Manfaat Penelitian HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS.

Ali Topan, 2014 HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu satisfaction pada kelas XI mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi di SMA Negeri 1 Kandanghaur.

E. Manfaat Penelitian

Dari hasil penelitian ini, penulis berharap dapat bermanfaat baik bagi penulis sendiri, pembaca, dan khususnya bagi para ahli untuk itu harapan penulis dari manfaat penelitian ini adalah: 1 Manfaat Teoritis Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi, wawasan dan informasi yang berguna bagi Jurusan Kurikulum Dan Teknologi Pendidikan, khususnya dalam bidang kajian pembelajaran berbasis komputer model drill di sekolah terhadap motivasi belajar siswa. 2 Manfaat Praktis 1. Lembaga yang diteliti SMA Negeri 1 Kandanghaur : Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi dan kontribusi yang bermanfaat bagi pengembang dan kemajuan Sekolah khususnya meningkatkan motivasi belajar siswa. 2. Bagi Guru : Memberikan kontribusi yang positif agar proses pembelajaran semakin meningkat khususnya menarik motivasi belajar siswa dengan menggunakan berbagai model-model pembelajaran. 3. Bagi Siswa : Dapat meningkatkan proses berfikir, keaktifan siswa dalam proses pembelajaran dan lebih termotivasi dalam belajarnya. 4. Bagi Peneliti : Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan wawasan dan pengetahuan peneliti khususnya mengenai hubungan antara penggunaan pembelajaran berbasis komputer model drill terhadap motivasi belajar siswa di SMA Negeri 1 kandanghaur. Ali Topan, 2014 HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 5. Bahan informasi dan referensi bagi para peneliti yang hendak meneliti dan berhubungan dengan masalah-masalah pada penggunaan pembelajaran berbasis komputer model drill terhadap motivasi belajar siswa. Ali Topan, 2014 HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB III METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Dokumen yang terkait

Hubungan antara Dukungan Sosial Orangtua dengan Kemandirian Belajar pada Siswa Sekolah Menengah Atas

17 160 140

Penggunaan Model Pembelajaran Snowball Throwing Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPS Pada Siswa Kelas VIII-4 Di SMP PGRI 1 Ciputat

1 4 249

PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK).

0 1 14

PENDAHULUAN PERBEDAAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA ANTARA SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) DENGAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK).

0 2 8

HUBUNGAN ANTARA KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA SEKOLAH MENENGAH Hubungan Antara Kadar Hemoglobin Dengan Prestasi Belajar Siswa Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Bringin Ngawi Jawa Timur.

0 0 19

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN Peningkatan Motivasi Belajar Matematika Melalui Media Pembelajaran Berbasis Komputer Dengan Menggunakan Matematika Virtual Bagi Siswa Kelas IV Sekolah

0 0 16

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TIK OLEH GURU DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA.

0 3 42

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS - repositoryUPI S KTP 1009202 Title

0 1 5

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS TIK OLEH GURU DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA - repositoryUPI S KTP 0901153 Title

0 0 5

HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS KOMUNIKASI DALAM PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BERPRESTASI SISWA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA ( Studi Korelasi Antara Intensitas Komunikasi Dalam Pembelajaran Dan Motivasi Berprestasi Siswa Dengan Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII

0 0 18