Kerangka Berpikir 1. Pengaruh Pengetahuan K3 terhadap Kesadaran Berperilaku K3.
33 negatif. Siswa yang memiliki sikap positif cenderung menerima dan mereka
sadar untuk berperilaku K3. Sebaliknya siswa yang memiliki sikap negatife cenderung tidak sadar berperilaku K3. Berdasarkan kerangka berpikir diatas,
dapat diduga terdapat pengaruh sikap terhadap kesadaran berperilaku K3.
3. Pengaruh Pengetahuan dan Sikap K3 secara bersama-sama terhadap Kesadaran Berperilaku K3.
Para pekerja yang sehat dan selamat walaupun bekerja yang berbahaya sekalipun, mereka pasti memiliki pengetahuan yang luas dan sikap yang positif.
Kaitannya dengan penelitian ini, siswa yang memiliki pengetahuan yang luas dan sikap yang positif dimungkinkan memiliki kesadaran berperilaku K3 yang
tinggi. Siswa yang memiliki pengetahuan terbatas dan sikap negatif dimungkinkan akan memiliki kesadaran berperilaku rendah pula. Berdasarkan
kerangka berpikir di atas, maka dapat diduga terdapat pengaruh pengetahuan K3 dan sikap secara bersama-sama terhadap kesadaran berperilaku K3.