Periode Kejadian Banjir HASIL DAN PEMBAHASAN

dengan kejadian banjir sebanyak 306 kejadian, ini disebabkan oleh efek El Nino yaitu meningkatnya suhu dipermukaan bumi sehingga DAS dengan luasan yang kecil akan mengalami penurunan debitBadan Nasional Penanggulangan Bencana 2014. Masing-masing DAS memiliki ambang batas yang berbeda-beda, semakin besar ambang batas tersebut maka intensitas kejadian banjir akan semakin sedikit, itu dikarenakan semakin besar batasan maka sebaran kejadian banjir semakin sedikit dan lama rentang kejadian lebih panjang begitu juga sebaliknya jika ambang batas semakin kecil maka sebaran kejadian banjir akan semakin banyak tetapi dengan rentang lama kejadian yang cukup singkat. DAS dengan kejadian tahunan paling rendah adalah DAS propo yaitu hanya pada tahun 1996 dan tahun 1997 mengalami banjir, mungkin ini disebabkan karena DAS tersebut terletak pada daerah kering atau kesalahan pada pengukuran. Klasifikasi berikutnya adalah kejadian rawan banjir menurut bulanan dalam setiap tahunnya, dari tabel bulanan yang telah ditandai dengan warna merupakan kejadian banjir dan angka yang ada di dalamnya adalah lama rentan hari terjadinya banjir. Sesuai dengan durasi kejadian banjir, jika peristiwa banjir digambarkan dalam bentuk tabel kejadian tiap bulannya akan didapat tabel sebagai berikut: Tabel 4.9 Sebaran Bulan Rawan Banjir DAS Bentuk Memanjang DAS Bentuk Memanjang DAS Tahun Bulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des Ambunten 1996 3 12 1 3 5 4 1997 18 19 8 2 1998 11 9 4 4 9 1999 2 10 9 1 24 2000 10 12 12 5 5 2 1 2001 1 12 Tahun Bulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des Propo 1996 25 16 9 15 9 11 14 1997 28 22 7 24 9 2 26 1998 1999 2000 2001 Tahun Bulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des Kertosono 1996 2 2 7 1997 5 17 3 1998 2 4 1 3 4 4 1999 21 8 17 18 2000 7 11 9 4 5 2001 11 18 3 19 2 1 2 1 Tahun Bulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des Mojoroto 1996 7 1997 3 1998 2 13 4 1999 21 6 17 16 2000 6 10 7 2 3 2001 5 18 8 19 2 2 Tahun Bulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nov Des Ploso 1996 7 12 8 8 3 1997 9 1998 5 5 3 4 9 2 9 9 1999 14 5 20 20 2 2000 1 1 12 7 1 4 1 2001 7 8 9 11 1