Urusan Pendidikan URUSAN KEWENANGAN WAJIB

RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB V- 2 KabupatenKota. Pada bagian ini akan ditampilkan program prioritas yang mendukung langsung program prioritas daerah. Sedangkan daftar program dan kegiatan secara lengkap ditampilkan dalam lampiran program dan kegiatan seluruh SKPD yang akan dilaksanakan tahun 2015. Ringkasan rencana program dan kegiatan berdasar evaluasi permasalahan dan sasaran pembangunan sebagai berikut.

5.1. URUSAN KEWENANGAN WAJIB

1. Urusan Pendidikan

Fokus Program dan kegiatan prioritas urusan pendidikan yang terdapat pada misi ke 4 RPJMD Kabupaten Batang tahun 2015 adalah sebagai berikut: 1 Program Pendidikan Anak Usia Dini, dengan kegiatan: Pembangunan gedung PAUD, Penambahan ruang kelas PAUD, Pembangunan sarana dan prasarana olahraga PAUD, Pembangunan sarana dan prasarana bermain, Pembangunan taman, lapangan upacara dan parkir, Pembangunan sarana air bersih dan sanitary, Pengadaan buku-buku dan alat tulis siswa, Pengadaan pakaian olahraga, Pengadaan mebelair sekolah, Rehabilitasi sedangberat bangunan sekolah, Rehabilitasi sedangberat sarana bermain, Pelatihan komptensi tenaga pendidik, Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini, Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini Bermutu, Pengembangan kurikulum, bahan ajar dan modal pembelajaran PAUD, Penyelenggaraan koordinasi dan kerjasama PAUD, Publikasi dan Sosialisasi Pendidikan Anak Usia Dini, Penyediaan Subsidi dan Bantuan Operasional untuk TK, Pengembangan dan Pembinaan Kecakapan Hidup Sejak Dini, Penyelenggaraan Ajang Kreatifitas Semarak Anak Usia Dini, Penyediaan dukungan akreditasi lembaga PAUD, Bantuan Pengadaan Alat Bermain di Luar, Bantuan Pengadaan Alat Bermain di dalam Pembinaan kelembagaan dan manajemen sekolah, Bantuan Pengembangan Sarpras PAUD Formal RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB V- 3 2 Program Wajib Belajar Pendidikan Dasar Sembilan Tahun, difokuskan pada kegiatan Penambahan ruang kelas SD, Penambahan ruang guru sekolah, Pembangunan sarana dan prasarana olahraga, Pembangunan ruang serba gunaaula, Pembangunan taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir, Pembangunan ruang unit kesehatan sekolah, Pembangunan perpusatakaan sekolah, Pembangunan jaringan instalasi listrik sekolah dan perlengkapannya, Pembangunan sarana air bersih dan sanitary, Pengadan buku-buku dan alat tulis siswa, Pengadaan pakaian seragam sekolah, Pengadaan mebeluer SD, Pengadaan mebeluer SMP, Pengadaan perlengkapan sekolah, Pengadaan alat rumah tangga SMP, Rehabilitasi sedangberat ruang kelas sekolah SMP, Rehabilitasi sedangberat ruang guru sekolah, Rehabilitasi sedangberat laboratorium dan praktikum sekolah, Rehabilitasi sedangberat ruang serba gunaaula, Rehabilitasi sedangberat taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir, Rehabilitasi sedangberat perpustakaan sekolah, Rehabilitasi sedangberat jaringan instalasi listrik dan perlengkapannya, Pelatihan kompetensi tenaga pendidik, Pelatihan kompetensi siswa berprestasi, Pelatihan penyusunan kurikulum, Pembinaan SMP terbuka, Penambahan ruang kelas baru SMPMTSSMPLB, Penyelenggaraan manajemen bantuan operasional sekolah, Penyediaan BOSDA Kabupaten untuk pencapaian SPM SMP, Penyediaan buku pelajaran untuk SDMISDLB dan SMPMTS, Penyediaan dana pengembangan sekolah untuk SDMI dan SMPMTS, Pembinaan kelembagaan sekolah dan manajemen sekolah dengan penerapan manajemen berbasis sekolah MBS di satuan pendidikan dasar, Pembinaan minat, bakat dan kreativitas siswa, Pengembangan comprehensive teaching and learning CTL, Penyediaan beasiswa