Esai Jawaban singkat dan jelas.

145 Ulangan Teks Laporan Hasil Observasi Kamis, 18 Agustus 2016 Kelas X IPS 2 Kerjakan ulangan di buku besar. A. Jawablah dengan singkat dan jelas 1. Bagian ini memberikan penjelasan umum kepada pembaca mengenai konsep terkait objek observasi, bagian ini termasuk struktur . . . . . . . . . . . 2. Bagian ini menyajikan penjelasan lebih detail mengenai objek observasi, bagian ini termasuk struktur . . . . . . . . . . . 3. Salah satu fungsi teks laporan hasil observasi adalah . . . . . . . . . . . 4. Sebutkan dua ciri kebahasaan teks laporan hasil observasi . . . . . . . . . . .

B. Esai

1. Buatlah sebuah deskripsi manfaat yang masih berhubungan dengan penggalan teks hasil observasi berikut Kondisi kehijauan alam di desa Subur Makmur agak memprihantinkan. Meskipun belum masuk dalam wilayah kota, namun sudah banyak gedung-gedung ruko tempat warga berdagang yang pembangunannya mengambil lahan hijau. Hal tersebut menyebabkan udara menjadi lebih panas. Kurangnya pohon-pohon rindang juga turut menjadi faktor menurunnya kualitas udara dan lingkungan di desa tersebut. Sudah jarang kami temui taman-taman yang hijau yang dulunya menjadi area bermain anak-anak. Lahan tersebut kini sudah berganti menjadi pasar. Mayoritas warga desa Subur Makmur adalah para pedagang. Sampah-sampah yang berserakan di sekitar pasar juga cukup mengganggu penciuman hidung dan pemandangan mata. 2. Carilah sebuah kata sifat dan frasa dalam paragraf nomor 1 satu di atas 3. Buatlah sebuah kalimat kompleks dengan kata kunci: a. SMA N 1 Minggir b. Paskibraka 4. Buatlah sebuah teks laporan hasil observasi dari pokok-pokok paragraf berikut. Buat menjadi satu teks utuh yang mengandung struktur teks laporan hasil observasi  SMA N 1 Minggir adalah sekolah yang berada di Pakeran, Minggir, DIY.  SMA N 1 Minggir memiliki banyak ruangan dan taman hijau.  Tanaman hijau dapat membantu mengurangi efek rumah kaca. 5. Tulis kembali kalimat di bawah ini, perbaiki kesalahan berbahasa yang ada  goa jatijajar adalah goa yang terletak dikebumen jawa tengah  wayang orang yang di kenal disuku banjar adalah wayang gung sedangkan yang di kenal di suku jawa adalah wayang topeng. 146 KUNCI JAWABAN Kelas X IPS 2 Ulangan Teks Laporan Hasil Observasi Kamis, 18 Agustus 2016

A. Jawaban singkat dan jelas.

1. Definisi Umum 2. Deskripsi Manfaat 3. Pilih salah satu:  Memberitahukan dan menjelaskan tanggung jawab dan tugas kegiatan.  Memberitahukan atau menjelaskan dasar penyusunan kebijaksanaan, keputusan pemecahan masalah.  Merupakan sumber informasi.  Merupakan bahan untuk pendokumentasian. 4. Pilih 2 ciri kebahasaan:  Frasa  Konjungsi  Kalimat komplek  Kalimat definisi  Kalimat simplek  Kalimat deskripsi

B. Jawaban Esai 1. Kurang lebih jawaban seperti di bawah ini.

Dokumen yang terkait

LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) Diajukan Sebagai Tugas Akhir Pelaksanaan Praktek Pengalaman Lapangan ( PPL ) 15 Juli 2016 – 15 September 2016 Lokasi : SMA Negeri 1 Minggir Jl. Pakeran, Sendangmulyo, Minggir, Sleman.

0 0 173

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) SMA Negeri 1 Minggir Pakeran, Sendangmulyo, Minggir, Sleman Diajukan Sebagai Tugas Akhir Pelaksanaan Praktek Pengalaman Lapangan ( PPL ).

0 0 150

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) SMA Negeri 1 Minggir Pakeran, Sendangmulyo, Minggir, Sleman Diajukan Sebagai Tugas Akhir Pelaksanaan Praktek Pengalaman Lapangan ( PPL ).

0 0 107

LAPORAN KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) Diajukan Sebagai Tugas Akhir Pelaksanaan Praktek Pengalaman Lapangan ( PPL ) 15 Juli 2016 – 15 September 2016 Lokasi : SMA Negeri 1 Minggir Jl. Pakeran, Sendangmulyo, Minggir, Sleman.

0 1 183

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMA NEGERI 1 MINGGIR Pakeran, Sendangmulyo, Minggir, Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta 15 Juli-15 September 2016.

1 2 258

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMA NEGERI 1 MINGGIR PAKERAN, SENDANGMULYO, MINGGIR, SLEMAN, DIY.

2 15 192

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) LOKASI SMA NEGERI 1 MINGGIR PAKERAN, SENDANGMULYO, MINGGIR, SLEMAN, DIY.

4 19 168

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) LOKASI SMA NEGERI 1 MINGGIR PAKERAN, SENDANGMULYO, MINGGIR, SLEMAN, DIY Disusun Sebagai Persyaratan Akhir Pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (Ppl) 15 Juli - 15 September 2016.

0 8 121

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LOKASI: SMA NEGERI 1 MINGGIR (Jl. Pakeran, Sendangmulyo, Minggir, Sleman) 15 Juli – 15 September 2016.

0 1 469

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN ( PPL ) SMA Negeri 1 Minggir Pakeran, Sendangmulyo, Minggir, Sleman.

0 1 26