Keberhasilan dalam Penanganan Preeklampsia Kepatuhan dalam Antenatal Care

53,2 dan paling sedikit terapi dokter hanya istirahat dan makanan rendah garam sebanyak 12 orang 25,5. Tabel 4.4 Distribusi Kunjungan pada Ibu Preeklampsia di Rumah Sakit Restu Ibu Medan Tahun 2013 No Kunjungan Jumlah orang Persentase 1. I 25 53,2 2. II 15 31,9 3. III 7 14,9 Jumlah 47 100,0 Berdasarkan Tabel 4.4 diketahui bahwa ibu preeklampsia melakukan kunjungan ke rumah sakit selama kehamilan trimester III hanya satu kali yaitu 25 orang 53,2 dan paling sedikit yang melakukan kunjungan sebanyak tiga kali yaitu 7 orang 14,9.

4.2.2 Keberhasilan dalam Penanganan Preeklampsia

Keberhasilan dalam penanganan preeklampsia diuraikan sebagai berikut pada tabel berikut ini : Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi Kategori Keberhasilan Penanganan Preeklampsia pada Ibu Hamil di Rumah Sakit Restu Ibu Medan Tahun 2013 Keberhasilan Penanganan Preeklampsia Jumlah Persentase Berhasil 21 44,7 Tidak berhasil 26 55,3 Jumlah 47 100,0 Hasil distribusi pada Tabel 4.5 dijelaskan mengenai keberhasilan dalam penanganan preeklampsia pada ibu hamil paling banyak yang tidak berhasil yaitu 26 orang 55,3 dan paling sedikit yang berhasil yaitu 21 orang 44,7. Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi Hasil Diagnosa Tekanan Darah pada Ibu Hamil di Rumah Sakit Restu Ibu Medan Tahun 2013 Diagnosa Tekanan Darah mmHg Jumlah Persentase 14090 – 150100 19 59,6 160100 – 170110 28 40,4 Jumlah 47 100,0 Hasil distribusi pada Tabel 4.6 dijelaskan mengenai hasil diagnosa tekanan darah pada ibu hamil paling banyak dengan tekanan darah antara 16100 – 170110 mmHg yaitu 28 orang 40,4 dan paling sedikit tekanan darah pada ibu hamil antara 160100-170110 yaitu 28 orang 40,4.

4.2.3 Kepatuhan dalam Antenatal Care

Distribusi jawaban mengenai kepatuhan dalam antenatal care pada ibu hamil dijelaskan pada tabel berikut ini : Tabel 4.7 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Jawaban Mengenai Kepatuhan dalam Antenatal Care pada Ibu Hamil di Rumah Sakit Restu Ibu Medan Tahun 2013 Pertanyaan Tidak Ya Jumlah n n n I bu selalu mematuhi jadwal kunjungan ulang sesuai petunjuk petugas kesehatan 32 68,1 15 31,9 47 100,0 Petugas kesehatan melakukan pemeriksaan tekanan darah 21 44,7 26 55,3 47 100,0 Tabel 4.7 Lanjutan Pertanyaan Tidak Ya Jumlah n n n Petugas kesehatan melakukan pemeriksaan darah lengkap dan proteinuria 21 44,7 26 55,3 47 100,0 Petugas kesehatan memberikan konseling pada ibu 29 61,7 18 38,3 47 100,0 Ibu memeriksakan kehamilan lebih dari 4 kali 27 57,4 20 42,6 47 100,0 Berdasarkan Tabel 4.7 diketahui bahwa paling banyak ibu hamil tidak mematuhi kunjungan ulang sesuai petunjuk petugas kesehatan yaitu 32 orang 68,1. Petugas kesehatan melakukan pemeriksaan tekanan darah pada ibu hamil sebanyak 26 orang 55,3. Petugas kesehatan melakukan pemeriksaan darah lengkap dan proteinuria pada ibu hamil sebanyak 26 orang 55,3. Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi Kategori Antenatal Care pada Ibu Hamil di Rumah Sakit Restu Ibu Medan Tahun 2013 Antenatal Care Jumlah Persentase Patuh 20 42,6 Tidak Patuh 27 57,4 Jumlah 47 100,0 Hasil distribusi pada Tabel 4.8 dijelaskan mengenai antenatal care pada ibu hamil paling banyak dengan kategori tidak patuh yaitu 27 orang 57,4 dan paling sedikit dengan kategori patuh yaitu 20 orang 42,6.

4.2.5 Kepatuhan dalam Pola Makan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepatuhan Ibu Hamil Terhadap Keberhasilan Penanganan Preeklampsia Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Restu Ibu Medan Tahun 2013

4 42 130

Hubungan Kepatuhan Ibu Hamil Dan Petugas Kesehatan Terhadap Standar Pelayanan Antenatal Dengan Kejadian Anemia Di Wilayah Puskesmas Desa Binjai Kecamatan Medan Denai Tahun 2004

0 43 70

HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU, ANC DAN KEPATUHAN PERAWATAN IBU HAMIL DENGAN TERJADINYA PREEKLAMPSIA

0 0 11

1. No Responden - Pengaruh Kepatuhan Ibu Hamil Terhadap Keberhasilan Penanganan Preeklampsia Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Restu Ibu Medan Tahun 2013

0 0 29

Pengaruh Kepatuhan Ibu Hamil Terhadap Keberhasilan Penanganan Preeklampsia Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Restu Ibu Medan Tahun 2013

0 0 8

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 PreeklampsiaEklampsia 2.1.1 Pengertian PreeklampsiaEklampsia - Pengaruh Kepatuhan Ibu Hamil Terhadap Keberhasilan Penanganan Preeklampsia Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Restu Ibu Medan Tahun 2013

0 0 26

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Kepatuhan Ibu Hamil Terhadap Keberhasilan Penanganan Preeklampsia Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Restu Ibu Medan Tahun 2013

0 0 13

PENGARUH KEPATUHAN IBU HAMIL TERHADAP KEBERHASILAN PENANGANAN PREEKLAMPSIA DI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK RESTU IBU MEDAN TAHUN 2013 TESIS

0 0 18

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Kepatuhan Ibu Hamil Terhadap Keberhasilan Penanganan Preeklampsia Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Restu Ibu Medan Tahun 2013

0 0 13

Pengaruh Kepatuhan Ibu Hamil Terhadap Keberhasilan Penanganan Preeklampsia Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Restu Ibu Medan Tahun 2013

0 0 18