Keselamatan Kerja Materi pembelajaran. Perlengkapan Kerja Ukir kayu dan Peralatan Kerja Ukir

86 gunung memiliki dua permukaan yang sama yaitu halus saja atau kasar saja. Batu asah ini khusus untuk menajamkan, baik pahat lurus dan lengkung. Batu asah minyak .Batu asah air Cara menajamkan pahat ukir Pahat Penguku Diasah pada sisi sudut batu asah, dimulai dari pahat yang ukuran terkecil, sampai pada mata pahat yang terbesar. Apabila pengasahan tidak sesuai dengan sisi sudut batu asah maka mata pahat kuku ini dapat berubah bentuknya seperti cekung bagian tengah mata pahat. Pahat PenyilatMata lurus Diasah pada permukaan batu asah yang datar, dimulai dari pahat yang terbesar n sampai pada mata pahat yang terkecil. Jadi urutannya kebalikan dengan cara mengasah pakat penguku. Perawatan Pahat Ukir Selain menjaga pahat ukir selalu dalam kondisi tajam, pahat ukir perlu dirawat antara lain dengan membersihkan setiap bilah pahat dengan kain setiap selesai digunakan, dan untuk menjada bilah pahat terhindar dari karatan setiap bilah pahat dilap dengan kain yang dibasahi degan olie.

3. Keselamatan Kerja

Perlengkapan dan manfaat kesehatan dan keselamatan kerja dalam kerja ukir antara lain terdiri: rja, pada masa kerja ukir kayu harus memakai sepatu agar terhindar kecelakaanterkena pahat yang jatuh dari meja kerja. pahat agar tangan kita tidak terluka dan kotor. guna pada waktu kita sedang membersihkan ukiran, pengamplasan dan finishing. 87 F. Metode pembelajaran. Pendekatan : Saintifik Model : Projek Based Learning MetodePembelajaran : Diskusi. Tanya jawabdanPenugasanmembuatprodukkriakayudengantekniksekrolluardantekni ksekroldalam G.Kegiatan pembelajaran Langkah-langkah pembelajaran . Pertemuan 1 10 jam 45 menit Kegiatan Deskripsi Alokasi waktu Pendahuluan  Memberikan salam  Berdoa  Menyanyikan lagu indonesia raya  Tadarus  Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan untuk belajar  Menanyakan kehadiran siswa  Tanya jawab materi sebelumnya mengenai Teori tentang pengertian kayu, Bagian-bagian pohon, Bagian-bagian kayu.  Menyampaikan tujuan pembelajaran .  Sosialisasi KKM dan Kreteria kenaikan kelas.  Membagi kelompok peserta diskusi. 20 menit Inti Pendahuluan  Siswa membaca modulbahan ajar Siswa mencermati Modul uraian pengertian teknik kerja ukir. Dan mengamati jenis-jenis pahat ukir sesui fungsinya, Serta peduli lingkungan dan bahaya tanah longsor. Kegiatan.  Membahas dan mendiskusikan modul pengertian teknik kerja ukir  Menunjukkan tentang dasar-dasar membuat motif.  Memaparkan contoh bentuk-bentuk ukiran tradisional.  Mengidentifikasi alat-alat dan bahan yang 45 menit 88 Kegiatan Deskripsi Alokasi waktu tepat untuk membuat produk ukiran  tradisional.  Menyiapkan pola gambar untuk membuat produk ukiran tradisional.  Siswa mempresentasikan hasil diskusi ditanggapi siswa kelompok lain  Kelompok lain menanggapi presentasi yang telah dilakukan  Guru memberikan penguatan tentang dinamika pelaksanaan diskusi.  Guru memberi apresiasi reward kepada siswa atas hasil diskusi yang diperoleh.  Penutup  Klarifikasikesimpulan siswa dibantu oleh guru menyimpulkan materi teknik kerja bangku, macam-macam teknik kerja bangku dengan benar, mendiskripsikan prosedur keteknikan kerja ukir.  Evaluasi untuk mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran  Berdoa dan salam penutup. 25 menit Pertemuan 2 4 jam 45 menit Kegiatan Deskripsi Alokasi waktu Pendahuluan  Memberikan salam  Berdoa  Menyanyikan laagu indonesia raya  tadarus  Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan untuk belajar  Menanyakan kehadiran siswa  Mempersilakan salah satu siswa memimpin doa  Tanya jawab materi sebelumnya 20 menit 89 Kegiatan Deskripsi Alokasi waktu  Menyampaikan tujuan pembelajaran penggolongan pohon  Membagi kelompok peserta diskusi. Inti Pendahuluan  Siswa membaca modulbahan ajar Siswa mencermati Modul uraian teknik kerja bangku Kegiatan.  Membahas dan mendiskusikan modul teknik kerja bangku.  Siswa mempresentasikan hasil diskusi ditanggapi siswa kelompok lain  Kelompok lain menanggapi presentasi yang telah dilakukan  Guru memberikan penguatan tentang dinamika pelaksanaan diskusi.  Guru memberi apresiasi reward kepada siswa atas hasil diskusi yang diperoleh.  45 menit Penutup  Klarifikasikesimpulan siswa dibantu oleh guru menyimpulkan keteknikan kerja bangku.  Evaluasi untuk mengukur ketercapaian tujuan pembelajaran  Salam penutup. 25 menit

H. Alat dan media pembelajaran

1. Alat : seperangkat alat ukir. 2. Bahan : kayu mahoni jati

I. Sumber Belajar.

1. Sudarmono,1979,Pengetahuan teknologi ukir kayu, Jakarta, Depdikbud 2. Kriya Kayu 1 2 Enget 3. Pengetahuan Teknologi Kerajinan Ukir kayu untuk SMK 3. Ornamen Ukir Kayu Tradisional Jawa 1 2 4. Teknik Kerja Ukir Tingkat Dasar Bahan Ajar