Kebijakan Dividen ANALISIS RASIO KEUANGAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA Analisis Rasio Keuangan Dan Kebijakan Dividen Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2010-2011.

Dividen menurut Deitiana 2011:61 adalah pembagian laba perusahaan yang besarnya telah ditetapkan dalam Rapat Umum Pemegang Saham RUPS kepada para pemegang saham secara proporsional sesuai dengan jumlah saham yang dimiliki oleh masing-masing pemegang saham tersebut. Sedangkan menurut Lease et al dalam Gumati, 2013:7 Kebijakan Dividen adalah praktik yang dilakukan oleh manajemen dalam membuat keputusan pembayaran dividen, yang mencangkup besaran rupiahnya, pola distribusi kas kepada pemegang saham 2. Pengertian Dividend Payout Ratio Menurut Hin dalam Deitiana, 2011, dividend payout ratio merupakan perbandingan dividen yang diberikan ke pemegang saham dan laba bersih per saham. Sedangkan Menurut Arifin dan Fakhruddin dalam Deitiana 2011 yang dimaksud dividend payout ratio adalah persentase laba yang dibayarkan secara tunai kepada para pemegang saham

D. Pertumbuhan Laba

Tujuan utama perusahaan adalah memaksimalkan laba. Laba merupakan indikator prestasi atau kinerja perusahaan yang besarnya tampak di laporan keuangan, tepatnya laba rugi. Menurut Harahap dalam Hesti, 2009:2012 laba merupakan angka yang penting dalamlaporan keuangan karena berbagai alasan antara lain: laba merupakan dasar dalamperhitungan pajak, pedoman dalam menentukan kebijakan investasi danpengambilan keputusan, dasar dalam peramalan laba maupun kejadian ekonomiperusahaan lainnya di masa yang akan datang, dasar dalam perhitungan danpenilaian efisiensi dalam menjalankan perusahaan, serta sebagai dasar dalampenilaian prestasi atau kinerja perusahaan. METODE PENELITIAN A. Variabel dan Definisi Operasional Variabe Dalam penelitian ini terdapat 2 variabel yaitu variabel independen dan variabel dependen. Variabel independen dalam penelitian ini adalah TAT, CLI, GPM dan DPR. Sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah pertumbuhanlaba

B. Jenis dan Sumber Data

1. Jenis Data Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif yang menggunakan data berupa angka-angka dan diukur menggunakan skala numerik angka yang diperoleh dari data perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI pada tahun 2010-2011 2. Sumber Data Sumber data Sumber data dalam penelitian ini menggunakan data sekunder yang berupa laporan tahunan annual report pada masing-masing perusahaan. Data ini diambil sesuai dengan penelitian yaitu dengan menggunakan rasio keuangan seperti: Total Asset Turnover TAT, Current Liabilities to Inventories CLI, Gross Profit Margin GPM, Dividend Payout Ratio DPR dan Pertumbuhan Labayang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

Dokumen yang terkait

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN TRANSPORTATION SERVICES YANG Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Transportation Services Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Period

0 5 16

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011-2013.

0 3 13

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011-2013.

0 4 15

ANALISIS RASIO KEUANGAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA Analisis Rasio Keuangan Dan Kebijakan Dividen Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2010-2011.

0 1 14

A. Latar Belakang Masalah Analisis Rasio Keuangan Dan Kebijakan Dividen Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2010-2011.

0 1 9

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (2011-2013).

0 2 15

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN TELEKOMUNIKASI YANG TERDAFTAR Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (2011-2013).

0 2 20

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2010-2011.

0 0 110

Analisis Pengaruh Rasio Keuangan RGEC dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI.

0 4 78

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2010-2011

0 0 20