PJOK dinilai dengan rubrik. Kriteria Diskusi dinilai dengan rubrik diskusi. Kriteria Mengarang cerita teks petualangan dinilai dengan rubrik. Kriteria

14 Buku Guru Kelas 4 SDMI menurutmu menarik dari kegiatan hari ini? Apa manfaat yang kamu peroleh dari pelajaran hari ini? Nilai-nilai luhur apa yang kamu pelajari? Hal apa lagi yang ingin kamu ketahui lebih lanjut? Apa langkah-langkah yang akan kamu lakukan untuk mengetahuinya? • Guru dapat menambahkan pertanyaan perenungan berdasarkan panduan yang terdapat pada lampiran 1, halaman 150, Buku Guru. Pengayaan Siswa dapat mencari informasi dari berbagai sumber buku perpustakaan, majalah, surat kabar, ensiklopedia, internet, dan melalui wawancara langsung tentang tumbuhan langka yang ada di Indonesia Remedial Kegiatan remedial diberikan kepada siswa yang belum tuntas dalam menguasai konsep. Siswa yang belum dapat menulis cerita secara runtut dan detail akan diberikan kegiatan tambahan selama 30 menit setelah pulang sekolah. Guru akan melatih siswa mendeskripsikan benda konkret sesuai dengan tema yang sedang dibahas. Selain itu, guru juga memberi penguatan kepada siswa tentang bagaimana menulis secara runtut. Penilaian

1. PJOK dinilai dengan rubrik. Kriteria

Skor 3 Skor 2 Skor 1 1. Melakukan gerak dasar lari • Kaki melangkah lebar dan secepat mungkin • Lengan diayunkan secara bergantian dan konsisten • Sikap posisi badan agak condong ke depan Jika siswa mampu melakukan dua kriteria dengan benar √ Jika siswa mampu melakukan satu kriteria dengan benar

2. Diskusi dinilai dengan rubrik diskusi. Kriteria

Bagus Sekali Cukup Bagus Berlatih Lagi Mendengarkan Selalu mendengarkan teman yang sedang berbicara. 2 Mendengarkan teman yang berbicara namun sesekali masih perlu diingatkan. 1,5 √ Masih perlu diingatkan untuk mendengarkan teman yang sedang berbicara. 1 skor yang diperoleh skor maksimal NILAI : X 100 15 Jenis-jenis Pekerjaan 15 Tema 6 Subtema 1: Keanekaragaman Hewan dan Tumbuhan Komunikasi non-verbal kontak mata, bahasa tubuh, postur, ekspresi wajah, suara Merespon dan menerapkan komunikasi nonverbal dengan tepat. 3 Merespon dengan tepat terhadap komunikasi nonverbal yang ditunjukkan teman. 2 √ Membutuhkan bantuan dalam memahami bentuk komunikasi nonverbal yang ditunjukkan teman. 1 Partisipasi menyampaikan ide, perasaan, pikiran menyampaikan ide, perasaan, pikiran Isi pembicaraan menginspirasi teman. Selalu mendukung dan memimpin lainnya saat diskusi. 3 √ Berbicara dan me- nerangkan secara rinci, merespon sesuai dengan topik. 2 Jarang berbicara selama proses diksusi berlangsung. 1 Catatan: Centang √ pada bagian yang memenuhi kriteria total nilai Penilaian: x 10 8 1,5+2+3 6,5 Contoh: x 10 = = 8,1 8 8

3. Mengarang cerita teks petualangan dinilai dengan rubrik. Kriteria

3 2 1 Struktur Cerita Memuat awal, pertengahan, dan akhir cerita yang ditulis dengan lengkap √ Memuat awal, pertengahan, dan akhir cerita, namun kurang lengkap Cerita tidak memuat salah satu aspek awal, pertengahan, atau akhir Latar Cerita Memuat latar setting dalam cerita yang ditulis secara detail Memuat latar setting cerita, namun kurang detail √ Tidak memuat latar setting dalam cerita Tokoh Cerita Memuat nama tokoh dengan lengkap √ Memuat nama tokoh, namun kurang lengkap Tidak memuat tokoh cerita Keruntutan Seluruh kalimat runtut Terdapat 1-2 kalimat yang tidak runtut √ Terdapat 3 atau lebih kalimat yang tidak runtut Catatan: Centang √ pada bagian yang memenuhi kriteria total nilai Penilaian: x 10 16 4+3+4+3 14 Contoh: x 10 = = 8,75 16 16 16 Buku Guru Kelas 4 SDMI

4. PPKN dinilai dengan daftar periksa. No