Aktivitas Pembelajaran Modul GP Bing SMP KK A

Modul Guru Pembelajar Bahasa Inggris Kelompok Kompetensi Pedagogik A 27 2. Melalui metode ceramah Anda diminta untuk menjelaskan mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi potensi peserta didik. 3. Melalui kelompok peserta diklat mendiskusikan mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi potensi peserta didik. 4. Menyimpulkan dan mempresentasikan hasil diskusi kelompok mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi potensi peserta didik.

E. LatihanKasusTugas

Latihan 1. Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi potensi peserta didik 2. Jelaskan faktor – faktor internal apa saja yang dapat mempengaruhi potensi peserta didik 3. Sebutkan motivasi intrinsik yang mendorong siswa untuk belajar menurut Arden N.F.

F. Rangkuman

Faktor-faktor yang mempengaruhi potensi peserta didik berasal dari aspek internal dan eksternal. Selain itu, aspek fisik, psikologis dan lingkungan sosial budaya juga berperan penting. Pendidik harus mampu mengidentikasi dengan cermat keberagaman dari karakteristik peserta didik agar proses dan hasil belajar dari peserta didik menjadi maksimal.

G. Umpan Balik

Periksalah pekerjaan Anda, beri skor masing-masing sesuai pedoman penilaian sebagai berikut ini. No Soal Skor Nilai 1 Skor maksimal 30 2 Skor Maksimal 35 3 Skor Maksimal 35 Skor Maksimal 100 28 Modul Guru Pembelajar Bahasa Inggris Kelompok Kompetensi Pedagogik A Cocokkan jawaban di atas dengan kunci jawaban yang ada di bagian akhir modul ini. Ukurlah tingkat penguasaan materi kegiatan belajar 1 dengan menjumlahkan jumlah skor. Arti tingkat penguasaan yang diperoleh adalah : Baik sekali = 90 – 100 Baik = 80 – 89 Cukup = 70 – 79 Kurang = 0 – 69 Bila tingkat penguasan mencapai 80 ke atas, silahkan melanjutkan ke Kegiatan Belajar berikutnya. Bagus. Namun bila tingkat penguasaan masih di bawah 80 harus mengulangi belajar terutama pada bagian yang belum dikuasai.

H. Kunci Jawaban

1. Faktor- faktor yang mempengaruhi potensi peserta didik Faktor Internal : - Faktor Fisik - Faktor Psikologis motivasi intrinsic dan ekstrisik Faktor Eksternal : - Lingkungan Sosial Masyarakat - Lingkungan Sosial Keluarga - Lingkungan Sekolah - Perbedaan ras, suku, budaya, kelas sosial peserta didik

2. Faktor

– faktor internal yang dapat mempengaruhi potensi peserta didik adalah : Faktor Fisik dan Psikologis 3. Menurut Arden N. F Hayinah, 1992 motivasi Intrinsik meliputi : a. Dorongan ingin tahu b. Sifat positif dan kreatif c. Keinginan mencapai prestasi d. Kebutuhan untuk menguasai ilmu dan pengetahuan yang berguna bagi dirinya.