retrieval untuk anak putus sekolah, Penyediaan beasiswa transisi untuk siswa berprestasi dari keluarga miskin, Penyelenggaraan akreditasi sekolah dasar, Penyelenggaraan Multi-Grade Teaching di daerah terpencil, Monitoring, RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB V- 4 evaluasi dan pelaporan, Peningkatan sarana prasarana pendidikan bagi sekolah rawan bencana dan penanggulangan bencana, Pembinaan kelembagaan sekolah berstandar nasional SSN, Pembinaan kelembagaan pengembangan sekolah berkeunggulan lokal, Pembinaan sekolah, pengawasan, evaluasi dan pengendalian mutu pendidikan untuk memenuhi standar pendidikan dan standar minimal pendidikan, Peningkatan Sarpras DAK SD, Peningkatan Sarpras DAK SMP, Penyediaan dukungan sekolah dasar RSBI, Penyelenggaraan pembinaan kesiswaan, Penyediaan bantuan operasional sekolah bagi sekolah dasar terpencil, terpinggir dan jumlah siswa kurang dari 100 orang, Penyediaan pendampingan bantuan operasional sekolah BOS SD, Penyediaan pendampingan bantuan operasional sekolah BOS SMP, Pelaksanaan Ujian Sekolah dan Ulangan Umum Semester, Pelaksanaan Lomba Siswa SDMI, Pengembangan pendidikan karakter dan pendidikan kecakapan hidup pendidikan dasar, Penyediaan bantuan operasional penyelenggaraan Ujian Nasional Ujian Sekolah di sekolah Swasta, Fasilitasi makanan tambahan dan jajanan sehat anak sekolah, Fasilitasi kantin sekolah sehat, Pengadaan Buku Perpustakaan SD, Pengadaan Buku Perpustakaan SMP, Pengadaan Alat Lab IPA SMP, Penjaminan Mutu SMP RSBI, Pengembangan Sekolah Satu Atap, Pelaksanaan Ujian Sekolah dan Ulangan Umum Semester SD, Pelaksanaan Ujian Sekolah dan Ulangan Umum Semester SMP, Bantuan Ujian Sekolah SMPMTs, Pelaksanaan Pra Ujian Nasional SD, Pelaksanan Pra Ujian Nasional SMP, Penyediaan bahan materi pelatihan UN SD, Penyediaan bahan materi pelatihan UN SMP, Bedah SKL dan Kisi Kisi UN SMP, Pelatihan Guru Mapel UN SMP, Penyediaan bantuan peningkatan prestasi bagi SD Berprestasi, Penyediaan bantuan peningkatan prestasi bagi SMP Berprestasi, Pelaksanaan Supervisi 8 Standar Nasional Pendidikan SD, Pelaksanaan Supervisi 8 Standar Nasional Pendidikan SMP, Penyelenggaraan Kejar Paket A setara SD, Penyelenggaraan Kejar Paket B RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB V- 5 setara SMP, Fasilitasi Program Makanan Tambahan Anak Sekolah, Fasilitasi Kantin Sehat, Pembinaan Kerohanian Bulan Ramadhan, Pembinaan Kesegaran Jasmani dan Keolahragaan, Pembinaan Akhlakul Karimah, Sosialisasi dan Publikasi Keragaman Budaya Daerah, Pembinaan Kecakapan Hidup, Pengembangan materi belajar mengajar dengan menggunakan teknologi informasi dan komunikasi. 3 Program Pendidikan Menengah, dengan kegiatan : Penambahan ruang kelas sekolah, Penambahan ruang guru sekolah, Pembangunan laboratorium dan ruang praktikum sekolah laboratorium bahasa, Komputer, IPA, IPS dan lain-lain, Pembangunan sarana dan prasarana olahraga, Pembangunan ruang serba gunaaula, Pembangunan taman, lapangan upacara dan fasilitas parkir, Pembangunan ruang unit kesehatan sekolah, Pembangunan perpusatakaan sekolah, Pembangunan sarana air bersih dan sanitary, Pengadan buku-buku dan alat tulis siwa, Pengadaaan alat praktik dan peraga siswa, Pengadaan mebeluer sekolah, Pengadaan perlengkapan sekolah, Rehabilitasi sedangberat bangunan sekolah, Rehabilitasi sedangberat ruang kelas sekolah, Rehabilitasi sedangberat ruang guru sekolah, Rehabilitasi sedangberat laboratorium dan praktikum sekolah, Rehabilitasi sedangberat sarana olahraga, Rehabilitasi sedangberat ruang serba gunaaula, Rehabilitasi sedangberat perpustakaan sekolah, Rehabilitasi sedangberat sarana