Rangkaian Sensor Ultrasonik Us-016 Diagram Alir Sistem Mikrokontroler ATMega8535 Pengujian Rangkaian Mikrokontroller ATMega 8535

Pada rangkaian driver relay digunakan optocoupler jenis PC 817 untuk mengaktifkan relay. Cara kerja optocoupler pada alat ini adalah Jika antara phototransistor dan LED terhalang maka phototransistor tersebut akan off sehingga output dari kolektor akan berlogika high, Sebaliknya jika antara phototransistor dan LED tidak terhalang maka phototransistor dan LED tidak terhalang maka phototransistor tersebut akan on sehingga output-nya akan berlogika low.

3.4 Rangkaian Sensor Ultrasonik Us-016

Pada pembuatan alat kontrol kran air wudhu ini menggunakan sensor jarak yaitu sensor ultrasonik jenis Us-016. Jarak tangkap modul Sensor ultrasonik Us- 016 dapat mencapai 2 cm ~ 3m non-kontak pengukuran fungsi jarak, tegangan listrik 5V, beroperasi pada 3.8mA, mendukung tegangan output analog, stabil dan dapat diandalkan. Modul ini dapat diatur untuk rentang yang berbeda tergantung pada aplikasi pengukuran jarak maksimum untuk setiap 1m dan 3m; ketika pin rentang mengambang jarak tempuhnya adalah 3m. jarak US-016 dapat dikonversi ke tegangan output analog, sehingga mempermudah dalam pemuatan program. Pin 40 mikro disambungkan ke output ADC sensor, kaki 6, 7, 8 dari mikro disambungkan ke kutub program dari sensor. Gambar 3.5 Rangkaian Sensor Ultrasonik Us-016 ke Mikrokontroler Universitas Sumatera Utara

3.7 Diagram Alir Sistem Mikrokontroler ATMega8535

Gambar 3.6 Diagram Alir Sistem Mikrokontroler Start Inisialisasi Pembacaan ADC Konversi ke Jarak cm Apakah Jarak 15cm Aktifkan Water Pump YA TIDAK Nonaktifkan Water Pump End Universitas Sumatera Utara BAB 4 PENGUJIAN ALAT DAN PROGRAM

4.1 Pengujian Rangkaian Mikrokontroller ATMega 8535

Pengujian rangkaian mikrokontriller ATMega 8535 dilakukan dengan menggunakan software PROGISP Ver 1.72 karena pemrograman menggunakan mode ISP. Pengujian rangkaian ini dilakukan untuk mengetahui apakah mikrokontroller dapat diprogram langsung pada papan rangkaian dan rangkaian ini telah dikenali oleh program dwounloder Hal yang pertama yang dilakukan adalah menghubungkan rangkaian mikorokontroler ke PC dengan menggunakan downloader, kemudian buka software PROGISP dan pilih chip select ATMega8535.Setelah memilih chip, pilihRead Signature pada bagian toolbar kanan maka text box akan menampilkan Read ID Succesfully . Jika sudah tampil pada texbox kata Read ID Succesfully maka mikrokontroler siap digunakan untuk ditanamkam program. Gambar 4.1. Pengujian Mokrokontroller Menggunakan ProgISP Universitas Sumatera Utara

4.2 Pengujian Rangkaian Regulator