Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar Perlunya IPA Diajarkan di Sekolah Dasar

e. Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar

Pendapat Piaget, yang dikutip oleh Usman Samatowa 2006:12 dalam bukunya “Pembelajaran IPA SD” mengatakan bahwa pengalaman langsung yang memegang peranan penting sebagai pendorong lajunya perkembangan kognitif anak. Dengan pembelajaran secara langsung ini dapat memperkuat daya ingat anak dan biayanya sangat murah sebab menggunakan alat-alat dan media belajar yang ada di lingkungan anak sendiri. Pembelajaran IPA sebaiknya dilakukan sesuai dengan tahap perkembangan kognitif anak, agar dapat memahami konsep yang diberikan. Carin menjelaskan pendapat Paolo dan Marten yang dikutip oleh Usman Samatowa, 2006:12, mendefinisikan keterampilan proses IPA untuk anak adalah : a mengamati, b mencoba memahami apa yang diamati, c mempergunakan pengetahuan baru untuk meramalkan apa yang terjadi, d menguji ramalan-ramalan di bawah kondisi-kondisi untuk melihat apakah ramalan tersebut benar. Dari berbagai uraian di atas dapat diambil kesimpulan, bahwa pembelajaran IPA di SD dilakukan dengan cara melibatkan langsung siswa dalam setiap materi sehingga konsep yang disampaikan dapat berkesan pada diri anak.

f. Perlunya IPA Diajarkan di Sekolah Dasar

IPA sangat bermanfaat bagi perkembangan suatu bangsa, di mana kesejahteraan suatu bangsa sangat dipengaruhi oleh kemampuan bangsa tersebut dalam bidang IPA. Karena IPA merupakan dasar teknologi, sedang teknologi merupakan tulang punggung pembangunan. Oleh karena itu IPA sangat membantu bagi perkembangan suatu bangsa terutama di bidang pembangunan. Dengan IPA dapat melatih anak untuk berfikir kritis dan objektif. Dari alasan di atas menyebabkan IPA perlu diajarkan pada anak sejak usia Sekolah Dasar dengan alasan sebagai berikut : 1 IPA bermanfaat bagi perkembangan suatu bangsa. 2 IPA merupakan mata pelajaran yang melatih berfikir kritis. 3 IPA bukanlah semata-mata pelajaran bersifat hafalan belaka, apabila cara pembelajaran dilakukan dengan cara yang tepat. 4 IPA mempunyai nilai pendidikan yang dapat membentuk kepribadian anak secara keseluruhan. Dari penjelasan di atas, maka setiap guru perlu memehami mengapa IPA perlu diajarkan di Sekolah Dasar. Karena dengan mengajarkan mata pelajaran IPA sejak Sekolah Dasar, secara tidak langsung kita telah mempersiapkan pembangunan bagi bangsa kita.

g. Problematika Pembelajaran IPA di SD

Dokumen yang terkait

Peningkatan pemahaman konsep bentuk energi Melalui pendekatan kontekstual pada siswa kelas iv Sd negeri 2 sumber simo boyolali Tahun pelajaran 2009 2010

10 42 95

UPAYA PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP TENTANG LAPISAN BUMI MELALUI MEDIA VISUAL DALAM PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 SIDOMULYO TAHUN PELAJARAN 2009 2010

0 6 109

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP GAYA MAGNET MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL (PADA SISWA KELAS V SDN GUCI 02 KABUPATEN TEGAL TAHUN PELAJARAN 2009 2010)

0 3 52

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH PADA SISWA KELAS V SD NEGERI II SETREN TAHUN PELAJARAN 2009 2010

0 4 72

PENINGKATAN PENGUASAAN KONSEP GAYA MAGNET MELALUI PEMBELAJARAN GUIDED INQUIRY METHOD SISWA KELAS V SD NEGERI 2 AMPEL BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2010 2011

0 2 96

PENDAHULUAN Peningkatan Kreativitas Belajar Ips Melalui Penerapan Strategi Pembelajaran Inkuiri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 02 Koripan Kecamatan Matesih Kabupaten Karanganyar Tahun Ajaran 2013/ 2014.

0 2 7

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SAINS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK PADA SISWA KELAS II SD NEGERI 03 KARANGREJO KERJO KARANGANYAR TAHUN 2009/2010.

0 1 9

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP PECAHAN MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK (PTK KELAS IV MIM NGWARU PLOSOREJO MATESIH ) TAHUN PELAJARAN 2009/2010.

0 4 7

PENDAHULUAN IMPLEMENTASI METODE COURSE REVIEW HORAY DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA TENTANG MATERI PENJUMLAHAN PECAHAN (PTK KELAS IV SD NEGERI 03 KORIPAN MATESIH TAHUN PELAJARAN 2010/2011).

0 0 7

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN QUANTUM PADA SISWA KELAS V SD Peningkatan Aktivitas Belajar IPA Melalui Strategi Pembelajaran Quantum Pada Siswa Kelas V SD Negeri 4 Gumul Karangnongko Klaten Tahun Pelajaran 2012 /2013.

0 1 15