Pengolahan citra digital Prosedur pengolahan citra

2. Prosedur Analisis Data

Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis model linier berganda. Analisis regresi berganda adalah hubungan secara linier antara dua atau lebih variabel independen X dengan variabel dependen Y. Teknik ini disebut linier karena setiap estimasi atas nilai yang diharapkan mengalami peningkatan atau penurunan mengikuti garis lurus. Pengukuran pengaruh variabel ini melibatkan lebih dari satu variabel bebas X1, X2, X3,.., Xn yang mempengaruhi variabel tetap Y.

a. Model yang digunakan dan Hipotesis yang diajukan

Adapun model linier berganda yang digunakan adalah sebagai berikut: 1. PDRB Sektor Pertanian [Y] 1 = β + β 1 [HN] it + β 2 [HR] it + β 3 [LTEB] it + β 4 [SWH] it + β 5 [KPD] it + Β 6 [APL] it + e i Hipotesis H : β 1 = β 2 = β 3 = β 4 = β 5 = β 6 = 0 H 1 : β 1 ≠ β 2 ≠ β 3 ≠ β 4 ≠ β 5 ≠ β 6 ≠ 0 Keterangan: [Y] i = PDRB Sektor Pertanian Juta Rupiah Kabupaten, Kota [HN] it = Luas Hutan Negara ha [HR] it = Luas Hutan Rakyat ha [LTEB] it = Luas Lahan Terbangun ha [SWH] it = Luas Sawah ha [KPD] it = Luas Kepadatan Penduduk JiwaKm 2 [AL] it = LuasAreal Lain ha e i = error model β , β 1 ,...β 6 = Parameter Model 2. PDRB Sektor Kehutanan [Y] 2 = α + α 1 [HN] it + α 2 [HR] it + α 3 [PTN] it + α 4 [SWH] it + α 5 [LTEB] it + α 6 [KPD] it + α 7 [AL] it + e i Hipotesis H : α 1 = α 2 = α 3 = α 4 = α 5 = α 6 = α 7 = 0 H 1 : α 1 ≠ α 2 ≠ α 3 ≠ α 4 ≠ α 5 ≠ α 6 ≠ α 7 ≠ 0 Keterangan: [Y] i = PDRB Sektor Kehutanan Juta Rupiah Kabupaten, Kota [HN] it = Luas Hutan Negara ha [HR] it = Luas Hutan Rakyat ha [PTN] it = Luas Pertanian Lahan Kering ha [SWH] it = Luas Sawah ha [LTEB] it = Luas Lahan Terbangun ha [KPD] it = Luas Kepadatan Penduduk JiwaKm 2 [AL] it = Luas Areal Lain ha e i = error model α , α 1 ,... α 7 = Parameter Model s 3. PDRB Sektor Industri [Y] 3 =γ + γ 1 [HN] it + γ 2 [HR] it + γ 3 [PTN] it + γ 4 [SWH] it + γ 5 [PKB] it + + e i Hipotesis H : γ 1 = γ 2 = γ 3 = γ 4 = γ 5 = γ 5 = 0 H 1 : γ 1 ≠ γ 2 ≠ γ 3 ≠ γ 4 ≠ γ 5 ≠ γ 5 ≠ 0 Keterangan: [Y] i = PDRB Sektor Industri Juta Rupiah Kabupaten, Kota [HN] it = Luas Hutan Negara ha [HR] it = Luas Hutan Rakyat ha [PTN] it = Luas Pertanian Lahan Kering ha [SWH] it = Luas Sawah ha [PKB] it = Luas Perkebunan ha e i = error model γ , γ 1 ,... γ 5 = Parameter Model

b. Uji Hipotesis

Optimasi parameter model dengan menggunakan software statistik minitab 16. Signifikansi pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen dalam