air bersih dan sanitary, Pelatihan penyusunan kurikulum, Pengembangan alternatif layanan pendidikan menengah untuk daerah-daerah pedesaaan, terpencil dan kepulauan, Penyediaan bantuan operasional manajemen mutu BOMM, Penyediaan beasiswa bagi keluarga tidak mampu, Pembinaan kelembagaan sekolah dan manajemen sekolah dengan penerapan manajemen berbasis sekolah MBS, Peningkatan kerjasama dengan dunia usaha dan industri, Penyebarluasan dan sosialisasi berbagai informasi pendidikan menengah, Penyelenggaraan akreditasi sekolah menengah, RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB V- 6 Penyediaan Bantuan Operasional Sekolah BOS SMASMK dalam rangka Wajib Belajar Pendidikan 12 Tahun, Fasilitasi pemasaran tamatan SMK, Pelatihan kompetensi bagi siswa berbakat dan berprestasi, Penyediaan pembiayaan untuk mendukung peningkatan sains, penelitian siswa dan pengembangan IPTEK SMAMA dan SMK, Lomba Siswa SMAMA dan SMK, Lomba Upacara dan Seleksi Paskibraka, Fasilitasi Kantin Kejujuran, Pengembangan model pendidikan kejuruan melalui pendidikan sistem ganda, bimbingan karier dan permagangan, Pembinaan sekolah, pengawasan, evaluasi dan pengendalian mutu pendidikan untuk memenuhi standar pendidikan dan standar minimal pendidikan, Pembinaan Kelembagaan sekolah berstandar nasional SSN, Pembinaan Kelembagaan sekolah berkeunggulan lokal, Penyediaan dukungan sekolah RSBI SMASMK, Penyediaan dukungan penerapan SMM ISO 9001 : 2000, Penyediaan beasiswa bagi siswa berprestasi dan berbakat dari keluarga miskin, Penyediaan bantuan operasional SMASMK, Penyediaan buku perpustakaan SMASMK, Pengadaan alat-alat lab SMASMK RSBI, Fasilitasi peningkatan bahasa inggris guru SMASMK RSBI, Fasilitasi Carier Center SMK, Fasilitasi Bussiness Center SMK, Fasilitasi Teaching Factory SMK, Fasilitasi Kelas Industri SMK, Pelaksanaan Ujian Sekolah dan Ulangan Umum Semester SMASMK, Bantuan Ujian Nasional SMAMASMK, Pelaksanaan Pra Ujian Nasional SMKSMA, Pelaksanaan Uji Sample Mutu Pendidikan Menengah, Bedah SKL dan Kisi Kisi UN SMA, Bedah SKL dan Kisi Kisi UN SMK, Pelatihan Guru Mapel UN SMASMK, Penyediaan bantuan peningkatan prestasi bagi SMASMK Berprestasi, Pengadaan tanah SMASMK, Pembangunan SMK Terbuka, Bantuan Opearsional Penerimaan Siswa Baru SMASMK, Bantuan Beasiswa Lulusan SMP Berprestasi dari Keluarga Miskin, Pembinaan Kecakapan Hidup, Pembinaan Nasionalisme melalui jalur pendidikan, Penyediaan sarpras pendidikan kecakapan hidup, RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB V- 7 Pengembangan materi belajar mengajar dengan menggunakan teknologi informasi dan komunikasi, 4 Program Pendidikan Luar Biasa Pendidikan Khusus, difokuskan pada kegiatan Pembangunan gedung sekolah, Pengadaaan alat praktik dan peraga siswa, Pengadaan perlengkapan sekolah, Rehabilitasi sedangberat ruang kelas sekolah, Rehabilitasi sedangberat sarana air bersih dan sanitary, Pelatihan kompetensi tenaga pendidik, Penyelenggaraan pendidikan khusus dan layanan khusus, 5 Program Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan, difokuskan pada kegiatan Pelaksanaan Sertifikasi Pendidik PAUD, Pelatihan bagi pendidik PAUD untuk memenuhi standar kompetensi, Pendidikan Lanjutan bagi pendidik PAUD untuk memenuhi standar kompetensi, Pengembangan sistem penghargaan dan perlindungan terhadap profesi pendidik PAUD, Bantuan Kesejahteraan Pendidik PAUD, Pelaksanaan Sertifikasi Pendidik SD, Pelaksanaan Sertifikasi Pendidik SMP, Pelatihan bagi pendidik SD untuk memenuhi standar kompetensi, Pelatihan bagi pendidik SMP untuk memenuhi standar kompetensi, Pendidikan Lanjutan bagi pendidik untuk memenuhi standar kompetensi, Pengembangan