Kepala Bagian Penyusunan Anggaran Dan Pembendaharaan Kepala Bagian Akuntansi Kepala Bagian Perencanaan Dan Rekam Medik

16

9. Kepala Bidang Umum

Tugas pokonya adalah sebagai berikut a. Bertanggung jawab atas pelaksanaan kebijaksanaan yang telah dibuat oleh pimpinan yang berkaitan dengan ketatausahaan kepegawaian serta hal umum lainnya. b. Melaksanakan kebijakan organisasi c. Melaksanakan kebijakan berbagai prosedur, metode dan sistem perkantoran serta melakukan standar pekerjaan kantor. d. Menerima laporan pemasukan dan pendistibusian alat –alat perlengkapan medis. e. Menerima laporan bulanan dari sub bagian tatausaha berkaitan dengan persediaan f. Membuat laporan perpindahan, pemberhentian, pengunduran diri dan penambahan pegawai atas persetujuan pimpinan

10. Kepala Bagian Penyusunan Anggaran Dan Pembendaharaan

Tugasnya adalah: a. Bertanggungjawab atas penyusunan rencana, mobilisasi dana, pemasaran dan pemebelian dari rumah sakit. b. Mengkordinasikan dan melakukan pengawasan terhadap setiap sub bagian di bagian anggaran dan pembendaharaan c. Mengembangkan metode-metode baru dalam melaksanakan pekerjaan untuk menciptakan suatu sistem kerja yang efisien dan efektif 17 d. Menyeleksi setiap usulan-usulan pembelian yang datang dari unit-unit atau bagian yang ada di rumah sakit untuk selanjutnya diteruskan ke direktur atau wakil direktur administrasi keuangan. e. Membina hubungan baik dengan bagian-bagian dan unit-unit yang ada di rumah sakit f. Membina sub bagian di bagian unit-unit perencanaan dan anggaran dalam pelaksanaan tugas sehingga tercipta suatu sistem kerja yang baik.

11. Kepala Bagian Akuntansi

a. Memimpin pelaksanaan kegiatan akuntansi yang meliputi pengumpulan data dan pengelahan data-data penyusunan laporan akuntansi sesuai sistem akuntansi yang ditetapkan b. Memeriksa dan menyampaikan laporan-laporan akuntansi yang akan disampaikan kepada pemimpin c. Meneliti keabsahan setiap bukti pembukuan dan transaksi d. Membukukan setiap faktur masuk yang telah ditetapkan jauh tempo ke buku besar pendapatan utang e. Mencatat honor dokter ke buku besar honor dokter

12. Kepala Bagian Perencanaan Dan Rekam Medik

Tugas pokoknya adalah sebagai berikut : a. Melaksanakan pengawasan kerja terhdap setiap sub bagian rekaman medik dan perencanaan 18 b. Membina hubungan yang harmonis dengan sub-sub yang ada dalam rumah sakit haji c. Menciptakan dan mengkoordinasi sisitem kerja dari bagian bagian medik dan laporan yang efektif dan efisien d. Bertanggung jawab dalam penyampaian laporan hasil analisa yang ada di bagian rekaman medik dan pelaporan e. Bertanggung jawab dalam menyampaikan laporan hasil analisa mengenai kegiatan rumah sakit ke bagian yang berkepentingan f. Menyusun anggaran bagian keuangan untuk disampaikan kepada pimpinan melalui bagian perencanaan dan anggaran

13. Kepala Bagian Keuangan