Use Case Diagram Sequence Diagram

commit to user 8

2.5.1 Use Case Diagram

Menurut Munawar 2005, Use case adalah deskripsi fungsi dari sebuah sistem dari prespektif pengguna. Use case bekerja dengan cara mendeskripsikan tipikal interaksi antara user pengguna sebuah sistemnya sendiri melalui sebuah cerita dimana sistem dipakai. Urutan langkah-langkah yang menerangkan antara pengguna dan sistem disebut scenario. Setiap scenario mendeskripsikan urutan kejadian. Setiap urutan diinialisasi oleh orang, sistem yang lain, perangkat keras atau urutan waktu. Dalam pembicaraan tentang use case, pengguna biasanya disebut dengan actor. Actor adalah sebuah peran yang bisa dimainkan oleh pengguna dalam interaksinya denga sistem. Pada notasi use case diagram dapat menunjukkan tiga aspek dari sistem yaitu : actor, use case dan sistem atau sub sistem boundary. Actor mewakili peran orang, sistem yang lain atau alat ketika berkomunikasi dengan use case. Use case diagram menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah sistem. Yang ditekankan adalah “apa” yang diperbuat sistem, dan bukan “bagaimana”. Sebuah use case merepresentasikan sebuah interaksi antara aktor dengan sistem. Use case merupakan sebuah pekerjaan tertentu, misalnya login ke sistem, meng-create sebuah daftar belanja, dan sebagainya. Seorangsebuah aktor adalah sebuah entitas manusia atau mesin yang berinteraksi dengan sistem untuk melakukan pekerjaan-pekerjaan tertentu. Notasi use case dapat dilihat pada tabel 2.1. Tabel 2.1 Simbol Use Case No. Simbol Nama Deskripsi 1. UseCase Case Menggambarkan proses kegiatan yang dapat dilakukan oleh actor commit to user 9 2. Actor Actor Menggambarkan entitas subyek yang dapat melakukan suatu proses 3. uses extend Relation Relasi antara case dengan actor ataupun case yang lain

2.5.2 Sequence Diagram

Menurut Munawar, 2005, Sequence diagram digunakan untuk menggambarkan perilaku pada sebuah scenario. Diagram ini menunjukkan sejumlah contoh obyek dan pesan message yang diletakkan diantara obyek- obyek ini di dalam use case. Diawali dari apa yang men-trigger aktivitas tersebut, proses dan perubahan apa saja yang terjadi secara internal dan output apa yang dihasilkan. Komponen utama sequence diagram terdiri atas obyek yang dituliskan dengan kotak segi empat bernama. Message diwakili oleh garis dengan tanda panah dan waktu yang ditunjukkan dengan progress vertical waktu dan dimensi horizontal objek-objek yang terkait. Notasi sequence diagram dapat dilihat pada tabel 2.2. Tabel 2.2 Simbol Sequnce Diagram No. Simbol Nama Deskripsi 1. Object Object Menggambarkan pos-pos obyek yang pengirim dan penerima message 2. Object Message Menggambarkan aliran pesan yang dikirim oleh pos-pos obyek commit to user 10 3. Note Menuliskan catatan

2.5.3 Class Diagram