Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian 3.3. Subjek Penelitian dan Teknik Pengambilan Subjek

II. METODE PENELITIAN

2.1. Jenis Penelitian

Seluruh rangkaian penelitian ini dilaksanakan berdasarkan metode penelitian deskriptif kualitatif, yang di mana terdapat fakta masalah mengenai karakter siswa yang menjadi permasalah didalam penelitian ini. Menurut Nawawi 2003:64 8 metode deskriptif yaitu “metode-metode penelitian yang memusatkan perhatian pada masalah-masalah atau fenomena yang bersifat aktual pada saat penelitian dilakukan, kemudian menggambarkan fakta-fakta tentang masalah yang akan diselidiki sebagaimana adanya yang diiringi dengan interprestasi yang rasional dan akurat yaitu mengenai 3 fakta karakter yang menjadi tujuan penelitian ”. Dengan demikian peneliti akan menggambarkan fakta-fakta dan menjelaskan keadaan dari objek penelitian berdasarkan fakta-fakta yang ada dan mencoba menganalisis kebenarannya berdasarkan data yang diperoleh, yang berhubungan dengan kajian penelitian dengan memberi penjelasan-penjelasan yang lengkap yang didasarkan pada yang diteliti untuk memperoleh data.

2.2. Tempat dan Waktu Penelitian

2.2.1. Tempat penelitian Penelitian ini akan dilaksanakan di SMP Negeri 16 Sigi Desa Uenuni Kecamatan Palolo Kabupaten Sigi, adapun pertimbangan penulis memilih lokasi tersebut karena terdapat beberapa masalah yang menjadi objek penelitianbagi penulis di lokasi tersebut, yakni mengenai masalah karakter siswa tentang rasa tanggung jawab, disiplin dan toleransi. 8 Nawawi. H. 2003. Metode Penelitian Bidang Sosial. Yogyakarta: Gaja Mada University Press. 2.2.2. Waktu Penelitian Penelitian ini dimulai dari dikeluarkannya surat izin penelitian dari pihak Pimpinan Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan FKIP Universitas Tadulako pada tanggal 06 Juli 2016 sampai dengan tanggal 06 Oktober 2016.

3.1 3.3. Subjek Penelitian dan Teknik Pengambilan Subjek

1. Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 16 Sigi yang siswanya berjumlah 96 siswa dari kelas VIII A sampai dengan kelas VIII C, dengan jumlah siswa laki-laki 42 orang dan siswa perempuan 54 orang, untuk memperoleh informasi yang relevan dan mendalam maka penarikan sampel dilakukan dengan cara purposive sampling , dalam hal ini sampel ditetapkan dengan sengaja oleh peneliti didasarkan atas kriteria atau pertimbangan tertentu”. Sanapiah Faisal dalam Taslih, 2005:20. 2. Kriteria atau pertimbangan yang dimaksud ialah dengan cara melihat atau menentukan subjek atau informan yang berada dilokasi penelitian sesuai dengan informasi dan data yang dibutuhkan oleh peneliti. Maka berdasarkan pertimbangan atau kriteria maka peneliti menetapkan jumlah informan 12 orang yaitu: 9 orang siswa kelas VIII, 2 orang guru PKn, dan 1 orang kepala sekolah. Penetapan jumlah informan ini didasari anggapan dan keyakinan peneliti bahwa ke-12 orang informan yang telah ditetapkan ini bisa mewakili seluruh siswa dan guru dan bisa memberikan informasi yang dibutuhkan dalam penelitian.

3.4. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Studi Tengtang Kreatifitas Siswa dalam Pembelajaran PKn di SMP Negeri 1 Ogodeide Kecamatan. Ogodeide Kabupaten. Tolitoli | Harianto | EDU CIVIC 6174 20434 1 PB

0 0 13

PERANAN GURU PKn TERHADAP PEMBENTUKAN MORAL SISWA DI SMP NEGERI 10 PALU | AMIRUDDIN | EDU CIVIC 6171 20422 1 PB

0 0 12

Kemampuan Guru dalam Meningkatkan Disiplin Siswa di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 3 Mepanga | Bariyah | EDU CIVIC 6197 20508 1 PB

0 5 15

Kemampuan Guru Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Belajar Siswa Dalam Pembelajaran di SMKN Parigi Selatan | Darwis | EDU CIVIC 6201 20524 1 PB

0 0 14

PERMAINAN TRADISIONAL NOGARATA TO KAILI SEBAGAI MEDIA PENDIDIKAN PKn DALAM MEMBANGUN NILAI KARAKTER KEWARGANEGARAAN SISWA SMP NEGERI 13 PALU | Fath | EDU CIVIC 6166 20405 1 PB

0 0 10

STUDI ANALISIS PERANAN GURU SEBAGAI MOTIVATOR DALAM PEMBELAJARAN PKN DI SMP NEGERI 1 BALINGGI | Maramis | EDU CIVIC 6163 20393 1 PB

0 0 14

PERAN GURU PKn DALAM PEMBINAAN PERILAKU SISWA (Studi Tentang Pengembangan Kecerdasan, Tanggung Jawab, dan Partisipasi Siswa di SMP Negeri 2 Palu) | Afriani | EDU CIVIC 7301 24345 1 PB

0 0 14

STUDI TENTANG KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DALAM PEMBELAJARAN PKN DI SMP NEGERI 19 PALU | Arlisa | EDU CIVIC 7298 24333 1 PB

0 0 15

ANALISIS KOMPETENSI PROFESIONALGURU PKn DALAM PEMBELAJARAN DI SMP NEGERI 3 PALU | Pramesti | EDU CIVIC 8887 29177 1 PB

0 0 12

UPAYA GURU PKN DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN SISWA KELAS VIII OL DI SMP NEGERI 2 PALU | Palawa | EDU CIVIC 8885 29167 1 PB

0 0 12