Sejarah Kebudayaan Islam 2 2 - - 2 2 2. Pendidikan kewarganegaraan 2 2 - - 2 2 3. Bahasa Indonesia 4 4 4 4 4 4 4. Bahasa Arab 2 2 2 2 2 2 5. Bahasa Inggris 4 4 4 4 4 4 6. Matematika 4 4 4 4 4 4 7. `Sejarah 3 3 3 3 3 3 8. Geograf 3 3 3 3 3 3 9. Ekonomi 4 4 4 4 4 4 10. Sosiologi 3 3 3 3 3 3 11. Seni budaya 2 2 2 2 2 2 12. Pendidikan Jasmani,Olahraga,dan Kesehatan 2 2 2 2 2 2 13. Teknologi informasi dan komunikasi 2 2 2 2 2 2 14. Keterampilan bahasa asing 2 2 2 2 2 2

B. Muatan lokal

15 Bahasa Jawa 2 2 2 2 2 2 16 Bahasa Jepang 2 2 2 2 2 2 17 Pendidikan Batik 2 2 2 2 2 2 18 Pendidikan Kewirausahaan 2 2 2 2 2 2 C. Pengembangan Diri 19 Pramuka 2 2 2 2 2 2 Jumlah 51 51 51 51 51 51

B. Muatan Kurikulum

Muatan KTSP meliputi sejumlah mata pelajaran yang keluasan dan kedalamannya merupakan beban belajar bagi peserta didik pada satuan pendidikan. Disamping itu materi muatan lokal dan kegiatan pengembangan diri termasuk ke dalam isi kurikulum. Peraturan pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang standar nasional pendidikan menegaskan bahwa kedalaman muatan kurikulum pada setiap satuan pendidikan dituangkan dalam kompetensi pada setiap tingkat danatau semester sesuai dengan standar nasional pendidikan. Kompetensi yang dimaksud terdiri atas standar kompetensi dan kompetensi dasar.

1. Mata Pelajaran A. Al-qur’an Hadits

Tujuan :  Meningkatkan kecintaan peserta didik terhadap al- qur’an dan hadits  Membekali peserta didik dengan dalil-dalil yang terdapat dalam al-qur’an dan hadits sebagai pedoman dalam menyikapi dan menghadapi kehidupan.  Meningkatkan pemahaman dan pengamalan isi kandungan al-qur’an dan hadits yang dilandasi oleh dasar-dasar keilmuan tentang al-qur’an dan hadits.

B. Akidah akhlak

Tujuan :  Menumbuhkan akidah melalui pemberian, pemupukan, dan pengembangan pengetahuan, pengahayatan, pengamalan, pembiasaan, serta pengalaman peserta didik tentang akidah islam sehingga menjadi manusia muslim yang terus berkembang keimanan dan ketakwaannya kepada Allah swt.  Mewujudkan manusia Indonesia yang berakhlak mulia dan menghindari akhlak tercela dalam kehidupan sehari-hari baik dalam kehidupan individu maupun sosial, sebagai manifestasi dari ajaran dan nilai-nilai akidah islam.

C. Fikih

Tujuan :  Mengetahui dan memahami prinsip-prinsip, kaidah- kaidah dan tatacara pelaksanaan hukum islam baik yang menyangkut aspek ibadah maupun muamalah untuk dijadikan pedoman hidup dalam kehidupan pribadi dan sosial.  Melaksanakan dan mengamalkan ketentuan hukum islam dengan benar dan baik, sebagai perwujudan dari ketaatan dalam menjalankan ajaran agama islam yang baik dalam hubungan manusia dengan Allah Swt, dengan diri manusia itu sendiri, sesama manusia, dan makhluk lainnya maupun hubungan dengan lingkungannya.

D. Sejarah Kebudayaan Islam

Tujuan :  Membangun kesadaran peserta didik tentang pentingnya mempelajari landasan ajaran, nilai-nilai dan norma-norma islam yang telah dibangun oleh Rasulullah SAW dalam rangka mengembangkan kebudayaan dan peradaban islam.  Melatih daya kritis peserta didik untuk memahami fakta sejarah secara benar dengan didasarkan pada pendekatan ilmiah.  Membangun kesadaran peserta didik tentang pentingnya waktu dan tempat yang merupakan sebuah proses dari masa lampau, masa kini , masa depan.

E. Bahasa Arab