dan 60:40 telah diperoleh hasil bahwa kandugan lemak dari yoghurt susu kambing peranakan etawa menurun dan kandugan protein sesuai dengan standart
SNI. Berdasarkan uraian singkat di atas, maka peneliti ingin melakukan
penelitian dengan judul “PENGARUH PENAMBAHAN JUS JAMBU BIJI MERAH
Psidium guajava LTERHADAP KANDUNGANPROTEIN DAN LEMAK
PADA PEMBUATAN
YOGHURT SUSU
KAMBING PERANAKAN ETAWA PE SEBAGAI SUMBER BELAJAR BIOLOGI
SMA “.
1.2 Rumusan Masalah
Berdasarkan permasalahan diatas maka dapat disusun rumusan masalah,
sebagai berikut:
1.2.1 Apakah ada pengaruh penambahan berbagai konsentrasi jus buah jambu biji
merah Psidium guajava Lterhadap kandugan lemak dan protein pada
yoghurt susu kambing peranakan etawape?
1.2.2 Pada konsentasi berapakah jus buah jambu biji merah Psidium guajava
Lyang efektif terhadap kandugan lemak dan protein pada yogurt susu
kambing peranakan etawa pe?
1.2.3 Bagaimana penerimaan masyarakat pada produk yoghurt susu kambing
peranakan etawa pe dengan penambahan jus jambu biji merah Psidium
guajava L?
1.2.4 Apakah bentuk pemanfaatan hasil penelitian ini sebagai perencanaan dalam
pembelajaran biologi?
1.3 Tujuan Penelitian
Berdasarkan permasalahan yang dikemukakan di atas tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut:
1.3.1 Mengetahui pengaruh berbagai konsentrasi bahan tambahan jus buah jambu biji merahPsidium guajava Lterhadap kandugan lemak dan protein
yoghurt susu kambing peranakan etawa pe. 1.3.2 Menentukan konsentrasi jus jambu biji merah Psidium guajava Lyang
paling efektif terhadap kandugan lemak dan protein pada yogurt susu kambing peranakan etawape.
1.3.3 Melihatpenerimaan masyarakat terhadap produk yoghurt susu kambing peranakan etawa pedengan bahan tambahan jus jambu biji merah
Psidium guajava L. 1.3.4Mengetahuipemanfaatan penelitian ini sebagai perencanaan dalam
pembelajaran biologi.
1.4 Manfaat Penelitian
Adapun manfaat dari penelitian ini adalah: 1.4.1
Secara Teoritis 1.4.1.1
Untuk mengembangkan keilmuan dalam mata kuliah pengolahan pangan dan ilmu gizi, khususnya dalam diversifikasi menu atau makanan yaitu
yoghurt susu kambing peranakan etawa pe. 1.4.1.2
Penelitian ini diharapkan dapat mendorong perkembangan ilmu-ilmu biologi khususnya bidang pengolahan pangan tentangpengaruh
bahantambahan jus jambu biji merah Psidium guajava Lpada yoghurt susu kambing peranakan etawa pe terhadap kualitas gizi yoghurt.
1.4.2 Secara Praktis
1.4.2.1 Memberikan informasi kepada masyarakat tentang pengolahan susu
kambing peranakan etawape menjadi suatu olahan pangan yaitu yoghurt.
1.4.2.2 Memanfaatkan yoghurt bagi kesehatan tubuh juga sebagai nilai ekonomi
masyarakat untuk membuka peluang usaha baru di bidang pembuatan yoghurt susu kambing peranakan etawa pe.
1.4.1.3 Sebagai seorang guru, memberikan wawasan kepada peserta didik
tentang penerapan ilmu biologi pada kehidupan sehari-hari terutama pada bidang pangan yaitu pengaruh bahan tambahan jus jambu biji merah
Psidium guajava Lpada yoghurt susu kambing peranakan etawa pe terhadap kualitas gizi yoghurt.
1.5 Batasan Penelitian