Intensitas Total Difraksi Serbuk Intensitas total profil yang ternormalisasi I Fungsi Latar Background Faktor Skala

28 dilakukan terus menerus sampai diperoleh kesesuaian antara intensitas difraksi teoritis dengan intensitas difraksi data eksperimen Young, 1993.

II.10.1. Intensitas Total Difraksi Serbuk Intensitas total profil yang ternormalisasi I

o , pada setiap step pola difraksi serbuk berasal dari refleksi Bragg dan hamburan latar Refleksi dihitung dari faktor struktur dan dikoreksi faktor yang mempengaruhi sampel; misalnya absorpsi, orientasi yang berlebihan. Pada pola difraksi dengan panjang gelombang konstan i o o I I I = ............................................................................................. 2.20 ∑ + + = ph ph h d b c Y S S I I I ............................................................... 2.21 o I merupakan intensitas pengamatan dengan lebar channel W, I i merupakan intensitas sinar datang, I b merupakan nilai latar, I d merupakan intensitas hamburan diffusi, S h merupakan faktor skala histogram, S ph merupakan faktor skala fase dalam masing – masing histogram, Y ph merupakan kontribusi dari refleksi ke-h pada fase ke-p Von Dreele dan Larson, 2004.

II.10.2. Fungsi Latar Background

Ada tujuh fungsi latar pada GSAS untuk penghalusan data difraksi serbuk. Setiap fungsi tersebut mempunyai maksimal 36 koefisien yang memungkinkan. 29 Fungsi latar kelima berdasarkan kontribusi dari hamburan diffuse termal di sekitar sampel untuk Q kecil. ∑ = − − = N j j j b Q j B I 1 1 2 1 ...................................................................... 2.22 Q merupakan kontribusi dari hamburan diffuse termal. I b merupakan nilai latar, nilai B dihitung oleh kuadrat terkecil selama penghalusan parameter dengan metode Rietveld. Fungsi ini pada umumnya digunakan untuk sinar-X dan data neutron sampel serbuk. Von Dreele dan Larson, 2004.

II.10.3. Faktor Skala

Faktor skala untuk data difraksi serbuk ada 2 jenis yaitu skala histogram S h untuk refleksi dari semua fase – fase pada contoh dan skala fraksi fase S ph untuk refleksi hanya fase ke-p saja. Faktor koreksi intensitas K ph diberikan maka faktor skala S ph perbandingannya sesuai dengan komposisi sel satuan sampel Von Dreele dan Larson, 2004.

II.10.4. Intensitas Bragg