sistem penghargaan dan perlindungan terhadap profesi pendidik SD, Pengembangan sistem penghargaan dan perlindungan terhadap profesi pendidik SMP, Pengembangan mutu dan kualitas program pendidikan dan pelatihan pendidik dan tenaga kependidikan SD dan SMP, Pembinaan Kelompok Kerja Guru SD dan SMP, Pelaksanaan Uji Kompetensi Pendidik dan Tenaga Kependidi-kan SD dan SMP, Seleksi Calon Kepala Sekolah dan Pengawas SD SMP, Pelaksanaan Evaluasi Kinerja Guru SD dan SMP, Pengembangan sistem perencanaan dan pengendalian program profesi pendidik dan tenaga kependidikan SD dan SMP, Bantuan Kesejahteraan Wiyata Bhakti Pendidik SD dan SMP, Pelaksanaan Sertifikasi Pendidik SMASMK, Pelatihan bagi pendidik SMASMK untuk memenuhi standar kompetensi, Pengembangan RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB V- 8 sistem penghargaan dan perlindungan terhadap profesi pendidik SMASMK, Pengembangan mutu dan kualitas program pendidikan dan pelatihan pendidik dan tenaga kependidikan SMASMK, Pembinana Kelompok Kerja Guru SMASMK, Pelaksanaan Uji Kompetensi Pendidik dan Tenaga Kependidi-kan SMASMK, Seleksi Calon Kepala Sekolah dan Pengawas SMASMK, Pelaksanaan Evaluasi Kinerja Guru SMA dan SMK, Pengembangan sistem perencanaan dan pengendalian program profesi pendidik dan tenaga kependidikan SMA dan SMK, Bantuan Kesejahteraan Wiyata Bhakti Pendidik SMA dan SMK, Pengelolaan Penilaian Angka Kredit Guru, Pemilihan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Berprestasi, Penyelenggaraan Jambore Pendidik dan Tenaga Kependidikan, Pengembangan sistem pendataan dan pemetaan pendidik dan tenaga kependidikan NUPTK, Bantuan kesejahteraan bagi tutor pendidikan masyarakat yang berprestasi, Bantuan pendidikan lanjutan bagi tutor pendidikan masyarakat, Pelatihan kompetensi dan keterampilan tutor pendidikan masyarakat, 6 Program Manajemen Pelayanan Pendidikan, difokuskan pada kegiatan Fasilitasi Penyelenggaraan UN, Pelaksanaan kerjasama secara kelembagaan di bidang pendidikan, Pembinaan komite sekolah, Penerapan sistem dan informasi manajemen pendidikan, Manajemen Pendataan Pendidikan, Penyelenggaraan Program Legislasi Daerah Bidang Pendidikan, Penerapan SMM ISO 900 : 2000 Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Batang, Penyelenggaraan kegiatan pelayanan UPTD dan SKB 7 Program Pendidikan Non Formal, difokuskan pada kegiatan Pembinaan pendidikan kursus dan kelembagaan, Penguatan kelembagaan kursus dan pelatihan, Pelaksanaan Akreditasi Lembaga Kursus dan Pelatihan, Fasilitasi Kursus Kewirausahaan Desa, Pelaksanaan lomba kreatifitas lembaga kursus dan pelatihan, Penyelenggaraan Pelaksanaan Ujian Non Formal, Pembinaan dan Pengembangan Sanggar Kegiatan Belajar SKB, Penguatan RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB V- 9 kelembagaan pengarusutamaan gender dan perlindungan anak, Pelaksanana Sosialisasi, Publikasi kesetaraan gender dan perlindungan hak anak dalam mengikuti pendidikan, Fasilitasi pengembangan Taman Bacaan Masyarakat, Fasilitasi Hari Aksara Internasional dan Deklarasi Batang Bebas Buta Aksara, Fasilitasi Keaksaraan lanjutan, Fasilitasi bantuan buku-buku bacaan, Bantuan Peningkatan Sarpras Pendidikan Non Formal dan Pendidikan Masyarakat, Fasilitasi Kelompok Belajar Usaha, Pembinaan dan Pengembangan PKBM, Fasilitasi Penyelenggaraan Pengabdian Masyarakat, Penyelenggaraan Pelatihan dan Keterampilan lokal bagi Masyarakat Miskin dan Pengangguran, Pelaksanana kerja sama dengan stakeholder terkait untuk menciptakan pasar serapan tenaga lokal yang terdidik dan terlatih, Penyelenggaraan Pendidikan Kecakapan Hidup Orang Dewasa.

2. Urusan Kesehatan